Anda di halaman 1dari 2

Nama: Tiara Almira Raila

Npm: 110110170044

PENJABARAN FUNGSI KONSTITUSI MENURUT ERIC BARENDT

1. Emancipation of a county from colonial regime: emansipasi suatu Negara dari rezim
colonial.
Terdapat factor pendorong yang melatarbelakangi pembentukan konstitusi, terutama di
Negara-negara yang baru merdeka. Factor pendorong pertama ialah keinginan bersama
masyarakat yang menegara untuk menjajarkan diri dengan bangsa lain di dunia, terutama
setelah Negara-negara tersebut mencapai kemerdekaan (melepaskan diri dari pemerintah
colonial). Yang mana pemerintahan colonial ini sewenang-wenang dan tidak memberi
keadilan kepada masyarakat. Eksistensi Negara identic dengan lahirnya konstitusi.
2. To establish the fundamental principles of a new system of government subsequent
to a revolution: untuk menetapkan prinsip-prinsip dasar dari system pemerintahan baru
setelah revolusi.
Keinginan untuk membentuk prinsip-prinsip pokok yang mendasari atau melandasi suatu
pemerintahan baru yang dibentuk setelah mengalami suatu revolusi.
3. To make a fresh start following the experience of totalitarian government: untuk
membuat awal baru setelah mengalami perintah totaliter.
Keinginan yang kuat untuk memulai sesuatu yang baru setelah mengalami perintah
totaliter (pemerintahan yang menindas hak pribadi dan mengawasi kehidupan warganya),
seperti jerman, italia, dan jepang pasca perang dunia II, mengadopsi konstitusi baru dan
merubah atau menghapus pemerintahan yang totaliter tersebut.
4. To impose limits on the exercise of authority: untuk memaksakan batasan pada
pelaksanaan otoritas.
Pembatasan yang diperlukan untuk mencegah kebangkitan rezim totaliter militer.

Anda mungkin juga menyukai