Asuhan Keperawatan Mengukur Suhu Badan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN MENGUKUR SUHU BADAN

No. Kode : 08/445- Ditetapkan Oleh Kepala UPT


090/LBN/SPO/C7/VI/2016 Puskesmas Labuan
S No. Revisi :0
P
O Tgl. Mulai Berlaku : 09-06-2016
UPT Halaman :1–2
Puskesmas Dr. Lily C. Mongi
Labuan NIP: 19751110 200903 2004

1. Pengertian Mengukur suhu badan pasien dengan menggunakan thermometer suhu

2. Tujuan
Sebagai acuan bagi perawat dalam penerapan asuhan keperawatan pada
pelaksanaan tindakan
2. Kebijakan
SK Kepala UPT Puskesmas Labuan No 611.a/445-
090/LBN/SK/C/VI/2016

3. Referensi Panduan praktik klinis bagi dokter di fasilitas pelayanan kesehatan


primer,Kementerian kesehatan RI 2014.

4. Alat dan Bahan a.Thermometer bersih dan tempatnya


b.Benkok
c.Potongan tissue
d.Vaselin dalam tempatnya
e.buku catatan

5. Prosedur Pasien dijelaskan tentang prosedur tindakan yang akan dilakukan.


A.Pengukuran suhu pada ketiak
a) Mencuci tangan
b) Alat dibawa kedekat pasien
c) Bila perlu lengan baju pasien dibuka,ketiak dilap dengan
menggunakan tissue dan dikeringkan
d) Ambil thermometer dari tempat penyimpanan,dilap dengan tissue
e) Periksa dan turunkan air raksa pada posisi terendah
f) Pasang tepat pada reserviornya,jepitkan ditengah-tengah ketiak
dan lengan pasien diletakkan pada dada
g) Setelah 8-10 menit thermometer diangkat dan dibaca angka pada
thermometer dengan posisi sejajar mata,dan hasilnya dicatat pada
buku
h) Thermometer dibersihkan dengan kapas alkohol dan dikeringkan
dengan tissue
i) Air raksa diturunkan kembali dan thermometer dimasukkan
kedalam tempatnya
j) Mencuci tangan

B.Pengukuran suhu pada mulut


Pasien harus mempunyai thermometer sendiri
Mencuci tangan
Alat-alat didekatkan dimeja pasien
a) Pasien disuruh membuka mulutnya,thermometer dicek
kembali,lalu ujungnya sampai batas reservoirnya diletakkan
dibawah lidah pasien
b) Mulut dikatubkan kurang lebih 5 menit dan bernafas melalui
hidung
c) Selama thermotor dipasang pasien tidak boleh bicara
d) Selama 3-5 menit thermometer diangkat dengan tissue lalu dibaca
dan dicatat
e) Alat-alat dibersihkan dengan air mengalir kemudian dilap dengan
kapas alkohol,dikeringkan dengan tissue,dan dikembalikan pada
tempatnya mencuci tangan
C.Pengukuran suhu pada rectal
a) Mencuci tangan
b) Alat –alat diletakkan dimeja pasien
c) Setelah pasien diberitahu,pasien dimiringkan (sikap sim)
d) Pakaian pasien diturunkan sampai dibawah bokong
e) Thermometer diperiksa,ujungnya dioles dengan vaselin,lalu
dimasukkan melalui anus,sampai batas reservoir air raksa
f) Thermometer tetap dipasang
g) Setelah 3-5 menit thermometer dikeluarkan,dilap dengan
tissue,dibaca dan hasilnya dicatat
h) Thermometer dibersihkan dengan air mengalir kemudian dilap
dengan kapas alkohol,dikeringkan dengan tissue,dan
dikembalikan pada tempatnya
i) Mencuci tangan

6. Unit Terkait Poliklinik, Ruang Tindakan/UGD

Anda mungkin juga menyukai