Anda di halaman 1dari 8

PEMODELAN DAN SIMULASI

SIMULASI AIRPORT

OLEH
KELOMPOK B8

I Gst Lanang Ary Kresnawan (1708561031)


Samson Cornelius Gele Yowe (1708561050)
I Gde Made Hendra Pradiptha (1708561056)

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


JURUSAN ILMU KOMPUTER
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS UDAYANA
BADUNG
2019
1. Deskripsi Simulasi
Simulasi ini dilakukan untuk mengetahui jumlah runway yang dibutuhkan
agar waktu tunggu dari setiap pesawat tidak terlalu lama. Pesawat memiliki
waktu di landasan selama 2,5 menit. Diketahui juga waktu kedatangan diantara
pesawat besar dan pesawat kecil adalah sebagai berikut:

Time between arrival for landing (minute) Percentage


1–2 30%
2–3 35%
3–4 25%
4–5 10%

Untuk melakukan Simulasi, pertama harus dicari terlebih dahulu waktu


kedatangan dari masing-masing pesawat berdasarkan tabel diatas. Setelah itu
dilakukan simulasi untuk mengetahui waktu tunggu yang didapat masing-
masing pesawat berdasarkan dari waktu kedatangan yang sudah didapatkan dan
waktu yang diperlukan masing-masing pesawat selama di landasan. Simulasi
untuk mencari waktu tunggu dilakukan dengan cara membandingkan rata-rata
waktu tunggu dari jumlah landasan (runway) yang berbeda. Disini kami
membandingkan landasan (runway) yang berjumlah satu dan dua. Setelah
mendapatkan waktu tunggu dari masing-masing pesawat, selanjutnya yang
dilakukan adalah mencari rata-rata waktu tunggu berdasarkan jumlah landasan
(runway). Setelah mendapatkan rata-rata waktu tunggu, selanjutnya dilakukan
perbandingan untuk mengetahui apakah penambahan landasan (runway)
diperlukan atau tidak.
2. Model
Model dengan Jumlah Landasan
(Runway) adalah 1

Start

Pesawat
Datang

Apakah Pesawat
Landasan No Menunggu
Kosong Landing

Yes

Pesawat
Landing

Pesawat
Melakukan
Persiapan

Apakah Pesawat
Landasan No Menunggu
Kosong Take Off

Yes

Pesawat Take
End
Off
Model dengan Jumlah Landasan
(Runway) adalah 2
- Definisi B-events berdasarkan Permasalahan

B-events Keterangan
B1 Pesawat Datang
B2 Pesawat Selesai Landing
- Definisi C-events Berdasarkan Permasalahan

C-events Keterangan
C1 Pesawat Mulai Landing
C2 Pesawat Mulai Pindah Ke AQ

Melakukan Perhitungan Waktu Kedatangan (Arrival Time)


- Melakukan Pembangkitan Bilangan Acak (0 - 99)
52 97 92 37 32
81 76 21 16 61
0 45 40 85 80
9 4 49 44 89
8 53 48 93 88

- Tabel Hubungan Bilangan Acak sampai Sampel Waktu


Kedatangan
Interval
Bilangan
Arrival Time
Random
(Minute)
0 – 29 1–2
30 – 64 2–3
65 – 89 3–4
90 – 99 4–5

- Tabel Inter-Arrival Time of First 5 Arrivals: Sampled Using


Random Numbers
First Second
Random Inter-arrival Random Inter-arrival
Pesawat
Number time range Number time(minute)
(Row 3) (Row 5)
P1 0 1–2 8 1,8
P2 45 2–3 53 2,53
P3 40 2–3 48 2,48
P4 85 3–4 93 3,93
P5 80 3–4 88 3,88
Mean 2,9
3. Implementasi
- Dengan Jumlah Landasan (Runway) adalah 1
o Hasil
- Dengan Jumlah Landasan (Runway) adalah 2
o Hasil
4. Pembahasan
Berdasarkan hasil implementasi pada program diatas, didapatkan waktu
tunggu dari masing-masing jumlah Landasan (Runway). Pada jumlah landasan
(runway) adalah 1, didapatkan lama antrian yang terjadi 4.86 menit. Sedangkan
pada jumlah landasan adalah 2,waktu tunggu yang didapatkan sebesar 0,
artinya tidak ada pesawat yang menunggu. Dengan asumsi setiap 1 menit
waktu tunggu mengeluarkan biaya bahan bakar sebesar 100 $. Jika dengan
menggunakan 1 landasan terjadi antrian selama 4.86 menit maka kerugian yang
dialami sebesar 486 $ hanya dalam waktu 20 menit. Jika simulasi dilakukan
dengan waktu yang lebih lama maka kerugian yang dialami akan lebih besar.
Jadi dapat disimpulkan bahwa dengan 2 landasan lebih efektif karena tidak
menimbulkan antrian serta tidak menimbulkan kerugian.

Anda mungkin juga menyukai