Anda di halaman 1dari 7

Pilihlah jawaban dibawah ini yang paling tepat!

1. Perhatian pernyataan-pernyataan berikut!


1) kedudukan MPR saat ini adalah sebagai lembaga tertinggi negara.
2) Mengubah dan menetapkan UUD merupakan wewenang MPR.
3) MPR dipimpin oleh seorang ketua dan empat orang wakil ketua dan empat orang
wakil ketua yang mencerminkan unsur DPR dan DPD.
4) dalam keadaan mendesak dan menghendaki, MPR dapat bersidang lebih dari satu
kali yang disebut sidang paripurna.
Pernyataan yang benar ditunjukkan pada nomor…
a. 1) dan 2)
b. 1) dan 4)
c. 2) dan 3)
d. 2) dan 4)
e. 3) dan 4)

2. Berikut pembagian kekuasaan negara.


1) Kekuasaan legislatif
2) Kekuasaan Eksekutif
3) kekuasaan untuk kesejahteraan
4) kekuasaan Yudikatif
5) Kekuasaan Polisi
Tokoh yang mengemukakan teori pancapraja di atas adalah…
a. Lemaire
b. John Locke
c. Aristoteles
d. Montesquie
e. Van Vollenhoven

3. Perhatian lembaga-lembaga negara Berikut!


1) MPR
2) DPR
3) MA
4) MK
5) DPD
Diantara lembaga-lembaga negara di atas, yang termasuk lembaga legislatif ditunjukkan
pada nomor…
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 2), dan 5)
c. 2), 3), dan 4)
d. 3) dan 4)
e. 3), 4), dan 5)
4. Menyusun dan menetapkan APBN bersama presiden dengan memperhatikan DPD
merupakan fungsi DPR yang disebut fungsi….
a. Legislasi
b. Interpelasi
c. Anggaran
d. Pengawasan
e. Inisiatif

5. Hak yang dimiliki oleh DPR untuk mengajukan usulan rancangan undang-undang
disebut hak…
a. Inisiatif
b. Budget
c. Bertanya
d. Angket
e. Imunitas

6. Perhatikan ciri-ciri lembaga negara berikut!


1) merupakan sebuah lembaga baru sebagai perwakilan atau utusan dari daerah.
2) Anggotanya dipilih dari setiap provinsi melalui pemilihan umum yang dilakukan
secara perorangan bukan atas nama partai.
3) jumlah keseluruhan anggotanya dari setiap provinsi adalah sama yaitu empat orang.
4) dibentuk dengan maksud sebagai penyeimbang yang berkaitan dengan kebijakan di
pusat dan di daerah.
Lembaga negara yang dimaksud dengan ciri-ciri di atas adalah…
a. MA
b. MK
c. DPR
d. MPR
e. DPD

7. Dalam melakukan kewajibannya presiden dibantu oleh satu orang wakil presiden.
Pernyataan tersebut tercantum dalam UUD 1945 pasal….
a. 4 ayat (1)
b. 4 ayat (2)
c. 5 ayat (1)
d. 5 ayat (2)
e. 6 ayat (1)

8. Para menteri diangkat dan diberhentikan oleh presiden, sehingga mereka bertanggung
jawab kepada presiden. Menteri adalah pembantu presiden dalam melaksanakan
tugasnya sebagai…
a. Kepala Negara
b. Kepala pemerintahan
c. Mandataris MPR
d. Pemegang kekuasaan tertinggi
e. Pemegang kekuasaan legislatif di Indonesia

9. Pemberian otonomi daerah kepada daerah-daerah di Indonesia pada hakikatnya


merupakan konsekuensi logis dan pelaksanaan UUD 1945 pasal…
a. 17
b. 18
c. 19
d. 20
e. 21

10. Perhatian beberapa kewenangan berikut!


1) politik luar negeri
2) moneter dan fiskal
3) pertahanan dan keamanan
4) mengelola kekayaan daerah
5) mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahannya.
Kewenangan pemerintah pusat ditunjukan pada nomor ….
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 4), dan 5)
c. 2), 3), dan 4)
d. 3), 4), dan 5)
e. 4) dan 5)

11. Berikut ini urusan pemerintahan yang menjadi urusan pemerintah daerah adalah....
a. pertahanan
b. keamanan
c. retribusi
d. moneter
e. fisikal

12. Calon gubernur dan wakil gubernur terpilih dengan suara terbanyak dilantik oleh....
a. presiden
b. Menteri Dalam Negeri
c. DPRD provinsi
d. Menteri Pertahanan
e. MPR

13. Dalam hal kepala daerah menghadapi krisis kepercayaan publik yang meluas karena
dugaan melakukan tindak pidana dan melibatkan tanggung jawabnya, DPRD
menggunakan hak..untuk menanggapinya.
a. inisiatif
b. angket
c. interpelasi
d. menyatakan pendapat
e. mengajukan pertanyaan

14. Landasan hukum kementeriaan negara adalah UUD 1945 pasal....


a. 17
b. 18
c. 19
d. 22 C
e. 23

15. Kabinet Gotong Royong dipimpin oleh presiden....


a. Soekarno
b. Soeharto
c. B.J. Habibie
d. Abdurrahman Wahid
e. Megawati

16. Pasal 15 Undang-undang Dasar Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2008 tentang
kementerian negara secara tegas menyatakan bahwa jumlah maksimal kementerian
negara yang dapat dibentuk berjumlah...
a. 32
b. 33
c. 34
d. 35
e. 36

17. Kementrian yang bertugas melakukan sinkronisasi dan koordinasi kementrian-


kementrian yang berada di lingkup tugasnya adalah...
a. Kementerian Sekretariat Negara
b. Kementrian Kesehatan
c. Kementrian Lingkungan Hidup
d. Kementrian Sosial
e. Kementrian Koordinator Bidang Perekonomian

