Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN MALINAU

DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA


UPTD PUSKESMAS SEHATI
Alamat :Jln.Bhakti Husada RT.02 Desa Gong Solok Kec. Malinau Selatan Hilir
Email: pkmsehati@gmail.com website: http//pkmsehati.wordpress.com
MALINAU

URAIAN TUGAS

Nama : Welly Bongga,A.Md.Kep


Nip :19820513 200604 1 012
Jabatan : Kasubag TU

Tugas Pokok : Kasubag TU


Uraian Tugas Pokok :
 Menyiapkan bahan dan mengkoordinasikan penyusunan rencana, program kerja dan
kegiatan di lingkungan UPTD Puskesmas
 Melaksanakan pengelolaan administrasi umum, surat menyurat, kearsipan, kepustakaan
dan kebersihan serta keamanan di lingkungan UPTD Puskesmas
 Melaksanakan pembinaan hubungan masyarakat dan mengelola urusan keprotokolan di
lingkungan UPTD Puskesmas
 Melaksanakan pengelolaan administsrasi perlengkapan / pembekalan rumah tangga
Puskesmas yang meliputi perencanaan kebutuhan, pengadaan, pemanfaatan dan
pemeliharaan serta penginventarisasian barang perlengkapan / perbekalan rumah tangga
UPTD Puskesmas
 Menginventarisasi permasalahan yang berhubungan dengan bidang tugasnya dan
menyusun petunjuk pemecahan masalah
 Melakukan koordinasi dan fasilitasi dengan unit lainnya di lingkungan UPTD Puskesmas
dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan tugas
 Membimbing dan mengarahkan serta menilai kinerja bawahan
 Membagi dan mendistribusikan tugas kepada bawahan sesuai bidang tugas masing –
masing
 Memberikan saran dan pertimbangan kepada Kepala UPTD Puskesmas yang berkaitan
dengan bidang tugasnya
 Melaksanakan tugas – tugas lainnya yang diberikan oleh Kepala UPTD Puskesmas sesuai
bidang tugasnya berdasarkan ketentuan peraturan perundang – undangan yang berlaku.
Tugas Integrasi :
1. Bendahara Barang
 Menerima dan mencatat barang- barang/alat medis dan non medis yang di kirim ke
puskesmas
 Melaksanakan pencatatan keluar masuknya barang dan buku inventaris barang/ alat
medis dan non medis
 Membuat laporan inventaris barang/ alat medis dan non medis
 Memonitor penggunaan barang/ alat dan melaporkan kondisi /keadaan alat tersebut
 Membuat RKBU ( Rencana Kebutuhan Buku Unit)
 Membuat Kartu Inventaris Ruang (KIR ) dan memasangnya di setiap ruangan
2. Penanggung Jawab Jaringan Pukesmas
 mengajukan usulan kegiatan di pustu
 memonitoring dan evaluasi kegiatan pelayanan di pustu
 Mengusulkan rencana, program kerja dan kegiatan di lingkungan Pustu
 Memberikan bimbingan dan arahan kepada petugas pustu dalam peningkatan mutu
pelayanan
 Ikut menjaga kenyamanan kerja dan pelayanan di lingkungan Puskesmas Data Dian,
terutama di lingkungan Pustu
Tugas Tambahan
1. Ketua Pokja Admen
 Membina dan mengarahkan anggota
 Melaksanakan rapat Pra Lokmin Admen
 Melaksanakan monitoring uraian tugas anggota
 Melakkukan konsultasi dengan pimpinan
Tanggung Jawab
1. Membina petugas pustu agar melaksanakan pelayanan kesehatan sesuai standar
Wewenang

Anda mungkin juga menyukai