Anda di halaman 1dari 8

SILABUS MATEMATIKA

Sekolah : SMP NEGERI ......


Kelas /Semester : IX / Gasal
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi : Persamaan Kuadrat
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi waktu : 10 JP
Tema : Olahraga (Asian Games)

KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong), santun, percaya diri dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, procedural, dan metakognitif) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 : Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan
ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber
lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
1
Sumber
Kompetensi Indikator Pencapaian Nilai Sikap Materi Alokasi
Kegiatan Pembelajaran Teknik Penilaian Belajar/Media
Dasar (KD) Kompetensi (Karakter) Pembelajaran Waktu
Pembelajaran
3.2 Menjelaskan Pertemuan 1 1. Religius Persamaan Kuadrat Pertemuan 1 1. Sikap 2 JP Sumber
persamaan 3.2.1 Menuliskan 2. Nasionalis 1. Bentuk Umum 1.1 Jurnal Sikap Belajar:
kuadrat dan bentuk umum 3. Mandiri Persamaan Melalui pendekatan scientific dengan model discovery Sosial Subhan, dkk.
karakteristik Kuadrat learning, berbasis 4C, literasi, dan PPK serta menggunakan
persamaan 4. Gotong 2018. Buku
nya 2. Penyelesaian metode diskusi dan tanya jawab, maka kegiatan
berdasarkan kuadrat. royong (Akar) dan pembelajaran yang dilakukan adalah sebagai berikut. 2. Pengetahuan Siswa
akar-akarnya 3.2.2 Menentukan 5. Integritas Bukan 2.1 Tes tertulis Matematika
serta cara penyelesaian Penyelesaian Langkah 1 Stimulation (Pemberian Rangsangan) 2.2 Penugasan Kelas IX.
penyelesaian (akar) dan bukan (Bukan Akar) Peserta didik memperhatikan permasalahan sehari-hari Jakarta:
nya penyelesaian Persamaan terkait penggunaan persamaan kuadrat serta contoh soal 3. Keterampilan Kementrian
(bukan akar) Kuadrat persamaan kuadrat dan faktornya. 3.1 Tes Tertulis Pendidikan dan
4.2 Menyelesaik 3. Menentukan
persamaan Langkah 2 Problem Statement (Identifikasi Masalah) Kebudayaan.
an masalah Penyelesaian
kuadrat. (Akar) Peserta didik mengidentifikasi permasalahan tentang
yang 3.2.3 Menentukan bagaimana mendapatkan faktor dari persamaan kuadrat Subhan, dkk.
Persamaan
berkaitan penyelesaian Kuadrat yang ada pada contoh dengan menuliskan pernyataan- 2018. Buku Guru
dengan (akar) persamaan dengan pernyataan. Matematika
persamaan kuadrat dengan Memfaktorkan Kelas IX.
kuadrat Langkah 3 Data Collection (Pengumpulan Data)
memfaktorkan. Peserta didik berkolaborasi bersama teman sebangku Jakarta:
4.2.1 Menyelesaikan untuk mengerjakan beberapa contoh yang lain. Kementrian
masalah yang (Collaboration) Pendidikan dan
berkaitan dengan Kebudayaan.
menentukan Langkah 4 Data Processing
penyelesaian (Pengolahan Data )
(akar) persamaan Media
Peserta didik berdiskusi secara kreatif mengolah
kuadrat dengan informasi dan menganalisis untuk mendapatkan faktor Pembelajaran:
memfaktorkan. dari suatu persamaan kuadrat dengan menyelesaikan Power Point
masalah pada LKPD. (Critical thinking dan Creativity) LKPD

Langkah 5 Verification (Pembuktian)


2
Sumber
Kompetensi Indikator Pencapaian Nilai Sikap Materi Alokasi
Kegiatan Pembelajaran Teknik Penilaian Belajar/Media
Dasar (KD) Kompetensi (Karakter) Pembelajaran Waktu
Pembelajaran
Peserta didik mengerjakan perkalian faktor-faktor pada
contoh untuk membuktikan kebenaran perhitungan menjadi
persamaan kuadrat pada masing-masing contoh dan salah
satu peserta didik mengomunikasikan hasil
pembuktiannya. (Communication)
Langkah 6 Generalization (menarik Kesimpulan)
Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan hasil
kegiatan yang diperoleh. Untuk memperkuatan pemahaman
konsep peserta didik mengenai menentukan akar persamaan
kuadrat dengan memfaktorkan, guru memberikan latihan
soal.

