Anda di halaman 1dari 2

Identifikasi Pasien

No. Dokumen :
445/03/SOP/PKM-KH/2018
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 13/01/2018
Halaman : 1/1
UPTD
PUSKESMAS dr. Aulia Satria
KEBON HANDIL NIP.197409292005011006

1. Pengertian Identifikasi pasien adalah suatu sistem untuk membedakan antara


pasien satu dengan yang lain sehingga memperlancar atau
mempermudah dalam pemberian pelayanan kepada pasien.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah petugas untuk identifikasi
pasien di UPTD Puskesmas Kebon Handil
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Kebon Handil No :
445/29/SK/PKM-KH/2018 tentang Kebijakan Pelayanan Kinis di
UPTD Puskesmas Kebon Handil.
4. Referensi 1. UU No 44 tahun 2009 tentang RS pasal 40
2. Permenkes 1691 tahun 2011 ttg Keselamatan Pasien
3.Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang
Puskesmas
5. . Prosedur 1. Petugas menyapa pasien (oleh petugas pendaftaran)
2. Petugas menanyakan data pasien, nama, tanggal lahir, alamat
dengan meminta pasien menunjukkan kartu identitas (KTP,
SIM, KARTU BPJS)
3. Petugas mencatat di Rekam Medis dan Register kunjungan
6. unit terkait Loket pendaftaran, RM , Unit Rawat Jalan , Farmasi

Identifikasi Pasien
No. Dokumen :
DAFTAR 445/03/SOP/PKM-KH/2018
TILIK No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 13/01/2018
Halaman : 1/1
UPTD
PUSKESMAS dr. Aulia Satria
KEBON HANDIL NIP.197409292005011006

No Kegiatan Ya Tidak TB
1. Apakah petugas menyapa pasien (oleh petugas pendaftaran)
2. Apakah petugas menanyakan data pasien, nama, tanggal
lahir, alamat ( menunjukkan kartu identitas)
3. Apakah petugas mencatat di Rekam Medis dan Register
kunjungan
JUMLAH
Compliance rate (CR) ..................

Jambi, 2018

Pelaksana / Auditor

Anda mungkin juga menyukai