Anda di halaman 1dari 11

am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
PUTUSAN

R
Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr

si
ne
ng
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA
Pengadilan Negeri Jakarta Utara yang mengadili perkara perdata, telah
menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara gugatan antara:

do
gu VONY SOETANTIO, bertempat tinggal di Jalan Agung Utara 16, Blok A,
14, No.5, RT. 002, RW. 009, Sunter Agung, Jakarta

In
A
Utara, sebagai Penggugat;
Lawan:
ah

FERNANDO RAHARDJO, bertempat tinggal di Jalan Agung Utara 16,

lik
Blok A, 14, No.5, RT. 002, RW. 009, Sunter Agung,
Jakarta Utara, sebagai Tergugat;
am

ub
Pengadilan Negeri tersebut;
ep
Setelah membaca berkas perkara beserta surat-surat yang
k

bersangkutan;
ah

Setelah mendengar kedua belah pihak yang berperkara;


R

si
TENTANG DUDUK PERKARA
Menimbang, bahwa Penggugat dengan surat gugatan tanggal 17 Juni

ne
ng

2019 yang diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta


Utara pada tanggal 17 Juni 2019 dalam Register Nomor 366/Pdt.G/2019/PN

do
gu

Jkt.Utr, telah mengajukan gugatan sebagai berikut:


1. Bahwa antara Penggugat dan Tergugat telah terikat di dalam suatu
hubungan perkawinan yang terjadi di Jakarta pada tanggal 19 Maret 1997,
In
A

sebagaimana tercatat dalam Kutipan Akta Perkawinan No.688/I/1997


dikeluarkan oleh Suku Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil tanggal 19
ah

lik

Maret 1997.
2. Bahwa dari perkawinan Penggugat dan Tergugat telah dilahirkan 2 (dua)
m

ub

orang anak yaitu: JOSHUA RICARDO, laki laki, Umur 22 tahun, lahir di
Jakarta pada tanggal 28 April 1997 sebagaimana tercatat dalam Kutipan
ka

Akte Kelahiran Nomor 1314/JU/1997;


ep

JEANNIFER REBECCA, Perempuan Umur 19 tahun, lahir di Jakarta tanggal


ah

24 November 1999 sebagaimana tercatat dalam Kutipan Akte Kelahiran


R

Nomor 2.758/U/JU/1999.
es
M

ng

on
gu

Halaman 1 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
3. Bahwa Penggugat dan Tergugat masing masing bekerja dalam

R
kesehariannya, yaitu Penggugat bekerja sebagai Karyawan Swasta

si
sedangkan Tergugat sebagai Wiraswasta.

ne
ng
4. Bahwa pada bulan Juni 2019 terjadi Permasalahan antara Penggugat dan
Tergugat yang disebabkan karena telah ditemukan strook Kartu Kredit milik
Penggugat untuk Pembayaran di salah satu Hotel di Jakarta. Yang mana

do
gu Penggugat sudah menjelaskan bahwa Kartu Kredit tersebut dipinjam oleh
teman Penggugat, tetapi Tergugat tidak mempercayainya dan mencari bukti

In
A
lain dengan mendatangi Hotel tersebut dan menanyakan ke teman
Penggugat mengenai kebenaran peminjaman Kartu Kredit tersebut. Hal ini
ah

menjadi titik puncak keributan yang selama ini sudah sering terjadi antara

lik
Penggugat dan Tergugat.
5. Bahwa antara Penggugat dan Tergugat sejak awal Pernikahan sering terjadi
am

ub
keributan yang salah satunya disebabkan karena Penggugat sebagai
Karyawan di salah satu Perusahaan yang Jam kerjanya sering melebihi jam
ep
normal di Perusahaan lain, hal ini menimbulkan perbedaan prinsip dengan
k

