Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN 1 :m/ KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS DILANG PUTI KABUPATEN KUTAI

BARAT NOMOR : 13/SK/PKM-DP/TU/I/2019 TENTANG PERATURAN INTERNAL


UPT PUSKESMAS DILANG PUTI TAHUN 2019

PERATURAN INTERNAL UPT PUSKESMAS DILANG PUTI

A. Jam Datang dan Jam Pulang Kerja


Datang : 07.30 (Pegawai mengisi absen datang, paling lambat pukul 08.00)
Pulang Senin-kamis : 14.00 (Pegawai mengisi absen pulang, paling cepat pukul 14.00)
Jumat : 12.00 (Pegawai mengisi absen pulang, paling cepat pukul 12.00)
Sabtu : 13.00 (Pegawai mengisi absen pulang, paling cepat pukul 13.00)
Aturan
1. Bagi yang tidak hadir, diharuskan membuat surat ijin
2. Ijin lebih dari 3 Hari dianggap Alpa
3. bagi yang terlambat datang dan pulang cepat dikenai sanksi dianggap Alpa
4. Pengajuan cuti harus dilakukan 1 bulan sebelum cuti
5. Bagi pegawai yang cuti dan Alpa akan dikenai sanksi pemotongan Jaspel JKN dan Uang Makan
6. Bagi yang alpa melebihi 5 hari tanpa alasan yang sah akan dikenai Teguran Lisan
7. Bagi yang alpa melebihi 6-10 hari kerja tanpa alasan yang sah akan dikenai Teguran Tertulis
8. Kegiatan dinas luar maksimal 15 hari kerja dalam 1 bulan
9. Peraturan lain diatur dalam peraturan Pemerintah RI Nomer 53 Tahun 2010 tentang Disiplin Pegawai
negeri Sipil

B. Jam Pelayanan Puskesmas


Awal Pelayanan : 08.00
Selesai Pelayanan
Senin-Kamis : 14.00
Jumat : 12.00
Sabtu : 13.00
Diluar Jam pelayanan rutin, pasien masuk dalam piket sore khusus IGD, Rawat Inap, dan Persalinan 24
Jam
Jadwal Piket Sore/malam :
SENIN SELASA RABU
RIYANA SHERLY MARTINA
ROFIKA ELLY BAMBANG
KAMIS JUMAT SABTU
DOPI JULIANA ROFIKA
RIYANA ELLY DOPI
MINGGU
BAMBANG
ELLY

Jadwal Pelayanan Kegiatan Luar Gedung Diatur Setiap Bulan meliputi :


Posyandu ibu-balita : PJ : Riyana Anjarsari, A.Md.Keb
Posyandu Lansia : PJ : Juliana Pakpahan, A.Md.Kep
Posbindu PTM : PJ : Yohanes Bambang, A.Md.Kep

Aturan
1. Semua Pegawai diwajibkan datang kerja tepat waktu di jam kerja pagi
2. Bagi piket sore/Malam diperbolehkan tidak masuk pagi pada hari itu, dan diijinkan tidak hadir jika ada
Rawat Inap, Pasien IGD, merujuk pasien, pasien persalinan, tp jika tidak ada pasien tersebut, maka
keesokannya diwajibkan masuk kerja
3. Bagi yang berhalangan hadir piket sore/malam, diharuskan menunjuk pengganti
4. Penanggung Jawab Kegiatan Luar Gedung diharuskan menyusun jadwal kegiatan tiap bulannya
5. Bagi yang tidak hadir tanpa alasan yang sah dalam jadwal pelayanan tersebut, dianggap Alpa

C. Pakaian Kerja
Senin-Selasa : PNS : Waskat
TKK : Hitam Putih
Rabu : Hitam Putih
Kamis : Batik Kutai Barat
Jumat : pakaian Olah Raga
Sabtu : Bebas Pantas
Petugas Piket Sore : Bebas Rapi

Aturan
Bagi pelanggar aturan tentang pakaian kerja, tanpa alasan yang sah, di kenakan sanksi teguran lisan

D. Jadwal Rapat
NO JENIS RAPAT PEMBAHASAN WAKTU
1 RAPAT RUTIN rencana kerja selama 6 hari kerja dalam minggu HARI SENIN
MINGGUAN tersebut
membahas kerja selama 6 hari kerja sebelumnya HARI SABTU

2 RAPAT LOKMIN 1. membahas tindak lanjut dari lokmin yang SETIAP BULAN,
BULANAN sebelumnya WAKTU
2. mengumpulkan laporan kinerja bulan
DITENTUKAN
sebelumnya
SESUAI
3. pemetaan maslah dan penyebab masalah dan
KEBUTUHAN
evaluasi
4. agenda lain-lain
3 RAPAT LOKMIN 1. membahas kebijakan kesehatan yang SETIAP 3 BULAN
LINTAS berkaitan dengan sektor lain SEKALI
2. penyampaian data capaian kegiatan
SEKTORAL
puskesmas
3. penyampaian rencana kerja puskesmas yang
melibatkan lintas sektor
4. komitmen bersama mewujudkan rencana
tersebut
5. analisa masalah dan cara penyelesaian
masalah
4 RAPAT membahas persiapan menghadapi akreditasi INSIDENTAL
PERSIAPAN
AKREDITASI
5 RAPAT membahas masalah yang muncul selama INSIDENTAL
TINJAUAN pelaksaan kegiatan puskesmas, membahas
MANAJEMEN masalah yang ada, penyebab masalah,
pemecahan masalah, rencana tindak lanjut,
monitoring
6 RAPAT membahas persoalan yang muncul, dan harus INSIDENTAL
INSIDENTAL segera dibahas/disampaikan dengan segera
PEMBAHASAN kepada pegawai puskesmas
LAIN-LAIN
7 RAPAT membahas persoalan yang muncul dan perlu INSIDENTAL
INFORMAL LAIN dibahas dalam kelompok kecil atau kelompok
besar, baik dengan dampingan kepala
puskesmas/kepala bagian tata usaha maupun
tidak

Aturan
1. Semua Pegawai diwajibkan hadir saat lokmin dan linsek, baik pustu maupun induk
2. Rapat rutin mingguan (senin dan sabtu) wajib dihadiri Pegawai Puskesmas
3. Kehadiran untuk rapat selain kedua diatas sesuai dengan sasaran yang terdapat dalam undangan
4. Pelaksanaan rapat dilakukan secara fokus dan efektif

E. Peraturan Internal lain yang belum tercantum akan di atur berikutnya sesuai kebutuhan

Ditetapkan di : Dilang Puti


Pada tanggal : 2 Februari 2019
Kepala UPT Puskesmas Dilang Puti

Felistas Syahrizat

Anda mungkin juga menyukai