Anda di halaman 1dari 9

SILABUS

Nama Sekolah : SMK Amaliyah


Mata Pelajaran : Administrasi Umum
Program Keahlian : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
Kelas/Semester : X/Ganjil dan Genap
Tahun Pelajaran : 2019/2020

Kompetensi Inti :
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
Simulasi dan Komunikasi Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmupengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagain bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional
KI 4 : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan lingkup dan Komunikasi
Digital, dan Dasar Bidang Bisnis dan Manajemen. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dnegan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komukinatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan,
meniru, membiasakan, grak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.

Kompetensi Indikator Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi


Dasar Waktu
Semester 1
3.1 Memahami 3.1.1 Menjelaskan pengertian Bab 1 : Mengenal Mengamati Tugas 4 x 45
administrasi administrasi Administrasi dalam Peserta didik diminta untuk mengamati Melakukan diskusi terhadapa (2 x JP)
3.1.2 Menjelaskan unsur-unsur Organisasi teks penerapan unsur administrasi
administrasi - Pengertian administrasi Menanya dalam pelaksanaan kegiatan
3.1.3 Menjelaskan jenis-jenis - Unsur-unsur dan fungsi Memberikan kesempatan peserta didik administasi
administrasi administrasi saling bertanya berkaitan dengan
- Jenis-jenis administrasi pengertian administrasi Penilaian Kinerja
4.1 Mengelompok- 4.1.1 Menunjukkan contoh Eksperimen/explore Penilaian pada saat peserta
kan jenis-jenis administrasi di lingkungan Mencari informasi lebih lanjut tentang hal didik mempresentasikan hasil
administrasi sekitar yang berkaitan dengan tugas yang diskusi kelompok
4.1.2 Mengkomunikasikan unsur- diberikan dari buku-buku referensi, internet
unsur administrasi ataupun sumber-sumber lain Tes
4.1.3 Mengelompokkan jenis-jenis Asosiasi Melakukan tes untuk
administasi Menganalisis dan menyimpulkan informasi mengetahui pemahaman
atau data yang telah dikumpulkan melalui peserta didik terhadap
diskusi dengan bahasa sendiri beserta pengertian, unsur, dan jenis
contoh satu kegiatan admiistrasi di administrasi
lingkungan sekitar
Komunikasi
Mempresentasikan hasil diskusi terhadap
materi di depan kelas

3.2 Menganalisis 3.2.1 Menyebutkan tingkatan Bab 2 : Menyusun Uraian Mengamati Tugas 4 x 45
jabatan, tugas, jabatan pada kegiatan Tugas pada Kegiatan Mengamati organisasi yang ada di Melakukan jabatan, tugas dan (2 x JP)
dan uraian administrasi Administrasi lingkungan sekitar terutama tentang uraian pekerjaan pada
pekerjaan pada 3.2.2 Menganalisis tingkatan - Jabatan pada Kegiatan jabatan pada organisasi tersebut kegiatan administrasi
kegiatan jabatan pada kegiatan Administrasi Menanya
administrasi administrasi - Analisis Jabatan Mendiskusikan tentang analisis jabatan- Penilaian Kinerja
3.2.3 Menjelaskan uraian tugas - Uraian Tugas jabatan kegiatan administrasi bersama Penilaian pada saat peserta
dalam organisasi dengan teman kelompok didik mempresentasikan hasil
Explore diskusi kelompok
4.2 Membuat 4.2.1 Mencontohkan tingkatan Mencari informasi tambahan tentang
uraian tugas jabatan pada kegiatan analisis jabatan-jabatan pada kegiatan Tes
setiap administrasi administrasi dengan membaca buku dan Melakukan tes untuk
tingkatan 4.2.2 Melakukan analisis jabatan artikel tambahan . mengetahui pemahaman
jabatan pada pada kegiatan administrasi Mengidentifikasi jabatan-jabatan pada peserta didik terhadap tugas
kegiatan 4.2.3 Mempresentasikan uraian kegiatan administrasi dan uraian pekerjaan pada
administrasi tugas dalam organisasi Asosiasi kegiatan administrasi
Membuat kesimpulan tentang identifikasi
jabatan-jabatan pada kegiatan
administrasi beserta contoh pada setiap
tingkatan jabatan pada sebuah organisasi
(OSIS)
Komunikasi
Mempresentasikan hasil diskusi terhadap
materi di depan kelas

