Anda di halaman 1dari 2

SILABUS PEMINATAN MATEMATIKA DAN ILMU-ILMU ALAM

MATA PELAJARAN BIOLOGI SMA

Satuan Pendidikan : SMA N 4 Padang


Kelas : X
Mata pelajaran : Biologi

KI 1 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI 2 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan , teknologi, seni
budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan , kenegaraan dan peradaban terkait fenomena dan kejadian serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 4. Mengolah, menalar dan menyajikan dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dan yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri , dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN MATERI POKOK PEMBELAJARAN ALOKASI MEDIA, ALAT, BAHAN
KOMPETENSI WAKTU
3.11 Menganalisis data 3.11.1 Mendeskripsikan konsep 1. Kerusakan Mengamati 3X 3 JP 1. Buku paket biologi SMA
perubahan perubahan lingkungan lingkungan/pencemaran  Peserta didik mengamati kelas X
lingkungan,penyeb 3.11.2 Mendeskripsikan jenis – lingkungan perubahan yang terjadi pada 2. LKS
ab,dan dampaknya jenis polutan 2. Pelestarian lingkungan lingkungan serta penyebab dan 3. Video bahan ajar
bagi kehidupan 3.11.3 Menganalisa penyebab 3. Adaptasi dan mitigasi dampaknya bagi kehidupan 4. PPT
terjadinya perubahan  Mengamati ilustrasi video salah
lingkungan satu kerusakan lingkungan yang
3.11.4 Menganalisa dampak terjadi
perubahan lingkungan Menanya
3.11.5 Menganalisa cara  Apa saja dampak yang
menanggulangi dampak ditimbulkan akibat kerusakan
perubahan lingkungan. lingkungan
 Apa saja upaya yang dilakukan
dalam pelestarian lingkungan

Mengumpulkan Data
(Eksperimen/Eksplorasi)
 Peserta didik mencari informasi
dari literatur yang ada
 Melakukan percobaan
Mengasosiasi
 Mengaitkan keadaan lingkungan
yang tidak bersih(udara) terhadap
kesehatan sistem pernapasan

Mengkomunikasikan
 Mempresetasikan hasil
pengamatan di depan kelas
4.11 Merumuskan 4.11.1 Menyelidiki pengaruh 1. Limbah dan daur ulang
gagasan pemberian limbah oli 2. Jenis jenis limbah
pemecahan bekas pada tanah terhadap 3. Reuse,reduce,recycle
perubahan pergerakan bekicot
lingkungan yang 4.11.2 Membuat pemecahan
terjadi di masalah perubahan
lingkungan sekitar lingkungan yang terjadi di
lingkungan sekitar.

Anda mungkin juga menyukai