Anda di halaman 1dari 2

PENERIMAAN PEGAWAI

Ditetapkan Oleh,
No. Dokumen : SPO/TU/PP/007 Kepala UPT Puskesmas DTP
dan PONED Pangenan,
No. Revisi :

Pembuat SPO : Onih Waronih


SPO Tanggal Terbit 2 Januari 2016
PUSKESMAS dr. Atih Andriyantie Fauzi
PANGENAN Unit Pemeriksa NIP. 19781204 200701 2 007

Halaman : 1/2

1. Pengertian Suatu proses untuk mendapatkan tenaga yang berkualitasdan memberikan


harapan yang baik pada calon pegawai tersebut.

2. Tujuan Untuk memastikan pegawai yang ditempatkan di Puskesmas sesuai dengan


kebutuhan tenaga Puskesmas.

3. Kebijakan a. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kab. Cirebon No. ........, tgl. .....
tentang ....
b. Keputusan Kepala Puskesmas Pangenan No. ......., tgl. ..... tentang .....
a. Undang-undang No.43 tahun 1999 tentang pokok kepegawaian.
4. Referensi
b. Peraturan pemerintah Republik Indonesia N0.53 tahun 2011 tentang
disiplin pegawai negeri sipil.

5. Prosedur a. Persiapan Bahan dan Alat :


- Data Pegawai
b. Langkah – Langkah Prosedur :
1. Urusan kepegawaian mendata kebutuhan pegawai atas data
kepegawaian terakhir.
2. Data pegawai akan direvisi oleh TU untuk menentukan kebutuhan
pegawai.
3. Selanjutnya dibuatkan draft Daftar Kebutuhan pegawai sesuai
kualifikasi dan direview apabila tidak sesuai dilakukan revisi.
4. Draft Daftar Kebutuhan pegawai yang sesuai akan ditandatangani
oleh Kepala Puskesmas.
5. Draft Daftar Kebutuhan pegawai yang sudah ditanda tangani Kepala
Puskesmas diserahkan ke Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon
disertai surat usulan kebutuhan pegawai.
6. Puskesmas menerima CPNS/PNS/PTT Daerah yang telah melalui
proses orientasi di Dinas Kesehatan untuk ditentukan Tempat
Tugas/Penempatannya Kepala Puskesmas.
7. Pegawai diberikan orientasi selama 2 hari untuk melihat dan
mempelajari proses kegiatan yang ada di Puskesmas.
8. Setelah masa orientasi selesai, akan diterbitkan Surat Tugas
melaksanakan pekerjaan oleh Kepala Puskesmas.
9. Kepegawaian menyerahkan Surat Tugas tersebut kepada pegawai
yang bersangkutan dan siap melaksanakan tugas sesuai dengan
penempatan.

6. Unit Terkait Pelaksana Kepegawaian.


Puskesmas PENERIMAAN No. No. Revisi : 0 Halaman :2/2
Pangenan PEGAWAI Dokumen
:SPO/TU/PP/007

1. Diagram Alir Proses Penerimaan Pegawai


7. Dokumen Terkait
2. Daftar Kebutuhan Pegawai
3. Surat Tugas

8. Diagram Alir

Anda mungkin juga menyukai