Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN LABORATORIUM

No. Dokumen : … / KL.RI/SI/SOP/…/2019


Klinik Pratama
Rawat Inap Restu No. Revisi :
SOP
Ibu Tanggal Terbit :

Halaman : Ratna Anggraini

1. Pengertian Bayi berat lahir rendah (BBLR) adalah bayi dengan berat lahir kurang dari
2500 gram tanpa memandang usia gestasi. BBLR dapat terjadi pada bayi
kurang bulan (< 37 minggu) atau pada bayi cukup bulan (Pudjiadi, dkk., 2010)
2. Tujuan Prosedur ini sebagai acuan dalam pelayanan manajemen BBLR di Lingkungan
klinik restu ibu
3. Kebijakan Surat keputusan Kepala klinik restu ibu
4. Referensi Keputusan Mentri Kesehatan RI No HK 02/02 MENKES /514/2015 tentang
Panduan Praktek Klinis bagi Dokter di fasilitas pelayann kesehatan tingkat
pertama
5. Alat dan bahan 1. Alat :
1. Termometer
2. Timbangan bayi
3. Jam
4. Kain pembungkus bayi
5. Box penghangat
6. Inkubator
7. Oksigen
Lembar observasi
2. Bahan :
-
6. Langkah-
langkah 1. Menilai keadaan umumbayi antaralain : BB ≤ 2500 gram, suhu, nadi dan
warna kulit, RR
 Tiap 15 menit pada jam pertama
 Tiap 30 menit pada jam kedua
 Bila keadaan sudah stabil diobservasi tiap 4 jam sekali.
2. Menyiapkan ruangan agar tetap hangat
3. Mendekatkan bayi kepada ibu/keluarga supaya ada kontak skin to skin
4. Bila keadaan umum baik suhu normal suhu, refleks hisap baik motivasi ibu
agar segera memberikan ASI
5. Bila ditemukan suhu < 36.5°C, ada sianosis, bayi kelihatan sakit dan
merintih segera dirujuk (pada saat merujuk berikan oksigen 0.5-1 ℓ/menit
dan usahakan bayi tetap hangat)
6. Bila dirujuk catat dalam buku rujukan
Catat semua tindakan pada lembar observasi
7. Hal-hal yang
perlu Tanda bahaya nifas
diperhatikan
8. Unit Terkait Unit Kamar bersalin
CATATAN MUTU
9. Dokumen terkait 1. Status rekam medis
2. Buku kesehatan ibu dan anakBuku rujukan

1. Riwayat Perubahan Dokumen

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diterbitkan

Anda mungkin juga menyukai