3.3 Menganalisis 3.3.1 Menjelaskan pengertian Bab 3 : Menyusun Mengamati Penilaian Kinerja 4 x 45
persyaratan personel kantor Persyaratan Personel Kantor Mengamati teks bacaan pada halaman 51 Penilaian pada saat peserta (2 x JP)
personil 3.3.2 Menyebutkan syarat-syarat - Pengertian Personel buku Administrasi Umum X didik mempresentasikan hasil
administrasi personel kantor Kantor Menanya diskusi kelompok
3.3.3 Menjelaskan tahap-tahap - Syarat Personel Kantor Membuat daftar pertanyaan berdasarkan Tugas Projek
pengadaan - Pengadaan Personel teks bacaan Melakukan pengamatan
Kantor Explore jabatan dan syarat personel
4.3 Menyusun 4.3.1 Mengkomunikasikan Mencari informasi tambahan tentang pada suatu organisasi
persyaratan pengertian personel kantor tahap-tahap pengadaan personel
personil 4.3.2 Mengkomunikasikan syarat- Asosiasi
administrasi syarat personel kantor Menganalisis tahap-tahap pengadaan Tes
4.3.3 Mempresentasikan tahap- personel Melakukan tes untuk
tahap pengadaan personel Membuat kesimpulan tentang tahap-tahap mengetahui pemahaman
kantor pengadaan personel peserta didik persyaratan
Komunikasi personil kantor
Peserta didik membacakan hasil analisis di
depan kelas

3.4 Memilih 3.4.1 Menjelaskan pengertian Bab 4 : Merancang Struktur Mengamati Produk 4 x 45
bentuk organisasi Organisasi Mengamati organisasi yang ada di sekolah Laporan tertulis kelompok hasil (2 x JP)
struktur 3.4.2 Menjelaskan bentuk-bentuk - Mengenal Organisasi seperti OSIS, ROHIS, serta bentuk/bagan observasi
organisasi organisasi - Bentuk/Bagan dan struktur organisasi nya
3.4.3 Menjelaskan struktur Organisasi Menanya Tes
organisasi - Struktur Organisasi Mendiskusikan pengertian organisasi dan Melakukan tes untuk
bentuk/bagan organisasi mengetahui pemahaman
4.4. Membuat 4.4.1 Mengomunikasikan Mengajukan pertanyaan kepada orang- bentuk-bentuk struktur
struktur pengertian organisasi orang sekitar organisasi
organisasi 4.4.2 Menggambarkan bentuk- Explore
sesuai bentuk organisasi Mencari informasi tambahan mengenai
kebutuhan 4.4.3 Merancang struktur pengertian dan bentuk/bagan serta
organisasi struktur organisasi dari sumber lainnya
Asosiasi
Membuat kesimpulan mengenai hasil
informasi yang telah diperoleh
Membuat contoh dari setiap bentuk/bagan
organisasi
Membuat contoh stuktur organisasi
pengurus kelas
Komunikasi
Menyampaikan secara individu atau
kelompok hasil kesimpulan mengenai
pengertian dan bentuk/bagan serta
struktur organisasi di depan kelas

3.5 Memahami 3.5.1 Menjelaskan pengertian Bab 5 : Mengenal Konsep Mengamati Penilaian Kinerja 4 x 45
fungsi-fungsi manajemen Manajemen Mengamati kegiatan organisasi yang Penilaian pada saat peserta (2 x JP)
manajemen 3.5.2 Menjelaskan tingkatan - Pengertian Manajemen ada di lingkungan, terutama mengenai didik mempresentasikan hasil
manajemen dan Unsur-Unsur bagaimana mereka mengatur setiap diskusi kelompok
3.5.3 Menyebutkan fungsi Manajemen kegiatan dalam organisasi
manajemen - Tingkatan Manajemen Menanya Tugas Projek
dan Bidang Manajemen Memberikan kesempatan peserta didik Melakukan pengamatan
4.5 Mengklasifi- 4.5.1 Mengomunikasikan - Fungsi Manajemen saling bertanya berkaitan dengan jabatan dan syarat personel
kasi fungsi- pengertian manajemen pengertian, unsur-unsur, dan fungsi pada suatu organisasi
fungsi 4.5.2 Mencontohkan tingkatan manajemen
manajemen manajemen pada sebuah Eksperimen/explore
organisasi Mencari informasi lebih lanjut tentang Tes
4.5.3 Mengomunikasikan fungsi hal yang berkaitan dengan tugas yang Melakukan tes untuk
manajemen diberikan dari buku-buku referensi, mengetahui pemahaman
internet ataupun sumber-sumber lain peserta didik persyaratan
Asosiasi personil kantor
Membuat definisi manajemen dan
fungsinya dengan bahasa nya sendiri
Komunikasi
Mempresentasikan hasil diskusi
terhadap materi di depan kelas