18. Keberadaan Lembaga pemerintah nonkementrian diatur oleh peraturan predisen


Republik Indonesia, yaitu Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor....
a. 101 Tahun 2001
b. 102 Tahun 2001
c. 103 Tahun 2001
d. 101 Tahun 2002
e. 101 Tahun 2002
19. Di bawah ini merupakan kementrian di bawah koordinasi menteri koordinator bidang
perekonomian, kecuali....
a. BPS
b. BULOG
c. BKPM
d. BAPPENAS
e. BNN

20. BNN adalah kepangangan dari...


a. Badan Nuklir Nasional
b. Badan Nusantara Nasional
c. Badan Narkotika Nasional
d. Badan Nuklir Nusantara
e. Badan Narkotika Nasional

21. Pancasila sebagai dasar negara Indonesia memiliki kedudukan . . . .


A. Sebagai cita-cita yang akan dituju oleh bangsa Indonesia
B. Sebagai sumber dari segala hukum yang berlaku di masyarakat
C. Merupakan cerminan dari prilaku dan kebiasaan masyarakat
D. Sebagai simbol negara
E. Sebagai sumber pengetahuan bagi masyarakat Indonesia

22. Berikut ini adalah kedudukan dan fungsi Pancasila, kecuali. . . .


A. Pandangan hidup bangsa
B. Sumber segala hukum yang berlaku di Indonesia
C. Simbol yang menjadi kebanggaan negara
D. Cita-cita luhur yang ingin dicapai oleh bangsa Indonesia
E. Ideologi negara

23. Pancasila memiliki kedudukan sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa. Hal
ini menunjukkan bahwa Pancasila merupakan lanjutan moral bagi warga negara
Indonesia dalam kehidupan. .. .
A. Bernegara
B. Berpolitik
C. Bermasyarakat
D. Bermasyarakat dan bernegara
E. Bermasyarakat dan berpolitik

24. Pancasilamemerikan corak dan ciri khas yang membedakan bangsa Bermasyarakat
dengan bangsa-bangsa lain. Hal ini menunjukkan bahwa Pancasila berfungsi sebagai . . .
A. Kepribadian bangsa Indonesia
B. Perjanjian luhur bangsa Indonesia
C. Dasar negara Republik Indonesia
D. Pandangan hidup (way of life)
E. Sumber hukum dasar nasional
25. Ideologi Pancasila menghendaki agar bangsa Indonesia tetap bertahan dalam jiwa dan
budaya Indonesia dalam ikatan. . . .
A. Liberalisme
B. Demokrasi
C. Desentralisasi
D. Komunisme
E. Negara Kesatuan Republik Indonesia

26. Fungsi filsafat Pancasila dalam hubungan dengan ideologi-ideologi lain di dunia adalah
sebagai . . . .
A. Unsur ideologi setiap bangsa
B. Perbandingan perkembangan ideologi
C. Perpaduan filsafat dan ideologi
D. Pernyaring masuknya ideologi asing
E. Penyerap masuknya ideologi asing

27. Ideologi Pancasila dirumuskans ebagai sutau sistem berfikir yang digunakan oleh
msyarakat untuk . . . .
A. Menginterpretasikan visi maupun misi politiknya
B. Melakukan perbuatan yang bebas sesuai dengan kehendaknya
C. Menginterpretasikan hidup dan ehidupannya
D. Mnentukan prinsip dasar dalam mencapai ambisi politik
E. Melakukan perenungan yang mendalam untuk menyusun ideologi baru

28. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi pokokideologi Pancasila dalam kehidupan
bernegara adalah . . . .
A. Mengkritisi sila-sila Pancasila agar dapat diubah
B. Membimbing dan mengarahkan bangsa menuju sasaran atau tujuannya
C. Memberikan tekad untuk memelihara dan mengembangkan identitas bangsa.
D. Mempersatukan bangsa, memelihara, dan mengukuhkan persatuan dan kesatuan
E. Mendorong rakyat untuk menikmati hasil pembangungan.

29. Seluruh hukum yang ada di Indoensia harus bersumber kepada pancasila sebagai . . . .
A. Dasar negara
B. Keribadian bangsa
C. Pandangan hidup bangsa
D. Sumber dari segala sumber hukum
E. Jiwa seluruh rakyat Indonesia

30. Kumpulan gagasan, ide, kaykikan atau kepercayaan yang menyeluruh dan teratur
(sistematis)disebut . . . .
A. Ideologi
B. Konstitusi
C. Dasar negara
D. Keterbukaan
E. Falsafah negara

Uraikanlah jawaban dari pertanyaan berikut dengan singkat, padat dan jelas!
1. Analisislah yang dimaksud kekuasaan legislatif, kekuasaan eksekutif dan kekuasaan
yudikatif!
2. Sebutkan dan Jelaskan menurut pendapat saudara mengenai Tugas Pokok
Kementrian Nomenklatur dan Kementrian Koordinator, beserta contoh Kementrian
nya masing-masing tiga!
3. Jelaskan tentang kekuasaan horizontal dan kekuasaan vertikal (dilengkapi dengan
contoh)!
4. Tuliskan pendapat saudara meneganai sikap yang mencerminkan penanaman nilai-
nilai luhur Pancasila dalam PEMILU; Calon Legislatif, Kepala Daerah, dan Kepala
Negara!
5. Buktikan bahwa Pancasila memiliki syarat sebagai dasar negara sekaligus pandangan
hidup bangsa Indonesia!

Anda mungkin juga menyukai