Anda di halaman 1dari 6

Nama : Bella Ananda Putri

Nim : Po. 71.34.0.17.008

1.) Dibawah ini yang termasuk organ limfoid primer adalah..

a. MALT

b. Limfonodus

c. Timus

d. Epitel

e. Lien2

2.) Tempat pematangan limfosit B:

a. Limfonodus

b. Timus

c. Epitel

d. Bone marrow

e. Bukan salah satu diatas

3.) Yangg termasuk APC ( AntigenPresenting Cell ) adalah

a. Hepatosit

b. Sel dendritik

c. Makrofag

d. Limfosit B

e. Semua benar

4.) Epitel menghambat masuknyamikroba/imunogen dengan cara


a. Melepaskan sitokin

b. Melepaskan hormon

c. Memproduksi antibodi

d. Mengekspresikan MHC

e. Melepaskan substansiantimicrobial

5.) Pada sistem imun adaptif, molekul yang berfungsi mengenali antigen adalah

a. Toll like reseptor

b. Dendritik reseptor

c. Mannosa reseptor

d. Sel B reseptor

e. Endotel reseptor

6.) Imunoglobulin yang berfungsisebagai reseptor sel B adalah

a. IgA dan IgE

b. IgE dan IgG

c. IgG dan IgA

d. IgE dan IgM

e. IgM dan IgD

7.) Pertahanan pertama yang melawan imunogen yang masuk melalui permukaan tubuh adalah

a. Sel dendritik

b. Epitel/mukosa

c. Sel Langerhans

d. Fagosit
e. MALT

8.) Bagaimanakah sistem imun nonspesifik menstimulasi limfosit T naive pada sistem imun spesifik

a. Ekspresi co-stimulator B7

b. Produksi sitokin

c. Ekspresi reseptor CD28 padalimfosit T

d. Ekspresi reseptor sitokin padalimfosit T

e. Semua penyataan diatas benar

9.) Reseptor sel B mengangkap pathogen yang berbentuk

a. Asam Amino

b. RNA

c. DNA

d. Peptida

e. Makromolekul

10.) Pemeriksaan serologis pada penderita demam tifoid untuk mendeteksi imunoglobulin

a. IgA

b. IgD

c. IgE

d. IgG

e. IgM

11.) Sel inflamasi yang sering ditemukan pada mukosa hidung pada Rinitis Alergi adalah

a. Sel Eosinofil
b. Sel Neutrofil

c. Sel Limfosit

d. Sel Eritrosit

e. Sel Trombosit

12.) Yang benar mengenai imunisasi adalah

a. Respon imun pada anak kurang gizi buruk lebih baik dari pada gizi baik

b. Pada penderita Leukemia lebih baik di imunisasi dengan vaksin hidup yang dilemahkan

c. Imunisasi termasuk dalam pencegahan sekunder

d. Imunisasi lebih ditujukan untuk merangsang innate immunity

e. Imunisasi ditujukan untukmenghilangkan suatu penyakit pada kelompok masyarakat

13.) Pemeriksaan labolatorium yang menggunakan metode aglutinasi adalah

a. Tes Widal

b. Tes anti TPO

c. Tes B-hCG urin

d. Tes B-hCG darah

e. Tes anti H

14.) Seorang laki-laki berusia 37 tahun datang ke dokter dengan keluhan gatal diwajah dan badan, pada
pemeriksaan fisik tampak papul polimorf. Dikedua lengan dan tungkai terdapat tatto. Keluhan lain berat
badan menurun drastis dalam 1 bulan terakhir. Penderita sudah berobat ke puskesmas tapi tidak ada
perubahan hasil pemeriksaan dokter ada TB(Tuberkulosis Paru). Apa penyebab yang paling mungkin
untuk kasus diatas?

a. Human Immunodeficiency Virus

b. Human Papilloma Virus

c. Varicella Zoster Virus


d. Hepatitis Virus

e. Herpes Simpleks Virus

15.) Yang tidak bisa menularkan Human Immunodeficiency Virus adalah

a. Air susu Ibu

b. Air liur

c. Hubungan sexual

d. Darah yang sudahterkontaminasi

e. Jarum suntik

16.) Jenis imun yang paling diandalkan melawan sel tumor adalah

a. Makrofag

b. Antibodi

c. Limfosit T

d. NK cell

e. Neutrofil

17.) Molekul yang kita deteksi pada pemeriksaan immunohistokimia adalah

a. DNA

b. RNA

c. Protein

d. Karbohidrat

e. Semua benar

18.) Pada metode “direct” immunohistokimia, yang dilabel dengan kromogen atau enzym adalah
a. Secondary antibody

b. Primary antibody

c. Avidin biotin complex

d. Bridging antibody

e. Complex antibody

19.) Pemeriksaan B-hCG urin menggunakan metode

a. Aglutinasi

b. EIA

c. Elektroforesis

d. Immunochromatography

e. Floc cytometry

20.) Hal dibawah ini merupakan komponen utama yang bersifat antigenik kuat dari mikroorganisme
Gram Negatif

a. Peptidoglikan

b. Lipopolisakarida

c. Asam mikolik

d. Lipoprotein

e. Phenolic Glycolipid-1 (PGL-1)

Anda mungkin juga menyukai