Tergugat. Tetapi karena Penggugat harus membantu biaya dalam rumah


ah

tangga maka Penggugat tetap harus bekerja. Sehingga keributan keributan


R

si
sering terjadi sepanjang pernikahan.
6. Bahwa dengan sudah tidak ada lagi keharmonisan hubungan rumah tangga

ne
ng

antara Penggugat dan Tergugat, sehingga tidak tercapai lagi dalam membina
rumah tangga yang diharapkan sesuai dengan tujuan perkawinan

do
gu

sebagaimana dimaksud dalam Undang Undang Nomor 1 Tahun 1974


mengenai Perkawinan dalam Pasal 1;
7. Bahwa berdasarkan hal hal yang telah dikemukakan tersebut, ternyata
In
A

memang ada dan terungkap suatu Fakta Hukum yang tidak terbantahkan
lagi bahwa rumah tanggal/perkawinan antara Penggugat dan Tergugat
ah

lik

sudah tidak dapat dan tidak mungkin disatukan lagi dalam satu rumah
tangga/perkawinan untuk mewujudkan suatu hubungan keluarga yang
m

ub

harmonis.
8. Bahwa perkawinan antara Penggugat dan Tergugat adalah sangat tidak
ka

bermanfaat apabila tetap dipertahankan dan tidak mungkin lagi hidup rukun
ep

sebagaimana layaknya suami istri, untuk itu Penggugat mohon kepada


ah

Majelis Hakim yang memeriksa perkara ini agar perkawinan antara


R

Penggugat dengan Tergugat diputus dengan perceraian.


es

9. Bahwa antara Penggugat dan Tergugat telah sepakat untuk masing masing
M

ng

bertanggung jawab 50% dari Biaya yang timbul akibat perkara ini.
on
gu

Halaman 2 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Berdasarkan fakta fakta dan dasar hukum yang telah Penggugat uraian tersebut

R
diatas, maka Penggugat memohon kepada Majelis Hakim Pengadilan Negeri

si
Jakarta Utara yang berkenan memeriksa dan mengadili perkara ini serta

ne
ng
memutuskan hal hal sebagai berikut:
DALAM POKOK PERKARA
1. Menerima dan mengabulkan Gugatan Penggugat untuk seluruhnya.

do
gu 2. Menyatakan Perkawinan antara Penggugat dan Tergugat sebagaimana
tercatat dalam Kutipan Akta Perkawinan No.688/I/1997 dikeluarkan oleh

In
A
Suku Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil tanggal 19 Maret 1997,
putus karena perceraian dengan segala akibat hukumnya.
ah

3. Menetapkan/mengangkat Penggugat sebagai Kuasa dari 2 (dua) orang anak

lik
yaitu: JOSHUA RICARDO, laki laki, Umur 22 tahun, lahir di Jakarta pada
tanggal 28 April 1997 sebagaimana tercatat dalam Kutipan Akte Kelahiran
am

ub
Nomor 1314/JU/1997;
JEANNIFER REBECCA, Perempuan Umur 19 tahun, lahir di Jakarta tanggal
ep
24 November 1999 sebagaimana tercatat dalam Kutipan Akte Kelahiran
k

Nomor 2.758/U/JU/1999.
ah

4. Memerintahkan kepada Panitera Pengadilan Negeri Jakarta Utara untuk


R

si
memberitahukan kepada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil untuk
mencatat perceraian setelah menerima salinan resmi putusan Pengadilan

ne
ng

Negeri Jakarta Utara atas perkara a quo.


5. Menetapkan anak-anak Penggugat dan Tergugat selama ini tinggal bersama

do
gu

Penggugat/Tergugat, karena itu untuk kepentingan anak-anak itu sendiri dan


rasa kasih sayang Penggugat terhadap mereka, maka Penggugat mohon
agar anak-anak tersebut ditetapkan dalam pengasuhan dan pemeliharaan
In
A

Penggugat.
6. Menetapkan Tergugat tetap harus memberikan Biaya hidup sehari hari dan
ah

lik

Biaya Pendidikan untuk kedua anak hasil pernikahan ini.