3.6 Menerapkan 3.6.1 Menjelaskan pengertian dan Bab : 6 (Prosedur Pencatatan Mengamati Penilaian Produk 8 x 45
prosedur jenis-jenis dokumen Surat dan Dokumen) mengamati buku agenda sebagai Membuat surat berdasarkan (4 x JP)
pencatatan 3.6.2 Menjelaskan pengertian dan - Mengenal Dokumen pengurusan dokumen atau surat yang keterangan yang diberikan
surat/dokumen bagian-bagian surat - Mengenal Surat ditunjukkan oleh guru
masuk dan 3.6.3 Menjelaskan cara pengurusan - Prosedur Penanganan mengamati buku agenda sebagai Tugas Projek
keluar surat dengan sistem buku Dokumen dengan Sistem pengurusan surat masuk yang ditunjukkan Membuat surat masuk dan
agenda Agenda oleh guru surat keluar untuk surat-surat
3.6.4 Menjelaskan cara pengurusan - Prosedur Penanganan yang bersifat penting dengan
surat masuk dengan sistem Dokumen dengan Sistem Menanya pengurusan surat masuk dan
kartu kendali Mendiskusikan sistem dan prosedur keluar dengan sistem kart
4.6 Melakukan 4.6.1 Mempresentasikan Kartu Kendali administrasi, pengelolaan dokumen untuk kendali
prosedur pengertian dan jenis dokumen surat masuk dan keluar, dalam kegiatan
pencatatan 4.6.1 Membuat surat administrasi Tes
surat/dokumen 4.6.2 Mempresentasikan Melakukan tes untuk
masuk dan pengurusan surat dengan Explore pengelolaan dokumen dengan
keluar sistem buku agenda Mengidentifikasi pengelolaan dokumen sistem buku agenda,
4.6.3 Menggambarkan prosedur dengan sistem buku agenda untuk surat menggunakan lembar disposisi
pengurusan surat masuk masuk dan surat keluar dan buku ekspedisi
dengan sistem kartu kendali
Asosiasi
Mengaitkan konsep pengelolaan
surat/dokumen yang dilakukan di
perkantoran dari berbagai sumber

Komunikasi
Mengkomunikasikan pendapat secara
individu dan kelompok sebagai sistem dan
prosedur pengelolaan dokumen dari
berbagai sumber

Semester 2
3.7 Menerapkan 3.7.1 Menjelaskan pengertian dan Bab 7 : Melakukan Penataan Mengamati Penilaian Kinerja 4 x 45
penataan fungsi arsip Surat dan Dokumen Mengamati contoh penataan arsip yang Penilaian pada saat peserta (2 x JP)
surat/dokumen 3.7.2 Menyebutkan alat dan bahan Organisasi dibawakan oleh guru didik mempresentasikan hasil
kearsipan - Mengenal Arsip Menanya diskusi kelompok
3.7.3 Menyebutkan dan - Alat dan Bahan Membuat pertanyaan kepada guru tentang
menjelaskan sistem kearsipan Kearsipan sistem penataan arsip yang belum Tugas Projek
- Sistem Kearsipan dipahami Melakukan praktik sistem
4.7 Melakukan 4.7.1 Mengkomunikasikan Explore kearsipan
penataan pengertian dan fungsi arsip Mencari informasi tambahan tentang
surat/dokumen 4.7.2 Mempresentasikan alat dan sistem kearsipan
sesuai sistem bahan kearsipan Asosiasi Tes
yang berlaku 4.7.3 Mempresentasikan sistem Menganalisis sistem-sistem kearsipan Melakukan tes untuk
kearsipan Komunikasi mengetahui pemahaman
Mempresentasikan hasil analisis kelompok peserta didik tentang kearsipan
di depan kelas
3.8 Menerapkan 3.8.1 Menjelaskan jenis-jenis Bab 8 : Menggunakan Mengamati Penilaian Kinerja 2 x 45
penggunaan perlengkapan kantor Peralatan Kantor Mengamati berbagai jenis perlengkapan Penilaian pada saat peserta (1 x JP)
peralatan kantor 3.8.2 Menjelaskan penggunaan - Perlengkapan Kantor kantor yang telah disediakan oleh guru didik mempresentasikan hasil
dalam kegiatan perlengkapan kantor - Menggunakan Menanya diskusi kelompok
administrasi Peralatan Kantor Bertanya kepada guru tentang
penggunaan berbagai peralatan kantor Tes
4.8 Menggunakan 4.8.1 Mencontohkan jenis-jenis Explore Melakukan tes untuk
peralatan kantor perlengkapan kantor Mencari informasi tambahan tentang jenis- mengetahui pemahaman
dalam kegiatan 4.8.2 Menggunakan perlengkapan jenis peralatan kantor dari berbagai peserta didik dalam pemilihan
administrasi kantor sumber peralatan kantor serta
Mencoba menggunakan berbagai penggunaan peralatan kantor
peralatan kantor untuk melatih dalam organisasi serta
keterampilan menbuat desain penataannya
Asosiasi
Membuat analisis tentang jenis-jenis
perlengkapan kantor beserta contoh dan
penggunaan dari masing-masing jenis
perlengkapan kantor
Komunikasi
Mempresentasikan hasil analisis di depan
guru

