Anda di halaman 1dari 4

ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS) 2

TAHUN AJARAN 2016/2017


SDN PASIR KAMPUNG
MATA PELAJARAN : PKN KELAS : III (TIGA)
NAMA SISWA :... HARI/TANGGAL :...

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang tepat!

1. Kelebihan seseorang sehingga di segani dan di hormati orang lain adalah ...
a. Harga diri c. Keagungan
b. Kemuliaan d. Kewibawaan
2. Kemampuan berfikir dan mengerti hanya dimiliki oleh ...
a. Makhluk hidup c. Malaikat
b. Manusia d. Binatang
3. Percaya terhadap kemampuan yang dimilikinya berarti ...
a. Bersikap ramah c. Rendah hati
b. Percaya diri d. Supel
4. Tidak terpengaruh oleh ajakan atau bujukan orang lain berarti ...
a. Supel c. Percaya diri
b. Ramah d. Teguh pendirian
5. Tidak di pandang rendah oleh orang lain adalah . . . harga diri.
a. Pentingnya c. Prestasi
b. Manfaat d. Akibat
6. Manusia saling berhubungan dengan sesamanya karena manusia merupakan ...
a. Makhluk asusila c. Makhluk sosial
b. Makhluk hidup d. Makhluk pribadi
7. Dalam suatu musyawarah mengutamakan kepentingan ...
a. Pribadi c. Keluarga
b. Golongan d. Bersama
8. Pemilihan ketua kelas bisa di musyawarahkan dengan cara ...
a. Perhitungan suara terbanyak c. Penunjukan guru
b. Siapa yang mau d. Terserah anggota kelas
9. Kita melaksanakan keputusan musyawarah dengan ...
a. Marah-marah c. Seenaknya
b. Lapang dada d. Tanggung jawab
10. Wilayah negara kita sangat luas terbentang dari sabang sampai ...
a. Merauke c. Ende
b. We d. Rote
11. Indonesia banyak memiliki hutan yang berfungsi sebagai paru-paru ...
a. Dunia c. Daratan
b. Jalan d. Alam
12. Upacara pembakaran mayat ngaben merupakan adat masyarakat ...
a. Bali c. Jawa
b. Pegunungan d. Perairan
13. Alam yang indah merupakan ...
a. Anugerah Tuhan c. Keadaan alam
b. Budidaya manusia d. Hasil karya manusia
14. Air sungai di manfaatkan untuk ...
a. Berenang c. Pengairan
b. Perikanan d. Keindahan
15. Masyarakat di lingkungan pantai bekerja sebagai ...
a. Petani c. Pedagang
b. Pegawai d. Nelayan

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!


1. Setiap orang perlu memiliki harga diri, agar ...
2. Dengan akal dan budi kita dapat membedakan yang baik dan yang ...
3. Kelebihan yang dimiliki di gunakan untuk ...
4. Sikap saling menghargai dalam pergaulan dapat mewujudkan ...
5. Berbuat baik di lakukan kepada ...
6. Harga diri berbeda dengan harga barang, karena tidak dapat di beli dengan ...
7. Kemerdekaan Bangsa Indonesia di peroleh melalui ...
8. Semboyan bangsa kita adalah Bhineka Tunggal Ika, artinya ...
9. Kekayaan hasil laut misalnya ...
10. Kekayaan yang melimpah di Indonesia merupakan karunia ...

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan uraian singkat!


1. Apakah di magsud dengan harga diri?
2. Apa yang kamu lakukan bila telah berjanji dengan teman?
3. Berikan satu contoh sikap saling menghargai antar teman!
4. Disebut apakah kebiasaan masyarakat tertentu yang telah berjalan secara turun temurun?
5. Apa kewajiban kita terhadap kekayaan alam yang melimpah?
ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS) 2
TAHUN AJARAN 2016/2017
SDN PASIR KAMPUNG
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA KELAS : III (TIGA)
NAMA SISWA :... HARI/TANGGAL :...

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang tepat!

Perhatikan cerita berikut untuk soal nomer 1 s/d 4!


