Anda di halaman 1dari 2

59

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian tentang hubungan Kadar Haemoglobin

Dengan Kemandirian Dalam Melakukan Aktivitas Pasien Yang Menjalani

Haemodialisis di Rumah Sakit Urip Sumoharjo Bandar Lampung Tahun 2019

dapat disimpulkan bahwa :


1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 73 responden sebagian besar

responden dengan kadar hemoglobin yang tidak normal yaitu 41 orang

(56,2%) sedangkan responden dengan kadar hemoglobin normal 32 orang

(43,8%).
2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 73 responden sebagian besar

dengan ketergantungan sedang yaitu 48 orang (65,8%) sedangkan

responden dengan ketergantungan ringan 25 orang (34,2%).


3. Terdapat Kadar Haemoglobin Dengan Kemandirian Dalam Melakukan

Aktivitas Pasien Yang Menjalani Haemodialisis di Rumah Sakit Urip

Sumoharjo Bandar Lampung Tahun 2019 nilai p-value=0,000 (<0,05), dan

nilai odd ratio (OR=12,000) bermakna bahwa responden dengan kadar

hemoglobin tidak normal 12 kali lebih beresiko memiliki tingkat

ketergantungan sedang dari pada responden dengan kadar hemoglobin

normal.

B. Saran
1. Bagi Pasien
Penelitian ini dapat dijadikan sebagai motivasi bagi pasien gagal
58
ginjal untuk dapat menjaga asupan makanan sehingga dapat menjaga

STIKes Muhammadiyah Pringsewu Lampung


59

kondisi tubuhnya dan dapat meningkatkan kadar haemoglobin serta

tambahan informasi dan pengetahuan

2. Bagi Rumah Sakit Urip Sumoharjo


Penelitian dapat dimasukkan sebagai program pendidikan kesehatan

bagi pasien hemodialisa pada khususnya untuk melakukan promosi

kesehatan tentang cara mempertahankan kadar hemodialisa serta sebagai

refrensi atau acuan dalam melakukan peningkatan kemandirian aktifitas

sehari – hari pasien gagal ginjal kronik yang menjalani kadar haemoglobin

berhubungan dengan kadar haemoglobin.

3. Bagi Peneliti Selanjutnya


Peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian lanjutan dengan

menggunakan variabel lain seperti dukungan keluarga, pendidikan, status

ekonomi, sosial dan tipe kepribadian sehingga hasil penelitian lebih

bervarisi.

STIKes Muhammadiyah Pringsewu Lampung

Anda mungkin juga menyukai