3.9 Menerapkan 3.9.1 Menjelaskan pengertian dan Bab 9 : Menata Ruang Mengamati Tugas 4 x 45
tata ruang manfaat tata ruang kantor Kantor yang Nyaman Mengamati berbagai tata ruang kantor Membuat laporan hasil (2 x JP)
kerja/kantor (Office 3.9.2 Menjelaskan prinsip-prinsip - Mengenal Tata Ruang yang dugunakan di sekolah atau kantor pengamatan, penerapan tata
layout) tata ruang kantor Kantor Menanya ruang kerja/kantor beserta
3.9.3 Menjelaskan jenis-jenis tata - Prinsip dan Asas Tata Mendiskusikan dengan teman-teman penjelasannya
ruang kantor Ruang Kantor dalam satu kelompok tentang pengetian
- Jenis-Jenis Tata Ruang tata ruang, macam-macam tata ruang, Produk
4.9 Melakukan 4.9.1 Mengkomunikasikan Kantor pedoman penataan tata ruang dan azas- Menilai denah atau sketsa tata
penataan ruang pengertian dan manfaat tata azas penataan tata ruang kerja/kantor ruang kantor/kerja
kerja/kantor (Office ruang kantor Explore
Layout) 4.9.2 Mempresentasikan hasil Penataan tata ruang kantor di sekolah Tes
identifikasi prinsip-prinsip atau kantor terdekat Melakukan tes untuk
tata ruang kantor Membuat denah atau sketsa tata ruang mengetahui pemahaman
4.9.3 Menata ruang kantor sesuai kantor/kerja berdasarkan hasil peserta didik dalam penerapan
jenis-jenis tata ruang pengamatan penataan tata ruang
Asosiasi kerja/kantor berdasarkan
Mengaitkan hubungan antara azas dan pedoman dan azas-azas tata
pedoman tata ruang kantor/kerja dengan ruang kerja/kantor
penerapan nya dari berbagai sumber
Komunikasi
Mempresentasikan laporan hasil
pengamatan penataan ruang kerja/kantor
serta penerapannya dalam bentuk desain
menyampaikan analisis tata letak secara
individu/kelompok secara tertulis

