Anda di halaman 1dari 2

Medan Listrik

Medan listrik merupakan daerah/area disekitar benda bermuatan listrik dan masih terpengaruhi oleh benda
bermuatan tersebut. Medan listrik memiliki besar dan arah, karena termasuk besaran vektor.

Gaya Coloumb/ gaya listrik muncul karena adanya medan listrik, misalkan muatan q1 menghasilkan medan listrik
yang menyebabkan muatan q2 berinteraksi dengan medan dari q1, interaksi tersebut yang menghasilkan gaya pada q2.
Besarnya medan listrik dinyatakan

𝐹
𝐸⃗ =
𝑞

Selain mempunyai besar (nilai), medan listrik juga mempunyai arah yang didefinisikan sebagai berikut:

(a). (b).

(a). Jika muatannya bertanda positif, maka arah medannya keluar dari muatan.

(b). Jika muatannya bertanda negatif, maka arah medannya masuk ke muatan.

Pertanyaan :

1. Interaksi macam apa yang membuat medan menghasilkan gaya?


2. Mengapa arah medan pada muatan positif keluar dan muatan negatif masuk?
Peta Konsep

menimbulkan Medan
Muatan
Listrik

dan menghasilkan

mempengruhi
Jarak Gaya Listrik

Lutfyana Yusuf Pratama

1405491

Anda mungkin juga menyukai