Anda di halaman 1dari 4

DINAS KESEHATAN KABUPATEN AGAM

PUSKESMAS MATUR
REKAPAN HASIL IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT BERDASARKAN SURVEY

NO PROGRAM KEGIATAN
1 KIA 70% responden menyatakan perlu dilakukan pemantauan untuk semua bumil
75,2% tempat pemeriksaan ibu hamil di posyandu tidak memadai.
91.3% responden memerlukan kegiatan kelas ibu balita
50% jorong tidak ada kelas ibu hamil.
50% jorong tidak ada kelas ibu balita.
2 GIZI 81,3% responden berharap penyuluhan gizi di setiap posyandu dilaksanakan.
75,2% remaja putri belum mendapat Tablet FE
80% ibu hamil sudah mengkonsumsi Tablet Tambah darah.
65,1% responden menyatakan Berat badan anak tidak selalu naik
80% responden berharap dilakukan kunjungan balita kurang gizi setiap bulan.
80% responden menyatakan jorong tidak memiliki kelompok pendukung ASI.
3 PROMKES 70,1% responden menyatakan perlu dilakukan penyuluhan PHBS di rumah tangga
50% responden menyatakan perlu dilakukan penyuluhan keliling sesering mungkin
70,8% responden menyatakan perlu dilakukan pelatihan kader
4 KESLING 80,1% responden menyatakan tidak pernah mengikuti pemicuan STBM
50,2% responden menyatakan tidak pernah mendapat bantuan jamban sehat
80,2% responden menyatakan perlu dilakukan sosialisasi kader STBM
5 P2P 80 % responden berharap dilakukan pelacakan penderita TB di semua jorong
80,1% responden berharap dilakukan pemeriksaan kontak serumah dengan penderita TB
85,1% responden berharap dilakukan penyuluhan TB di semua Posyandu
70,1% responden berharap dilakukan penyuluhan tata cara batuk di setiap posyandu
75,4% responden menyatakan perlu dilakukan penyuluhan DBD di semua posyandu
70,1% responden menyatakan malas membawa anak untuk Imunisasi karena imunisasi membuat anak demam dan vaksin
haram
60% responden menyatakan setuju dengan pemberian sertifikat bagi bayi yang lengkap imunisasinya
50% responden berharap penyuluhan tentang imunisasi lebih ditingkatkan
6 LANSIA 70,1% responden menyatakan perlu dilakukan pemeriksaan oleh dokter pada setiap posyandu Lansia
50% responden menyatakan perlu dilakukan banyak kegiatan di posyandu lansia, seperti senam prolanis, majelis taklim

69,8% responden menyataka perlu diadakan senam lansia di setiap posyandu atau tempat-tempat tertentu
7 UKS 69,8% responden sekolah belum memiliki UKS KIT.
70,1% responden meminta pembinaan UKS dan dokter kecil disekolah.
8 PTM 59,8% responden berharap ada pembentukan posbindu di jorong
59,8% responden berharap ada pembinaan dan pelayanan posbindu di jorong.
60% responden berharap agar kader mengikuti orientasi kegiatan posbindu PTM.
9 UKGM 60% masyarakat menyatakan perlu diadakan pemeriksaan gigi dan mulut di posyandu balita
10 Kotak Saran

Mengetahui . Matur, 2018


Kepala Puskesmas Matur Penanggung Jawab UKM

Drg.Zulfa Germila Netrici Yulihastuti


Nip.196812222006122001 Nip.197111161993032004

Anda mungkin juga menyukai