3.2.4 Menentukan 1. Menentukan Pertemuan 2 1. Sikap 3 JP Sumber


penyelesaian akar dengan 1.1 Jurnal Sikap Belajar:
(akar) persamaan melengkapi Melalui pendekatan scientific dengan model discovery Sosial Subhan, dkk.
kuadrat learning, berbasis 4C, literasi, dan PPK serta menggunakan
kuadrat dengan 2018. Buku
sempurna. metode diskusi dan tanya jawab, maka kegiatan
melengkapi 2. Menentukan pembelajaran yang dilakukan adalah sebagai berikut. 2. Pengetahuan Siswa
kuadrat akar 2.1 Tes tertulis Matematika
sempurna. persamaan Langkah 1 Stimulation (Pemberian Rangsangan) 2.2 LTPD Kelas IX.
3.2.5 Menentukan dengan rumus Peserta didik diberikan contoh penyelesaian persamaan Jakarta:
penyelesaian kuadratik kuadrat dengan melengkapi kuadrat sempurna dimana 3. Keterampilan Kementrian
(akar) persamaan (rumus abc). peserta didik hanya diberika bantuan (hint) pada jawaban 3.1 Observasi Pendidikan dan
serta diberika tabel tak lengkap berisi bentuk umum
kuadrat dengan 3.2 Tes tertulis Kebudayaan.
persamaan kuadrat.
menggunakan
rumus kuadratik Langkah 2 Problem Statement (Identifikasi Masalah) Subhan, dkk.
(rumus abc). Dengan menggunakan bantuan (hint) peserta didik 2018. Buku Guru
4.2.2 Menyelesaikan mengidentifikasi langkah penyelesaian persamaan dengan Matematika
masalah terkait melengkapi kuadrat sempurna. Kelas IX.
penyelesaian Langkah 3 Data Collection (Pengumpulan Data) Jakarta:
3
Sumber
Kompetensi Indikator Pencapaian Nilai Sikap Materi Alokasi
Kegiatan Pembelajaran Teknik Penilaian Belajar/Media
Dasar (KD) Kompetensi (Karakter) Pembelajaran Waktu
Pembelajaran
(akar) persamaan Peserta didik berkolaborasi bersama teman sebangku Kementrian
kuadrat dengan untuk mengerjakan beberapa contoh yang lain dan Pendidikan dan
melengkapi melengkapi tabel bentuk umum persamaan kuadrat. Kebudayaan.
(Collaboration)
kuadrat
sempurna. Wagiyo, A. dkk.
4.2.3 Menyelesaikan 2008. Pegangan
masalah terkait Belajar
penyelesaian Matematika 3
(akar) persamaan Langkah 4 Data Processing untuk SMP/MTs
(Pengolahan Data )
kuadrat dengan Kelas IX.
Peserta didik berdiskusi secara kreatif mengolah
menggunakan informasi dan menganalisis untuk penyelesaian suatu Jakarta: Pusat
rumus kuadratik persamaan kuadrat dengan melengkapi kuadrat sempurna Perbukuan,
(rumus abc). pada LKPD. Diharapkan peserta didik dapat menemukan Depatemen
langkah-langkah melengkapi kuadrat sempurna dan Pendidikan
menemukan rumus kuadratik (Critical thinking dan Nasional.
Creativity)

