Anda di halaman 1dari 40

KATA PENGANTAR

Puji Syukur Alhamdulillah kami panjatkan kepada Alloh SWT karena


Berkat Rahmat dan karunia-Nya akhirnya kami dapat menyelesaikan Profile
UPT Puskesmas Lembang tahun 2017, dalam Profile ini menyajikan data
tentang pelaksanaan program baik yang sudah tercapai maupun yang belum
tercapai, karena tidak dapat dihindari masalah-masalah dan keterbatasan
sarana dan prasarana yang ada pada kami. Namun hal ini bukanlah
merupakan sesuatu kendala dalam upaya meningkatkan pelayanan kesehatan
kepada masyarakat, telah disadari juga bahwa Puskesmas sebagai garis
depan dalam setiap kegiatan dan pelayanan kesehatan Puskesmas
merupakan kunci Sukses dari pelaksanaan kegiatan-kegiatan koordinasi
tersebut, sehingga dalam peletakan dasarnya kuat, tepat, terarah dan
terkoordinir.Maka Puskesmas benar-benar dapat diandalkan sebagai garis
depan dalam pembangunan kesehatan.

Tidak lupa juga kami ucapkan banyak terima kasih kepada semua
pihak atas batuan dan kerjasamanya dalam penyusunan Profile ini. Dengan
demikian diharapkan dapat dipergunakan sebagai pedoman dalam
melaksanakan program dan kegiatan-kegiatan sesuai dengan tugas pokok
dan fungsinya masing-masing.

Semoga Alloh SWT senantiasa selalu memberikan petunjuk,


kemampuan dan kekuatan kepada kita semua dalam melaksanakan program-
program untuk meningkatan pembangunan kesehatan khususnya di Wilayah
Kerja UPT Puskesmas Lembang, dalam upaya kita bersama untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarat.

Lembang, Januari 2017


Kepala UPT Puskesmas Lembang

Jajang, S.Sos., SKM., M.Si


NIP. 19620404 198303 1 009

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
DAFTAR ISI

Halaman
Kata Pengantar …………………………………………………………………….......... 1
Daftar Isi ……………………………………………………………………………............ 2
Bab. I Pendahuluan ........................................................................ 3
Latar Belakang
Tujuan Umum dan Tujuan Khusus
Visi dan Misi
Bab. II Data Geografis dan Demografis ........................................... 4
A. Geografis.......................................................................... 4
B. Demografi …………………………………………............................ 4
BAB.III Ketenagaan …………………………………………………....................... 5
A. Status Ketenagaan …………………………………………............... 5
B. Tabel Data Nominatif Pegawai ........................................ 6
BAB.IV A. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi…………………………...... 7
1. Tugas Pokok dan Fungsi Kepala Puskesmas ............. 7
2. Tugas Pokok dan Fungsi Dokter ............................... 7
3. Tugas Pokok dan Fungsi Bikoor ............................... 7
4. Tugas Pokok dan Fungsi Bidan ................................. 7
5. Tugas Pokok dan Fungsi Perawat ............................ 8
6. Tugas Pokok dan Fungsi Penyuluh Kesehatan.......... 8
7. Tugas Pokok dan Fungsi Kesling................................ 8
8. Tugas Pokok dan Pengelola Obat ............................. 8
9. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Petugas UKS........... 8
10. Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator SP2TP ............ 9
11. Tugas Pokok dan Fungsi Loket pendaftaran ............ 9
12. Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator P2P ................ 9
Bab.V Rencana Program Dan Hasil Kegiatan
A. Program Puskesmas ……………………………........................... 9
a. Program Wajib ........................................................... 9
b. Program Pengembangan ........................................... 9
c. Program Penunjang....................................................
B. Rencana Program
1. Program Upaya Kesehatan Masyarakat................. 10
2. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan............. 10
3. Program Promosi Kesehatan ................................. 10
4. Program Perbaikan Gizi Masyarakat …………………... 10
5. Program Pengembangan Lingkungan Sehat ........... 11
6. Program Pengendalian Penyakit ........................... . 11
7. Pengembangan alat kesehatan dan Labortorium.. . 11
C. Hasil Kegiatan …………………………....................................... . 11
1. KIA.......................................................................... . 11

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
- Cakupan K4 Ibu hamil......................................... 12
- Cakupan Kunjungan Neonatus (N3).................... 12
- Cakupan Linakes................................................. 13
- Cakupan Program KB ......................................... 13
- Cakupan Imunisasi ............................................. 14
- Cakupan Ibu Hamil KEK ...................................... 15
- Cakupan Bayi dan Anak ...................................... 15
- Cakupan Bumil diberikan Fe.................................. 16
- Cakupan SKDN .................................................... 16
- 10 Besar Penyakit Rawat Jalan........................... 17
- Cakupan Kesling.................................................. 17
- Cakupan PHBS .................................................... 18
Bab VI.Penutup ………………………………………………...........................