Atau
m

ub

Apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon kiranya menjatuhkan putusan


yang seadil adilnya (Ex Aequo Et Bono)
ka

Menimbang, bahwa pada hari persidangan yang telah ditentukan, para


ep

pihak Penggugat dan Tergugat menghadap sendiri di persidangan;


ah

Menimbang, bahwa Majelis Hakim telah mengupayakan perdamaian


R

diantara para pihak melalui mediasi sebagaimana diatur dalam Perma Nomor 1
es

Tahun 2016 tentang Prosedur Mediasi di Pengadilan dengan menunjuk Jootje


M

ng

on
gu

Halaman 3 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Sampaleng, S.H., M.H., Hakim pada Pengadilan Negeri Jakarta Utara, sebagai

R
Mediator;

si
Menimbang, bahwa berdasarkan laporan Mediator tanggal 17 Juli 2019,

ne
ng
upaya perdamaian tersebut tidak berhasil;
Menimbang, bahwa oleh karena itu pemeriksaan perkara dilanjutkan
dengan pembacaan surat gugatan yang isinya tetap dipertahankan oleh

do
gu Penggugat;
Menimbang, bahwa untuk persidangan acara jawaban, Tergugat tidak

In
A
hadir.
Menimbang, bahwa dalam persidangan selanjutnya Tergugat tidak
ah

hadir, meskipun telah dipanggil dengan relaas panggilan tanggal 8 Agustus

lik
2019 dan relaas panggilan tanggal 15 Agustus 2019.
Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat telah dipanggil secara patut
am

ub
sebanyak 2 kali, dengan acara mengajukan jawabannya terhadap gugatan
Penggugat, akan tetapi Tergugat tidak hadir dan atau menyuruh orang lain
ep
sebagai wakilnya, untuk itu Majelis menilai bahwa Tergugat telah melepaskan
k

haknya untuk membela kepentingannya;


ah

Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil-dalil gugatannya tersebut


R

si
Penggugat dalam persidangan telah menyerahkan bukti surat berupa:
1. Bukti P-1 : Fotokopi Surat Pemberkatan Nikah No.

ne
ng

06/SPN/GKK/VII/95 di Gereja Kristen Kebenaran, atas


nama FERNANDO RAHARDJO, SE dengan VONY

do
gu

SOETANTIO, dikeluarkan di Jakarta tanggal 09 Juli 1995;


2. Bukti P-2 : Fotokopi Kutipan Akta Perkawinan No. 688/I/1997, atas
nama LIE, Fernando Rahardjo dan TAN, Vony, dikeluarkan
In
A

di Jakarta tanggal 19 Maret 1997;


3. Bukti P-3 : Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran No. 1314/JU/1997 atas
ah

lik

nama JOSHUA RICARDO dikeluarkan di Jakarta tanggal


27 Mei 1997;
m

ub

4. Bukti P-4 : Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran No. 2.758/U/JU/1999 atas


nama JEANNIFER REBECCA dikeluarkan di Jakarta
ka

tanggal 1 Desember 1999;


ep

5. Bukti P-5 : Fotokopi Kartu Keluarga 3172022412100089 atas nama


ah

FERNANDO RAHARDJO, dikeluarkan di Jakarta tanggal


R

06 Januari 2011 oleh Lurah Sunter Agung a.n. Camat


es

Tanjung Priok Kota Jakarta Utara;


M

ng

6. Bukti P-6 : Asli Surat Pernyataan atas nama FERNANDO


on
gu

Halaman 4 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
RAHARDJO tanggal 26 Agustus 2019;

R
7. Bukti P-7 : Fotokopi KTP NIK: 317205010670002 atas nama

si
FERNANDO RAHARDJO dan Fotokopi KTP NIK

ne
ng
3172055908700002 atas nama VONY SOETANTIO;
8. Bukti P-8 : Fotokopi Surat Tanda Terima Laporan Polisi atas nama
VONY SOETANTIO di Polres Metro Jakarta Utara tanggal

do
gu 17 Agustus 2019;
Menimbang, bahwa selain mengajukan alat bukti surat, Penggugat juga