Langkah 5 Verification (Pembuktian) Media


Guru memberikan konfirmasi jawaban.
Pembelajaran:
Langkah 6 Generalization (menarik Kesimpulan) Power Point
Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan hasil LKPD
kegiatan yang diperoleh yaitu langkah-langkah melengkapi LTPD
kuadrat sempurna dan mendapatkan rumus kuadratik.
4
Sumber
Kompetensi Indikator Pencapaian Nilai Sikap Materi Alokasi
Kegiatan Pembelajaran Teknik Penilaian Belajar/Media
Dasar (KD) Kompetensi (Karakter) Pembelajaran Waktu
Pembelajaran
3.2.6 Mengidentifikasi 1. Hubungan sifat Pertemuan 3 1. Sikap 2 JP Sumber
jumlah dan hasil akar persamaan 1.1 Jurnal Sikap Belajar:
kali akar-akar kuadrat dengan Melalui pendekatan scientific dengan model discovery Sosial Subhan, dkk.
dari persamaan diskriminan. learning, berbasis 4C, literasi, dan PPK serta menggunakan
2018. Buku
kuadrat 2. Hasil jumlah metode diskusi dan tanya jawab, maka kegiatan
berdasarkan dan hasil kali pembelajaran yang dilakukan adalah sebagai berikut. 2. Pengetahuan Siswa
koefisien- akar-akar 2.1 Tertulis Matematika
koefisiennya. persamaan Langkah 1 Stimulation (Pemberian Rangsangan) Kelas IX.
3.2.7 Mengidentifikasi kuadrat Peserta didik diberikan gambar terkait persamaan kuadrat 3. Keterampilan Jakarta:
karakteristik dari kemudian dihubungkan dengan akar-akar persamaan 3.1 Observasi Kementrian
penyelesaian kuadrat dan diskriminannya. 3.2 Tes tertulis Pendidikan dan
persamaan
Langkah 2 Problem Statement (Identifikasi Masalah) Kebudayaan.
kuadrat dengan
menlihat nilai Peserta didik mengidentifikasi tabel, diharapkan peserta
diskriminannya. didik memperoleh informasi penting bahwa tabel yang Subhan, dkk.
3.2.8 Menyelesaikan perlu dilengkapi adalah bagian nilai diskriminan dan 2018. Buku Guru
masalah yang menuliskan akar-akar persamaan kuadrat dari rumus Matematika
berkaitan dengan kuadratik. Kelas IX.
jumlah dan hasil Langkah 3 Data Collection (Pengumpulan Data)
Jakarta:
kali akar-akar Peserta didik berkolaborasi bersama teman sebangku
untuk melengkapi tabel dan menemukan langkah dalam Kementrian
dari persamaan
kuadrat menentukan hasil jumlahd an hasil kali akar-akar Pendidikan dan
berdasarkan persamaan kuadrat. (Collaboration) Kebudayaan.
koefisien-
koefisiennya. Langkah 4 Data Processing Wagiyo, A. dkk.
3.2.9 Menyelesaikan (Pengolahan Data )
2008. Pegangan
permasalahan Peserta didik berdiskusi secara kreatif mengolah
informasi dan menganalisis hubungan diskriminan Belajar
yang berkaitan
dengan dengan sifat akar persamaan kuadrat dari tabel yang telah Matematika 3
persamaan dilengkapi serta menemukan rumus sederhana dari hasil untuk SMP/MTs
kuadrat dengan jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat. (Critical Kelas IX.
thinking dan Creativity)
5
Sumber
Kompetensi Indikator Pencapaian Nilai Sikap Materi Alokasi
Kegiatan Pembelajaran Teknik Penilaian Belajar/Media
Dasar (KD) Kompetensi (Karakter) Pembelajaran Waktu
Pembelajaran
menlihat nilai Jakarta: Pusat
diskriminannya. Langkah 5 Verification (Pembuktian) Perbukuan,
Guru memberikan konfirmasi jawaban. Depatemen
Pendidikan
Langkah 6 Generalization (menarik Kesimpulan)
Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan hasil Nasional.
kegiatan yang diperoleh yaitu menemukan hubungan sifat
akar persamaan kuadrat dan menemukan rumus hasil
Media
jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat.
Pembelajaran:
Power Point
LKPD
LTPD
6
3.2.10 Mengidentifik Pertemuan 4 1. Sikap 3 JP Sumber
asi jumlah dan 1.1 Jurnal Sikap Belajar:
hasil kali akar- Melalui pendekatan scientific dengan model problem based Sosial Subhan, dkk.
akar dari
learning, berbasis 4C, literasi, dan PPK serta menggunakan 2018. Buku
persamaan
kuadrat metode diskusi dan tanya jawab, maka kegiatan 2. Keterampilan Siswa
berdasarkan pembelajaran yang dilakukan adalah sebagai berikut. 2.1 LTPD Matematika
koefisien- Langkah 1 Mengorientasi peserta didik kepada Kelas IX.
koefisiennya. masalah Jakarta:
3.2.11 Mengidentifik Peserta didik memperhatikan masalah kontekstual yang Kementrian
asi karakteristik disajikan oleh guru tentang persamaan kuadrat dan Pendidikan dan
dari penyelesaian
penentuan akar dengan cara memfaktorkan. Kebudayaan.
persamaan
kuadrat dengan
menlihat nilai Langkah 2 Mengorganisasikan peserta didik Subhan, dkk.
diskriminannya. Guru membagi kelompok dengan anggota kelompok terdiri 2018. Buku Guru
3.2.12 Menyelesaika dari 2 peserta didik (teman sebangku). Matematika
n masalah yang Kelas IX.
berkaitan dengan Langkah 3 Membimbing penyelidikan individu dan Jakarta:
jumlah dan hasil
kelompok Kementrian
kali akar-akar
dari persamaan Peserta didik secara berkelompok mengumpulkan Pendidikan dan
kuadrat informasi dan berdiskusi dari permasalahan yang diberikan Kebudayaan.
berdasarkan serta dapat melakukan eksperimen untuk mendapatkan
koefisien- penjelasan dan pemecahan masalah. (Collaboration) Media
koefisiennya. Pembelajaran:
3.2.13 Menyelesaika
Langkah 4 Mengembangkan dan menyajikan hasil Power Point
n permasalahan
yang berkaitan karya LTPD
dengan Peserta didik mengolah informasi yang telah diperolehnya
persamaan untuk memecahkan masalah dan mempresentasikan hasil
kuadrat dengan diskusi (Critical thinking, Creativity, Communication)
menlihat nilai
diskriminannya.
7
Langkah 5 Menganalisa dan mengevaluasi proses
pemecahan masalah
Peserta didik mengomunikasikan kesimpulan/hasil
pembelajaran dan guru memberikan penguatan dari
jawaban yang telah dipaparkan oleh peserta didik.
PENILAIAN HARIAN II

Semarang, ........... 2018

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

(......) Kurniawati Nur Fatimah, S. Pd


8

Anda mungkin juga menyukai