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
BAB I
PENDAHULUAN

Profile UPT Puskesmas Lembang tahun 2017 merupakan salah satu


dokumentasi dari system informasi Kesehatan yang bertujuan untuk
memberikan gambaran lengkap mengenai berbagai yang berkaitan dengan
kesehatan khususnya diwilayah kerja UPT Puskesmas Lembang Kecamatan
Leles Kabupaten Garut yang sudah selayaknya dimanfaatkan untuk
perencanaan pembangunan yang efektif dan efesien.
Salah satu out put dari penyelenggaraan sistem informasi kesehatan
UPT Puskesmas Lembang Kecamatan Leles, adalah fropile UPT Puskesmas
Lembang yang merupakan salah satu alat penyampaian data informasi yang
relatif lengkap, berisi data/informasi terkait lainnya.
Mekanisme pengumpulan data Profile ini telah melibatkan pemegang
program serta data dari tiap Desa antara lain melalui pengumpulan data,
pertemuan pemutakhiran data dan validasi data.
Dari variabel data yang berhasil dikumpulkan kemudian dilakukan
analisis secara baik terhadap keluaran hasil kegiatan (out put) serta capaian
cakupan maupun terhadap dampak (out come) dari program seperti angka
kesakitan, angka kematian dan angka resiko.
Secara garis besar tujuan penyusunan Profile tahun 2017 ini untuk
menyediakan indikator-indikator utama kesehatan dan melihat dinamika
pencapaian derajat kesehatan secara berkesinambungan, selain itu juga
dengan disusunnya Profile ini diharapkan dapat melihat dan mengevaluasi
keberhasilan pembangunan kesehatan dalam kurun waktu tertentu.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
a. Latar Belakang
Puskesmas adalah sebagai pelaksana teknik medik yang merupakan
ujung tombak dari dinas kesehatan yang melaksanakan kegiatan program
kesehatan paling depan, maka puskesmas benar-benar dapat di andalkan
dalam upaya peningkatan IPM Khususnya di bidang kesehatan yang di
awali dari masyarakat pedesaan.
Pada masa yang akan datang semua perkembangan di segala bidang
muaranya menuju pada peningktan IPM (Indek Pembangunan Manusia)
yang di pengaruhi oleh 3 (tiga) komponen yaitu sektor ekonomi,
pendidikan dan sektor kesehatan.
Di bidang kesehatan yang menjadi tolak ukur adalah UHH (Umur Harapan
Hidup). UHH Kabupaten Garut dapat meningkat apabila komponen-
komponennya dapat diturunkan seperti angka kematian ibu (AKI), Angka
Kematian Bayi (AKB) dan angka Kematian Balita (AKABA).
Oleh sebab itu kinerja di puskesmas perlu di tingkatkan, dan dalam
peningkatan kinerja tersebut memerlukan proses yang sangat kompleks
karena di perlukan suatu kerja sama yang baik antara lintas program
dengan lintas sektor serta dengan masyarakat luas sebagai sarana untuk
keberhasilan program.
Salah satu bentuk penyajian gambaran keadaan kesehatan serta hasil-
hasil yang di capai selama satu tahun berjalan adalah laporan tahunan
program UPT Puskesmas Lembang, laporan Tahunan ini di susun dengan
data yang berasal dari lintas program selama tahun 2017.