Sekarang hari jumat. Seperti biasa anak-anak mengenakan pakaian olah raga. Mereka akan
bersenam pagi bersama bapak dan ibu guru. Mereka bersenam pagi di halaman Sekolah.
Senam pagi berakhir pukul 07.30 namun, anak-anak tidak langsung berganti baju. Mereka
menyibukan diri dengan kegiatan masing-masing. Ada yang menyapu halaman, ada yang menyirami
tanaman di taman bunga, ada yang mengecat pagar.
Mereka bekerja sambil menunjukan rasa senang, Bapak dan Ibu guru pun turut bekerja juga.
1. Kegiatan yang di lakukan pada hari jumat adalah ...
a. Berjalan sehat c. Bersenda gurau
b. Bersenam pagi d. Baris berbaris
2. . . . mereka bersenam pagi?
Mereka bersenam pagi di halaman sekolah. Kata tanya yang cocok untuk kalimat tanya di atas
adalah ...
a. Berapa c. Darimana
b. Siapa d. Dimana
3. Jika senam pagi di mulai pukul 07.00, maka anak anak bersenam pagi selama ...
a. 0,5 jam c. 1,5 jam
b. 1 jam d. 2 jam
4. Kegiatan yang di alami anak-anak setelah senam pagi adalah ...
a. Upacara c. Kerja bakti
b. Belajar d. Bakti sosial
5. Orang tua di sekolah kita adalah bapak . . . ibu guru.
Kalimat di atas perlu dilengkapi dengan kata ...
a. Dan c. Para
b. Tetapi d. Kepada
6. Makanan pokok sebagian besar penduduk Indonesia adalah beras.
Sinonim kata bercetak tebal pada kalimat di atas adalah ...
a. Utama c. Wajib
b. Inti d. Tambahan
7. Udara lembab (cepat) pembusukan.
Kata di dalam kurung seharusnya di tulis ...
a. Dipercepat c. Tercepat
b. Mempercepat d. Kecepatan
8. . . . cara membuat humas?
Kalimat tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ...
a. Dimana c. Bagaimana
b. Apakah d. Kapan
9. Alat komunikasi tertulis yang paling murah adalah ...
a. Buku c. Telegram
b. Surat d. Internet
10. Jangan sekali-kali mengabaikan nasihat orang tua!
Kata bercetak tebal dari kata dasar ...
a. Abaikan c. Mengabai
b. Abai d. Aba
11. Di rumah mematuhi nasihat orang tua.
Kalimat di atas seharusnya diakhiri dengan tanda baca ...
a. Titik dua (:) c. Tanda tanya (?)
b. Tanda titik (.) d. Tanda koma (,)
12. (bantu) orang tua dengan senang hati.
Kata yang tepat di dalam kurung adalah ...
a. Dibantu c. Bantuan
b. Pembantu d. Membantu
13. Contoh kalimat tanya adalah ...
a. Guntinglah kertas yang di sediakan! c. Siapa yang membuat kerajinan?
b. Baling-baling berputar kencang. d. Mari, membuat kerajinan!
14. Beberapa korban meninggal akibat tertimbun puing-puing bangunan yang roboh. Arti imbuhan ter-
pada tertimbun adalah ...
a. Tidak sengaja c. Paling
b. Melakukan d. Mempunyai
15. Aditya suka bermain musik.
Suka bersinonim dengan ...
a. Sering c. hobi
b. Gemar d. Rajin

II. Isilah titik-titik bawah ini dengan jawaban yang benar!


1. Awas, kurangi kecepatan!
Kalimat di atas termasuk kalimat ...
2. Ibu berbelanja ke pasar.
Keterangan tempat pada kalimat di atas adalah ...
3. Ayah sakit karena kelelahan.
Kelelahan dari kata dasar ...
4. Kata tanya dimana untuk menanyakan ...
5. Humus (subur) tanaman.
Kata dalam kurung harusnya ...
6. Dilarang merokok
Kalimat di atas seharusnya di akhiri dengan tanda baca ...
7. Taatilah peraturan lalu lintas
Tanda baca yang tepat untuk kalimat di atas adalah ...
8. Andika gemar bermain layang-layang.
( . . . ) kegemaran Andika?
9. Bandrio rajin berlatih pramuka. Ia selalu datang saat latihan.
Sinonim kata bercetak tebal di atas adalah ...
10. Paman gemar mengoleksi mata uang kuno. Mengoleksi artinya ...

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan uraian singkat!


1. Korban banjir dievakuasi ke tempat yang aman.
Apa arti kata bercetak tebal pada kalimat di atas?
2. Rani gemar membaca. Setiap ada waktu luang, di gunakan untuk membaca. Banyak yang di bacanya.
Buku cerita, majalah, koran, bahkan buku pelajaran sekolah di bacanya. Pengetahuan Rani sangan
luas.
Bagaimana sifat tokoh pada paragraf diatas?
3. Petani menanam padi di sawah.
Sebutkan keterangan tempat kalimat di atas?
4. Tulislah bahan untuk membuat layang-layang!
5. Andi terlambat sampai sekolah. Dalam perjalanan ke sekolah sepedanya bocor.
Apa yang membuat Andi terlambat sampai Sekolah?

Anda mungkin juga menyukai