In
A
mengajukan 1 orang saksi yang telah bersumpah menurut tata cara agamanya
sebagai berikut.
ah

1. Saksi DAIROH menerangkan sebagai berikut.

lik
- Bahwa saksi bekerja membantu di rumah Penggugat.
- Bahwa saksi kenal dengan Penggugat pada waktu belum menikah dan
am

ub
dengan Tergugat saksi kenal setelah menikah dengan Penggugat.
- Bahwa Penggugat dengan Tergugat bersama kedua anaknya bertempat
ep
tinggal di Sunter Agung, jakarta utara.
k

- Bahwa anak Penggugat dan Tergugat ada 2 orang yang bernama


ah

JOSHUA RICARDO dan JEANNIFER REBECCA.


R

si
- Bahwa kedua anaknya telah kuliah.
- Bahwa sejak bulan Agustus 2019, Fernando (Tergugat) sudah tidak

ne
ng

tinggal bersama lagi dengan Penggugat dan tinggal bersama oraang


tuanya.

do
gu

- Bahwa Penggugat dan Tergugat tidur di lantai 2, sedangkan saksi tidur di


lantai 1.
- Bahwa sepengetahuan saksi, mulai bertengkarnya antara Penggugat dan
In
A

Tergugat bulan desember tahun kemaren.


- Bahwa saksi hanya mendengar ribut-ribut antara Penggugat dan
ah

lik

Tergugat di lantai 2 dan apa yang dipertengkaran, saksi tidak


mengetahui.
m

ub

- Bahwa saksi tidak mengetahui dan tidak melihat Tergugat memukul


Penggugat.
ka

- Bahwa saksi pernah melihat pipi dan kaki Penggugat merah-merah, dan
ep

setelah saksi menanyakan kepada Penggugat dan Penggugat


ah

mengatakan tidak apa-apa.


R

- Bahwa Penggugat dan Tergugat sama-sama bekerja.


es

Menimbang, bahwa Penggugat mengajukan kesimpulan tanggal 24


M

ng

September 2019 dan tidak mengajukan apa-apa lagi dan mohon putusan.
on
gu

Halaman 5 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa selanjutnya segala sesuatu yang termuat dalam

R
berita acara persidangan perkara ini, untuk menyingkat putusan ini dianggap

si
telah termuat dan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dengan putusan

ne
ng
ini;
TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM
Menimbang, bahwa maksud dan tujuan gugatan Penggugat yang pada

do
gu pokoknya adalah mengenai Penggugat mengajukan gugat cerai terhadap
Suaminya (Tergugat).

In
A
Menimbang, bahwa oleh karena telah diakui atau setidak-tidaknya tidak
disangkal maka menurut hukum harus dianggap terbukti hal-hal sebagai
ah

berikut:

lik
- Bahwa antara Penggugat dan Tergugat telah melangsungkan perkawinan
menurut tata cara agama Kristen di Gereja Kristen Kebenaran jalan
am

ub
Rajawali Selatan XII No. 2 Jakarta dan perkawinan tersebut telah
didaftarkan, sebagaimana Kutipan Akta Perkawinan No.688/I/1997
ep
dikeluarkan oleh Kantor Catatan Sipil Propinsi DKI Jakarta tanggal 19
k

Maret 1997.
ah

- Bahwa dalam perkawinan Penggugat dan Tergugat mempunyai 2 (dua)


R

si
orang anak yakni, anak pertama, laki laki bernama JOSHUA RICARDO
lahir di Jakarta pada tanggal 28 April 1997, anak kedua perempuan

ne
ng

bernama JEANNIFER REBECCA, lahir di Jakarta tanggal 24 November


1999.

do
gu

- Bahwa selama perkawinan Penggugat dengan Tergugat bertempat


tingggal di jalan Agung Utara 16 Blok A 14/5 Rt.022/09, kelurahan Sunter
Agung Jakarta Utara.
In
A

