Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Keanekaragaman makhluk hidup di dunia ini sangat beragam sesuai dengan ciri
khasnya masing-masing. Jika seluruh hewan yang ada di alam kita kelompokkan
berdasarkan ada tidaknya tulang belakang, maka sebagian besar akan termasuk
kepada hewan yang tidak bertulang (Invertebrata dan Avertebrata). Hewan
invertebrata ada yang tersusun dari satu sel (uniseluler) dimana seluruh aktivitas
kehidupannya dilakukan oleh sel itu sendiri. Sedangkan hewan invertebrata yang
tersusun oleh banyak sel (multiseluler/metazoa) sel-selnya mengalami diferensiasi
dan spesialisasi membentuk jaringan dan organ tubuh dan aktivitasnya semakin
komplek. Hewan yang termasuk pada invertebrata meliputi semua protozoa, yaitu
hewan bersel satu dan sebagian metazoa yaitu hewan yang bersel banyak

Keanekaragaman makhluk hidup dapat di golongkan menjadi beberapa golongan.


Salah satunya adalah hewan invertebrata. Invertebrata adalah kelompok hewan
yang tidak memiliki tulang belakang. Animalia yang termasuk dalam kelompok
ini memiliki habitat yang sangat bervariasi, dari laut, sungai, darat, bahkan sampai
pegunungan.

1.2 Rumusan Masalah

· Pengertian hewan invertebrate (hewan tak bertulang belakang)

· Klasifikasi Hewan Invertebrata

· Peranan Vertebrata dalam kehidupan

1.3 Tujuan

Adapun tujuan yang dari penulisan makalah ini yaitu dapat mengetahui Hewan
Invertebrata pembagiannya dan peranannya dalam kehidupan kita.

Anda mungkin juga menyukai