Anda di halaman 1dari 4

Garis Besar TOYOTA

Garis Besar Bab


Di bab ini, kami akan menunjukkan kepada Anda Garis Besar TOYOTA.
z Garis Besar TOYOTA
Garis Besar TOYOTA
Sejarah TOYOTA
1.Pendirian TOYOTA
Pendiri Toyota Motor Corporation adalah Kiichiro Toyoda.
Ayah Kiichiro adalah Sakichi Toyoda, penemu mesin pe-
mintal otomatis, tetapi karena kepercayaannyalah bahwa
"ini adalah era kendaraan", ia berkeinginan untuk mulai
memproduksi kendaraan. Namun, ia tidak berkesempatan
untuk melihat kemajuan industri tersebut pada masa
hidupnya, oleh karena itu Kiichiro menjadi penerus mimpi
ayahnya dan mulai memproduksi kendaraan untuk pasar
domestik Jepang.

(1/2)

2.Sejarah
1937
Toyota Motor Co., Ltd. didirikan
1938
Koromo Plant memulai operasinya
(Sekarang-Honsha Plant)
1950
Toyota Motor Sales Co., Ltd. didirikan
1957
Mobil penumpang pertama (CROWN) Jepang
yang diekspor ke U.S.A.
1962
Jumlah total kendaraan Toyota yang diproduksi untuk
pasar domestik mencapai 1 juta kendaraan.
1972
Jumlah total kendaraan Toyota yang diproduksi untuk
pasar domestik mencapai 10 juta kendaraan.
1979
10 juta kendaraan Toyota diekspor
1982
Toyota Motor Co., Ltd. dan Toyota Motor Sales Co.,
Ltd. bergabung menjadi "Toyota Motor Corporation"
1986
Jumlah total kendaraan Toyota yang diproduksi untuk
pasar domestik mencapai 50 juta kendaraan.
1999
Jumlah total kendaraan Toyota yang diproduksi untuk
pasar domestik mencapai 100 juta kendaraan.
(2/2)

-1-
Garis Besar Perusahaan
Kondisi TOYOTA saat ini (2000)

1.Nama perusahaan
TOYOTA MOTOR CORPORATION
2.Tanggal pendirian
28 Agustus, 1937
3.Lokasi kantor pusat
Toyota city, Aichi, Jepang
4.Modal
397.0 juta yen
5.Jumlah karyawan
65,290
6.Produk
Kendaraan (Mobil penumpang, Truk, dan Bis),
Kendaraan industri, Auto part, Rumah pabrikan

Plant Domestik & Kantor

Honsha Plant
Motomachi Plant
Kamigo Plant
Takaoka Plant
Miyoshi Plant
Tsutsumi Plant
Myochi Plant
Shimoyama Plant
Kinuura Plant
Tahara Plant
Teiho Plant
Hirose Plant

Plant produksi TOYOTA untuk luar negeri

1 China Tianjin Toyota Motor Co., Ltd. 22 Australia Toyota Motor Corporation Australia Ltd.
2 China Sichuan Toyota Motor Co., Ltd. 23 U.S.A Toyota Motor Manufacturing Kentucky, Inc.
3 China Tianjin Toyota Motor Engine Co., Ltd. 24 U.S.A New United Motor Manufacturng, Inc.
4 China Tianjin Fengjin Auto Parts Co., Ltd. 25 U.S.A Toyota Motor Manufacturing Indiana, Inc.
5 China Tianjin Toyota Forging Co., Ltd. 26 U.S.A Toyota Motor Manufacturing, West Virginia, Inc.
6 China Tianin Jinfeng Auto Parts Co., Ltd. 27 U.S.A TABC, Inc.
7 China Shenyang Jinbei Passenger Vehicle Manufacturing Co., Ltd. 28 U.S.A Bodine Aluminum, Inc.
8 Taiwan Kuozui Motor, Ltd. 29 Kanada Toyota Motor Manufacturing Canada Inc.
9 Thailand Toyota Motor Thailand Co., Ltd. 30 Kanada Canadian Autoparts Toyota Inc.
10 Thailand Hino Motors (Thai land) Ltd. 31 Kolombia Sociedad de Fabrication de Automotores S.A.
11 Thailand Siam Toyota Manufacturing Co., Ltd. 32 Venezuela Toyota de Venezuela, Campania Anomina
12 Thailand Toyota Auto Body Thailand Co., Ltd. 34 Brazil Toyota de Brasil S.A., Inüstria e Comërcio
13 Vietnam Toyota Motor Vietnam Co., Ltd. 35 Argentina Toyota Argentina S.A.
14 Pilipina Toyota Motor Philippines Corporation 36 U.K. Toyota Motor Manufacturing (UK) Ltd.
15 Pilipina Toyota Autoparts Philippines Inc. 37 Perancis Toyota Motor Manufacturing France S.A.S.
16 Malaysia Assembly Services Sdn. Bhd. 38 Portugal Salvador Caetano I.M.V.T., S.A.
17 Malaysia T & K Autoparts Sdn. Bhd. 39 Polandia Toyota Motor Manufacturing Poland SP.ZO.O
18 Indonesia P.T. Toyota-Astra Motor 40 Turki Toyota sabanci Motor Manufacturing Turkey inc.
19 India Toyota Kirloskar Motor Ltd. 41 Kenya Associated Vehicle Assemblers Ltd.
20 Bangladesh Aftab Automobiles Ltd. 42 Afrika Sel. Toyota South Africa Motors (Pty.) Ltd.
21 Pakistan Indus Motor Company Ltd.
-2-
Pendistribusian distributor, bengkel service dan
teknisi

/ /
Area
Jumlah distributor, importir
Jumlah bengkel service
Jumlah teknisi

Penjualan luar negeri dan outlet service (1999)


Distributor kendaraan Toyota tersebar di 160 negara
di seluruh dunia, dengan dealer-dealer yang menyediakan
penjualan dan service kendaraan Toyota.

(1/1)

Posisi TOYOTA
Posisi TOYOTA di dunia (2000)
Toyota adalah salah satu pembuat kendaraan
terbesar di dunia.

(1/1)

TOYOTA Group dan Supplier


TOYOTA Group terdiri dari Pembuat Bodi, Pembuat
Part dan perusahaan lain.
• Toyota Auto Body Co., Ltd.
• Kanto Auto Works, Ltd.
• Toyoda Industries Corporation
• DENSO CORPORATION
• Toyoda Machine Works, Ltd.
• Aisin Seiki Co,. Ltd.
• Toyoda Gosei Co., Ltd.
• Toyoda Boshoku Corporation
• Aichi Steel Corporation
• Toyota Central Research & Development
Laboratories ,Inc.
• Toyota Tsusho Corporation
• Towa Real Estate Co., Ltd.
(1/1)

-3-

Anda mungkin juga menyukai