Menimbang, bahwa yang menjadi persengketaan antara kedua belah


pihak adalah adanya Pertengkaran antara Penggugat dan Tergugat disebabkan
ah

lik

ditemukan strook Kartu Kredit milik Penggugat untuk Pembayaran di salah satu
Hotel di Jakarta dan Penggugat sudah menjelaskan bahwa Kartu Kredit tersebut
m

ub

dipinjam oleh teman Penggugat, akan tetapi Tergugat tidak mempercayainya


dan mencari bukti lain dengan mendatangi Hotel tersebut dan menanyakan ke
ka

teman Penggugat mengenai kebenaran peminjaman Kartu Kredit tersebut, hal


ep

ini menjadi titik puncak keributan yang selama ini sudah sering terjadi antara
ah

Penggugat dan Tergugat.


R

Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut di atas maka Majelis


es

Hakim akan mempertimbangkan terlebih dahulu petitum ke 2 yakni Menyatakan


M

ng

Perkawinan antara Penggugat dan Tergugat sebagaimana tercatat dalam


on
gu

Halaman 6 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Kutipan Akta Perkawinan No.688/I/1997 dikeluarkan oleh Suku Dinas

R
Kependudukan dan Pencatatan Sipil tanggal 19 Maret 1997, putus karena

si
perceraian dengan segala akibat hukumnya.

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 163 HIR, Penggugat
berkewajiban untuk membuktikan hal tersebut di atas;
Menimbang, bahwa Penggugat untuk menguatkan dalilnya telah

do
gu mengajukan bukti berupa bukti P-1 sampai dengan P- 8 dan 1 orang saksi yakni
saksi Dairoh.

In
A
Menimbang, bahwa bukti P-1 tentang Surat Pemberkatan Nikah No.
06/SPN/GKK/VII/95 di Gereja Kristen Kebenaran, atas nama FERNANDO
ah

RAHARDJO, SE dengan VONY SOETANTIO, dikeluarkan di Jakarta tanggal 09

lik
Juli 1995;
Menimbang, bahwa bukti P-2 tentang Kutipan Akta Perkawinan No.
am

ub
688/I/1997, atas nama LIE, Fernando Rahardjo dan TAN, Vony, dikeluarkan di
Jakarta tanggal 19 Maret 1997;
ep
Menimbang, bahwa bukti P-5 tentang Kartu Keluarga
k

3172022412100089 atas nama FERNANDO RAHARDJO, dikeluarkan di


ah

Jakarta tanggal 06 Januari 2011 oleh Lurah Sunter Agung a.n. Camat Tanjung
R

si
Priok Kota Jakarta Utara;
Menimbang, bahwa dari bukti P-1 P-2,P-5 dan dihubungkan dengan

ne
ng

keterangan saksi Dairoh, terbukti bahwa antara Penggugat dengan Tergugat


adalah sebagai suami istri yang telah melangsungkan perkawinan yang

do
gu

dilaksanakan menurut tata cara agama kristen dihadapan Pendeta bernama


C.J.ANDEREAS di Gereja Kristen Kebenaran dan perkawinan tersebut telah
telah didaftarkan dengan keluarnya Kutipan Akta Perkawinan No.688/I/1997
In
A

dikeluarkan oleh Kantor Catatan Sipil Propinsi DKI Jakarta tanggal 19 Maret
1997.
ah

lik

Menimbang, bahwa dalam dalil uraian posita gugatan yang pada


pokoknya bahwa dalam uraian positanya pada angka 4 dan 5 pada pokoknya
m

ub

menguraikan bahwa pada bulan Juni 2019 terjadi Permasalahan antara


Penggugat dan Tergugat yang disebabkan telah ditemukan strook Kartu Kredit
ka

milik Penggugat untuk Pembayaran di salah satu Hotel di Jakarta, hal mana
ep

Penggugat sudah menjelaskan bahwa Kartu Kredit tersebut dipinjam oleh teman
ah

Penggugat, akan tetapi Tergugat tidak mempercayainya dan mencari bukti lain
R

dengan mendatangi Hotel tersebut dan menanyakan ke teman Penggugat


es

mengenai kebenaran peminjaman Kartu Kredit tersebut, hal ini menjadi titik
M

ng

on
gu

Halaman 7 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
puncak keributan yang selama ini sudah sering terjadi antara Penggugat dan

