Anda di halaman 1dari 1

Contoh Perilaku HAM di Sekolah :

-Semua guru mematuhi kode etik. dan diberikan hak2nya sesuai ketentuan yg berlaku.

-Setiap siswa diperlakukan sama tanpa membedakan latar belakang siswa tersebut.

-Guru memberi nilai yg pantas untuk setiap siswa atas kemampuan akademiknya.

-Siswa berhak complain apabila terjadi kesilapan yg dilakukan guru.

-Guru berhak memberi sanksi atas pelanggaran yg dilakukan siswa.

-Guru harus profesional dalam ligkungan sekolah tanpa dipengaruhi urusan pribadi di luar sekolah.

- setiap siswa memiliki hak & perlakuan yang sama

- setiap staff pengajar juga memiliki hak & perlakuan yang sama

-Adanya kebebasan berpendapat dalam kegiatan belajar mengajar.

-Siswa mendapat pengajaran sebagaimana mestinya.

-Semua warga sekolah diperlakukan sama baik terhadap peraturan yang ada disekolah maupun hak
dan kewajiban yang lain.

- Mentaati tata tertib sekolah dengan baik.

- Menghormati bapak/ibu guru dan warga sekolah lainnya.

-Tidak membeda-bedakan teman dalam pergaulan

-Membantu teman yang membutuhkan bantuan.

- Mengajar teman kepada kebaikan

- Mengendalian diri untuk tidak melakukan pelanggaran HAM

- Menasehati teman yang melakukan kesalahan

- Melerai teman yang melakukan perkelahian

-Melindungi teman yang dianiaya

Anda mungkin juga menyukai