Anda di halaman 1dari 2

SKRINING RAWAT JALAN

No. Dokumen No Revisi Hal


P.IGD. 0 1/2

PROSEDUR TETAP Tanggal Terbit Ditetapkan, Juni 2019


1 Juni 2019 Direktur,

dr. As’ad Suyudi

PENGERTIAN Adalah pelaksanaan penerimaan pasien di instalansi rawat jalan

TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menetapkan alur


skrining rawat jalan

KEBIJAKAN Surat Keputusan Direktur RSU Universitas Muhammadiyah Cirebon


Nomor. Tentang Kebijakan Pelayanan di RSU Universitas
Muhammadiyah Cirebon

PROSEDUR 1. Pasien yang berkunjung ke poliklinik dilakukan skrining awal di


depan pintu masuk.
2. Petugas ( pos, satpam, petugas informasi, perawat ) melakukan
skrining visual berdasarkan pasien baru, lama dan beresiko.
3. Pasien baru diarahkan ke bagian pendaftaran untuk pengisian
identitas pasien.
4. Setelah melakukan identifikasi pasien dilanjutkan mengambil
nomor antrian di loket BPJS / umum, untuk pasien BPJS meminta
jaminan rawat jalan ( SEP ).
5. Pasien menuju ke poli klinik tujuan sesuai kasus untuk melakukan
assesmen pasien dan dilayani oleh DPJP.
6. Pasien mendapatkan resep dokter.
7. Pasien mengambil obat di farmasi dan pulang.
8. Pasien yang teridentifikasi rawat inap, dilanjutkan ke petugas
rawat inap untuk mendapatkan informasi general consent,
kemudian pasien di kirim ke ruangan yang di tuju.
9. Serah terima ke petugas rawat inap.

SKRINING RAWAT JALAN


No. Dokumen No Revisi Hal
P.IGD. 0 2/2

1. IGD
UNIT TERKAIT 2. Klinik spesialis
3. Rawat inap

Anda mungkin juga menyukai