R
Tergugat.

si
Menimbang, bahwa selanjutnya dalam dalil positanya menyatakan

ne
ng
bahwa Penggugat dan Tergugat sejak awal Pernikahan sering terjadi keributan
yang salah satunya disebabkan karena Penggugat sebagai Karyawan di salah
satu Perusahaan yang Jam kerjanya sering melebihi jam normal di Perusahaan

do
gu lain, hal ini menimbulkan perbedaan prinsip dengan Tergugat. Tetapi karena
Penggugat harus membantu biaya dalam rumah tangga maka Penggugat tetap

In
A
harus bekerja. Sehingga keributan keributan sering terjadi sepanjang
perkawinan;
ah

Menimbang, bahwa saksi Dairoh menerangkan pada pokoknya bahwa

lik
sepengetahuan saksi, mulai terjadi bertengkarnya antara Penggugat dan
Tergugat sekitar bulan desember tahun kemaren dan saksi hanya mendengar
am

ub
ribut-ribut antara Penggugat dan Tergugat di lantai 2 dan apa yang
dipertengkaran, saksi tidak mengetahui dan juga saksi tidak mengetahui dan
ep
tidak melihat Tergugat memukul Penggugat.
k

Menimbang, bahwa dalam pasal 171 ayat 1 HIR, menyatakan tiap-tiap


ah

kesaksian harus berisi segala sebab pengetahuan.


R

si
Menimbang, bahwa dalam pasal 169 HIR, menyatakan keterangan dari
seorang saksi saja, dengan tidak ada suatu alat bukti yang lain, di dalam hukum

ne
ng

tidak dapat dipercaya.


Menimbang, bahwa setelah memperhatikan keterangan saksi Dairoh

do
gu

yang menerangkan bahwa saksi hanya mendengar ribut-ribut antara Penggugat


dan Tergugat di lantai 2 dan apa yang dipertengkaran, saksi tidak mengetahui.
Menimbang, bahwa memperhatikan bukti P-6 tentang Surat Pernyataan
In
A

atas nama FERNANDO RAHARDJO tanggal 26 Agustus 2019;


Menimbang, bahwa dalam Undang-undang perkawinan nomor 1 tahun
ah

lik

1974 jo Peraturan Pemerintah No. 9 Tahun 1975 tentang pelaksanaan Undang-


Undang perkawinan nomor 1 tahun 1974, alasan-alasan perceraian. telah diatur
m

ub

sebagaimana dalam Pasal 19 huruf (a) sampai dengan hurup (f).


Menimbang, bahwa setelah memperhatikan bukti P-6, majelis menilai
ka

bahwa bukti P-6 tersebut tentang Tergugat tidak mengunakan hak-haknya


ep

dalam persidangan.
ah

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka


R

bukti P-6 tidak perlu dipertimbangkan lebih lanjut.


es
M

ng

on
gu

Halaman 8 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menimbang, bahwa mengenai bukti P-8 tentang Surat Tanda Terima

R
Laporan Polisi atas nama VONY SOETANTIO di Polres Metro Jakarta Utara

si
tanggal 17 Agustus 2019.

ne
ng
Menimbang, bahwa memperhatikan secara seksama dalil gugatan
Penggugat tentang pertengkaran antara Penggugat dengan Tergugat
dikarenakan ditemukan strook Kartu Kredit milik Penggugat untuk Pembayaran

do
gu di salah satu Hotel di Jakarta, maka bukti P-8 tidak ada relevansinya dengan
dalil gugatan Penggugat, oleh karena itu bukti P-8, tidak perlu dipertimbangkan

