Anda di halaman 1dari 18

Penanganan infertilitas

Masa lalu, Kini dan Yang Akan Datang


Amang Surya Priyanto

Morula IVF Surabaya, National Hospital Surabaya


Bayi tabung pertama di dunia

Robert Geoffrey Edward (27 Sept 1925-10 April 2013)


Patrick Christopher Steptoe (9 Juni 1913-21 Maret 1988)
25 Juli 1978 Louise Brown bayi tabung pertama di dunia lahir.
.
Topik Bahasan

Penanganan masa lalu


Protokol saat ini
Arah penangnan Infertilitas masa yang akan datang
.
Proses bayi tabung
Stigma penanganan bayi tabung

- Mahal
- Angka keberhasilan yang masih rendah
- Tidak alami
- Tantangan keyakinan, kepercayaan dan etika
- Sebagai cara terakhir
Upaya untuk meningkatkan outcome

- Angka keberhasilan yang tinggi


- Nyaman
- Terjangkau
- Risiko yang rendah jangka pendek ataupun jangka panjang
- Outcome yang baik
Upaya untuk mengoptimalkan hasil

- Standarisasi (RTAC)
- Tehnologi
- Seleksi oocyte dan sperma
Spindle imaging system, IMSI

- Monitoring perkembangan embrio Time lapse


- Penyimpanan oocyte, sperma dan embrio
- PGS / PGD
- Endometrial receptivity ERA
- Screening dan monitoring outcome
IMSI (Intracytoplasmic Morphologically Selected Sperm Injection)

Memungkinkan untuk menghindari pemilihan sperma dengan kualitas buruk yang


Tidak terlihat dengan metode ICSI

Sperma dengan kelainan berupa ‘vacuole’


berkorelasi terhadap kelainan kromatin selama
proses maturasi sperma

6000x
400x

From low (100x) to high (6000x)magnification:


Morphologically Sperm Sellection
Upgrading Incubator :
Time Lapse Incubator
Andrology lab

Boys Room
Sperm Analysis & Sperm Preparation Work Station

Embryo storage
Office

Admission
Lobby

FA Room
Thank You

Anda mungkin juga menyukai