Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA TANJUNGPINANG

PUSKESMAS TANJUNGPINANG
Jl. Ir. H. Juanda No. 1 Tanjungpinang Email: pkmtanjungpinang@yahoo.com
Telepon. (0771) 21642 Kode Pos 29122

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TANJUNGPINANG


NOMOR: 445 / / KEP / 5.2.0 6/ 2018

TENTANG
PENETAPAN INDIKATOR PRIORITAS MONITORING
DAN PENILAIAN KINERJA

KEPALA PUSKESMAS TANJUNGPINANG

Menimbang : a. bahwa dalam rangka memelihara mutu dan


kinerja pelayanan di Pusat Kesehatan
Masyarakat Susunan Baru, perlu ditetapkan
indikator prioritas untuk monitoring dan menilai
kinerja di Pusat Kesehatan Masyarakat Susunan
baru;
b. bahwa untuk melaksanakan maksud point a,
perlu ditetapkan Keputusan Kepala Pusat
Kesehatan Masyarakat susunan Baru;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan;
2. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61
Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum
Daerah;
3. Peraturan Menteri Pemberdayaan dan Aparatur
Negara Nomor 13 tahun 2009 tentang Pedoman
Peningkatan Pelayanan Publik dengan Partisipasi
Masyarakat;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan masyarakat
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 741 Tahun
2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan Kabupaten/Kota;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS


TANJUNGPINANG TENTANG PENETAPAN
INDIKATOR PRIORITAS MONITORING DAN
PENILAIAN KINERJA.

Kesatu : Penetapan Indikator Prioritas standar atau target


capaian indikator standar pelayanan minimal (SPM)
Puskesmas Susunan Baru.

Kedua : Hasil pengukuran mutu dan kinerja setiap bulan


dilakukan analisa tingkat ketercapaian setiap tri bulan
untuk memperoleh informasi tentang faktor penyebab
dan upaya mengatasi.

Ketiga : a. Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan


dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat
kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan
sebagaimana semestinya.

Ditetapkan di : Tanjungpinang
Pada tanggal : Januari 2018
KEPALA PUSKESMAS TANJUNGPINANG

Hj.R.LISA RIANTUTI
Lampiran :Keputusan Kepala Puskesmas Tanjungpinang
Nomor : 445 / / KEP / 5.2.0 6/ 2018
Tanggal : Januari 2018

.
INDIKATOR KINERJA DI PUSKESMAS TANJUNGPINANG

A. UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM)


Target
No. Indikator
(%)

PELAYANAN KESEHATAN DASAR

1. Pelayanan Kesehatan Ibu Hamil 100


2. Pelayanan Kesehatan Ibu Bersalin 100
3. Pelayanan Kesehatan Bayi Baru Lahir 100
4. Pelayanan Kesehatan Balita 100
5. Pelayanan Kesehatan Anak Usia Pendidikan Dasar 100
6. Pelayanan Kesehatan pada Usia Produktif 100
7. Pelayanan Kesehatan Usia Lanjut 100
8. Pelayanan Kesehatan Penderita Hipertensi 100
9. Pelayanan Kesehatan Penderita Diabetes Melitus 100
Upaya Kesehatan Jiwa pada Orang Dengan Gangguan
10. 100
Jiwa (ODGJ) berat
11. Pelayanan Kesehatan Orang dengan TB 100
12. Pelayanan Kesehatan Orang Risiko Terinfeksi HIV 100

Ditetapkan di : Tanjungpinang
Pada tanggal : Januari 2018
KEPALA PUSKESMAS TANJUNGPINANG

Hj.R.LISA RIANTUTI

Anda mungkin juga menyukai