In
A
lebih lanjut.
Menimbang, bahwa oleh karena Penggugat hanya 1 (satu) saksi dan
ah

tidak didukung oleh alat bukti yang lainnya, maka dari itu Majelis berpendapat

lik
bahwa Penggugat tidak dapat membuktikan dalil gugatannya bahwa dalam
rumah tangga Penggugat dan Tergugat adanya perselisihan, pertengkaran
am

ub
percecokkan disebabkan ditemukan strook Kartu Kredit milik Penggugat untuk
Pembayaran di salah satu Hotel di Jakarta.
ep
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas, maka
k

gugatan Penggugat tidak memenuhi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 19 f


ah

Peraturan Pemerintah. No. 9 Tahun 1975 tentang pelaksanaan Undang-undang


R

si
perkawinan nomor 1 tahun 1974, dengan demikian, petitum kedua tidak
beralasan dan haruslah ditolak.

ne
ng

Menimbang, bahwa oleh karena petitum ke 2 dari gugatan Penggugat


ditolak, maka petitum selanjutnya irrelevan untuk dipertimbangkan.

do
gu

Menimbang, bahwa sepanjang mengenai bukti surat yang diajukan ada


relevansinya dengan gugatan ini, maka tetap dipertahankan.
Menimbang, bahwa oleh karena gugatan Penggugat ditolak, maka
In
A

Penggugat harus dihukum untuk membayar biaya perkara


Memperhatikan Pasal 19 huruf f Peraturan Pemerintah No. 9 Tahun
ah

lik

1975 tentang Pelaksanaan Undang-undang Perkawinan Nomor 1 tahun 1974


dan peraturan-peraturan lain yang bersangkutan;
m

ub

MENGADILI
1. Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya.
ka

2. Menghukum Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah


ep

Rp897.000,00 (delapan ratus sembilan puluh tujuh ribu rupiah).


ah

es
M

ng

on
gu

Halaman 9 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Demikian diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis Hakim

R
Pengadilan Negeri Jakarta Utara, pada hari Kamis tanggal 3 Oktober 2019 oleh

si
oleh kami, Firman, S.H., sebagai Hakim Ketua, Agung Purbantoro, S.H, M.H,

ne
ng
dan Jootje Sampaleng, S.H, M.H., masing-masing sebagai Hakim Anggota,
yang ditunjuk berdasarkan Surat Penetapan Ketua Pengadilan Negeri Jakarta
Utara Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr tanggal 22 Juli 2019, putusan tersebut

do
gu pada hari Selasa tanggal 8 Oktober 2019 diucapkan dalam persidangan terbuka
untuk umum oleh Hakim Ketua dengan dihadiri oleh para Hakim Anggota

In
A
tersebut, Ari Palti Siregar, S.T., S.H., M.H. Panitera Pengganti dan Penggugat,
akan tetapi tidak dihadiri oleh Tergugat.
ah

lik
Hakim Anggota, Hakim Ketua,
am

ub
ep
Agung Purbantoro, S.H., M.H. Firman, S.H.
k
ah

si
Jootje Sampaleng, S.H., M.H.

ne
ng

Panitera Pengganti,

do
gu

In
A

Ari Palti Siregar, S.T., S.H., M.H.


ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

Halaman 10 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
Perincian biaya:

ne
ng
1. PNBP ...................................... : Rp30.000,00;
2. A.T.K. ...................................... : Rp75.000,00;
3. Panggilan ................................ : Rp750.000,00;

do
gu 4. PNBP Panggilan P .................. : Rp10.000,00;
5. PNBP Panggilan T .................. : Rp10.000,00;
6. Redaksi ................................... : Rp10.000,00;
7. Materai .................................... : Rp12.000,00;

In
A
Jumlah : Rp897.000,00;
(delapan ratus sembilan puluh tujuh ribu rupiah)
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

Halaman 11 dari 11 Putusan Perdata Gugatan Nomor 366/Pdt.G/2019/PN Jkt.Utr


d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11

Anda mungkin juga menyukai