Anda di halaman 1dari 2

ORIENTASI PROSEDUR DAN PRAKTIK

KESELAMATAN KEAMANAN KERJA

No. Dokumen : /SOP/UKP.VII/2017


No. Revisi :0
DAFTAR
TILIK Tanggal Terbit : 01/04/2017
Pemerintah Kota UPT. Puskesmas
Halaman : 1/2
Pangkalpinang Kacang Pedang

Ditetapkan : drg. HELEN


01/04/2017 NIP
198012092009032003
Unit : Laboratorium

Nama Petugas : Ema, Amak

Tanggal pelaksanaan : 1 April 2017

Langkah Kegiatan YA Tidak

1. Petugas Laboratorium selalu mengetahui


bahaya yang terkait dengan bahan yang
sedang digunakan dalam laboratorium ?

2. Petugas Laboratorium selalu menggunakan


pakaian pelindung laboratorium (jas
laboratorium) yang sesuai dan APD ?

3. Petugas Laboratorium membatasi rambut


panjang dan pakaian longgar.Jangan
memakai sepatu hak tinggi, sepatu berujung
terbuka, sandal atau sepatu yang terbuat dari
Apakah bahan tenun ?

4. Petugas Laboratorium selalu mencuci tangan


dengan sabun dan air sebelum
meninggalkan area kerja ?

5. Petugas Laboratorium harus mengetahui


dengan lokasi peralatan darurat seperti
pemadam kebakaran (APAR) ?

6. Petugas Laboratorium jangan menghisap


pipet kimia menggunakan mulut saat
memindahkan larutan ?
7. Petugas Laboratorium tidak mengunakan
peralatan gelas yang sudah retak atau
terkelupas ?

8. Petugas Laboratorium harus melaporkan


setiap kecelakaan walaupun bersifat kecil ?

Jumlah

Complaince rate..................%. Pelaksana/ Auditor

dr. Eufracia Ratna. H. P

Anda mungkin juga menyukai