3.10 Menerapkan 3.10.1 Menjelaskan pengertian, Bab 10 : Menerapkan Mengamati Penilaian Kinerja 6 x 45
komunikasi di proses, dan unsur Komunikasi di Tempat Kerja Mengamati berbagai bentuk komunikasi Penilaian pada saat peserta (3 x JP)
tempat kerja komunikasi - Pengertian komunikasi, yang terkadi di berbagai organisasi didik mempresentasikan hasil
3.10.2 Menjelaskan tujuan dan proses komunikasi, dan Menanya diskusi terhadap pengertian,
fungsi komunikasi unsur komunikasi Mendiskusikan dengan teman satu proses, dan unsur komunikasi
3.10.3 Menyebutkan teknik-teknik - Tujuan dan fungsi kelompok tentang proses komunikasi,
komunikasi komunikasi unsur-unsur komunikasi, etika komunikasi Praktik
3.10.4 Menjelaskan bentuk-bentuk - Teknik komunikasi di tempat kerja Melakukan komunikasi dengan
komunikasi - Bentuk, bidang, sifat, Explore teman kelompok
dan tatanan Penerapan komunikasi di tempat kerja dan
4.10 Melakukan 4.10.1 Mencontohkan proses komunikasi menganalisis kelemahan dan keuntungan Tes
komunikasi di komunikasi setiap penerapan komunikasi di berbagai Melakukan tes untuk
tempat kerja 4.10.2 Mengkomunikasikan hasil kantor mengetahui pemahaman
identifikasi tujuan dan fungsi Asosiasi peserta terhadap penerapan
komunikasi Mengaitkan konsep dengan praktek komunikasi di tempat kerja
4.10.3 Mempresentasikan hasil komunikasi yang dilakukan di tempat
analisis teknik-teknik kerja/kantor dari berbagai sumber
komunikasi Komunikasi
4.10.4 Melakukan komunikasi Mengkomunikasikan pendapat secara
sesuai dengan bentuk- individu dan kelompok sebagai bentuk
bentuk komunikasi praktik berkomunikasi terkait konsep dan
praktik komunikasi di tempat kerja/kantor
dari berbagai sumber
3.11 Menerapkan 3.11.1 Menjelaskan jenis-jenis Bab 11 : Prosedur Mengamati Penilaian Kinerja 4 x 45
pencatatan transaksi Pencatatan Keuangan Mengamati berbagai sistem pencatatan Penilaian pada saat peserta (2 x JP)
keuangan 3.11.2 Menganalisis transaksi Sederhana keuangan sederhana (kas kecil) didik mempresentasikan hasil
sederhana 3.11.3 Menyebutkan macam- - Proses penerimaan Menanya analisis terhadap macam-
macam laporan keuangan dan pengeluaran uang Mendiskusikan dengan teman satu macam laporan keuangan
- Pencatatan transaksi kelompok tentang pengertian kas kecil,
4.11 Melakukan 4.11. 1 Mencontohkan jenis-jenis keuangan metode pencatatan kas kecil dan Tes
pencatatan bukti transaksi - Laporan keuangan membuat laporan kas kecil Melakukan tes untuk
keuangan 4.11. 2 Menyajikan secara lisan Explore mengetahui pemahaman
sederhana ataupun tertulis hasil Mengidentifikasi penerapan tata peserta didik dalam
analisis transaksi cara/prosedur pencatatan keuangan menerapkan prosedur
4.11. 3 Menyusun laporan sederhana dan melakukan pencatatan pencatatan keuangan
keuangan keuangan sederhana berdasarkan hasil sederhana dan melakukan
pengamatan pencatatan keuangan
Asosiasi sederhana
Membuat kajian penyusunan laopran kas
kecil
Komunikasi
Mempresentasikan laporan hasil
pengamatan penyusunan kas kecil dari
berbagai sumber
3.12 3.12.1 Menjelaskan kegiatan Bab 12 : Mengevaluasi Mengamati Tugas produk 4 x 45
Mengevaluasi administrasi kantor Kegiatan Administrasi Kantor Mengamati berbagai kegiatan administrasi Membuat laporan dari kegiatan (2 x JP)
kegiatan 3.12.2 Menjelaskan ciri-ciri kegiatan - Kegiatan administrasi dalam kantor sebagai bahan untuk administrasi kantor
administasi kantor administrasi kantor - Ciri-ciri kegiatan evaluasi kegiatan kantor
3.12.3 Menyebutkan hasil jasa atau administrasi kantor Menanya Tes
4.12 Membuat produk kegiatan - Hasil jasa atau produk Mendiskusikan dengan teman dan guru Melakukan tes untuk
laporan kegiatan administrasi kantor kegiatan administrasi tentang evaluasi kegiatan administrasi mengetahui pemahaman
administrasi kantor 4.12.1 Mencontohkan kegiatan kantor kantor dan membuat laporan kegiatan peserta didik dalam
administrasi kantor administrasi kantor mengevaluasi kegiatan
4.12.2 Mempresentasikan ciri-ciri Explore administrasi dan membuat
kegiatan administrasi kantor Mengidentifikasi kegiatan administrasi laporan kegiatan administrasi
4.12.3 Menproduksi hasil jasa atau kantor
produk kegiatan Membuat laporan evaluasi kegiatan
administrasi kantor administrasi kantor berdasarkan hasil
pengamatan
Asosiasi
Membuat kajian evaluasi kegiatan
administrasi kantor doi perkantorang
terdekat
Komunikasi
Mempresentasikan laporan hasil
pengamatan, laporan kegiatan
administrasi kantor

Anda mungkin juga menyukai