b. Tujuan Umum dan Tujun Khusus


a. Tujuan Umum

Tujuan diterbitkankan Profil 2017 UPT Puskesma Lembang


meberikan gambaran hasil pelaksanaan kegiatan sebagai bahan
evaluasi dan perencanaan untuk kegiatan yang akan di laksanakan di
tahun mendatang.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
b. Tujuan Khusus
Diperolehnya gambaran umum kondisi UPT Puskesmas Lembang
Diperolehnya gambaran kegiatan yang sudah dilaksanakan dan
pencapaian pembangunan kesehatan di UPT Puskesmas Lembang
pada tahun 2017
Diperolehnya masalah, sebab masalah dan upaya pemecahan masalah
dalam kegitan yang dilaksanakan pada tahun 2017.
Diperolehnya rencana kegiatan yang akan dilaksanakan UPT Puskesmas
Lembang pada Tahun 2017.
c. Visi
Visi UPT Puskesmas Lembang adalah penggerak pembangunan
kesehatan terdepan dalam mewujudkan tercapainya Masyarakat
sehat.
d. Misi
1. Misi UPT Puskesmas Lembang memberikan pelayanan
kesehatan tingkat pertama yang bermutu.
2. Memberikan pelayanan yang terjangkau baik biaya maupun
jarak.
3. Memberdayakan masyarakat dan keluarga dalam
pembangunan kesehatan.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
BAB II

DATA GEOGRAFIS DAN DEMOGRAFIS

A. Geografis
Secara administrasi UPT Puskesmas Lembang mempunyai wilayah
kerja di 5 Desa, yaitu:
1. Desa Cipancar dengan Luas Wilayah : 317.131 Ha .
2. Desa Dano dengan Luas Wilayah : 753.195 Ha.
3. Desa Jangkurang dnegan luas Wilayah : 988.607 Ha.
4. Desa Kandang Mukti dengan Luas Wilayah : 366.055 Ha.
5. Desa Lembang dengan Luas Wilayah : 669.912 Ha.

Luas Wilayah Kerja UPT Puskesmas Lembang Kecamatan Leles Kab. Garut

Jarak
terjauh Rata-rata Rata-rata waktu
Luas tempuh dari
dari waktu tempuh
Wilayah Jumlah Kelurahan/Desa ke
No Nama Desa Kelurahan dari
(Dalam Rt / Rw Puskesmas
/ Desa ke Kelurahan/Desa
Ha)
Puskesma ke Puskesmas
s Roda 2 Roda 4
1 2 3 4 5 6 7 8

1. Cipancar 317.131 24/7 4 5 Menit 5 Menit 5 Menit

2. Dano 753.195 30/8 10 30 Menit 30 Menit 30 Menit

3. Jangkurang 988.607 38/16 5 15 Menit 15 Menit 15 Menit

4. Kandangmukti 366.055 21/5 4 10 Menit 10 Menit 10 Menit

5. Lembang 669.912 22/8 3 4 Menit 4 Menit 4 Menit

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Batas Wilayah Kerja :

 Sebelah Barat Berbatasan dengan Kabupaten Bandung.


 Sebelah Utara Berbatasan dengan Desa Rancasalak Kecamatan
Kadungora
 Sebelah Timur dengan Desa Salamnunggal Kecamatan Leles.
 Sebelah Selatan dengan Desa Ciburial Kecamatan Leles.

B. Demografis
Penduduk di wilayah kerja UPT Puskesmas Lembang pada tahun 2017
tercatat 36.072 jiwa, terdiri dari :

Laki-Laki : 16.661 Jiwa

Perempuan : 18.338 Jiwa

C. Sosial Ekonomi

 Petani : 35 %
 Buruh Tani : 50 %
 Buruh Industri Rumah Tangga : 5%
 Pedagang : 8%
 PNS : 2%

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
BAB. III

DATA KETENAGAAN

A. Status Ketenagaan

 PNS : 17 orang
 PTT : 5 orang
 TKK : 1 orang
 Sukwan : 8 orang
 Magang : 1 orang

B. Data Nomonatif Pegawai


STATUS
NO. NAMA GOL JABATAN
KEPEGAWAIAN
1 Jajang, S.Sos., M.Si IV/a Kepala Puskesmas PNS
2 Juanda III/c Kepala Tata Usaha PNS
3 Ida Nurida, S.Kep IV/a Perawat PNS
4 Popon Karmila, Str.Keb IV/a Bidan PNS
5 H. Ano Muhammad Sadeli, Amk III/d Perawat PNS
6 Tuti Purwaningsih, AMK III/d Perawat PNS
7 N. Hj. Heni Hendrawati, Str.Keb III/d Bidan PNS
8 Sriyanti Astuti Dewi, Str.Keb III/d Bidan PNS
9 Lia Amalia, AMK III/c Perawat PNS
10 dr. Nurmin Harate Kusdiawan III/b Dokter Fungsonal PNS
12 Wulan Nur Fatimah, S.Kep., Ners III/b Perawat PNS
13 Aisyah, Amd.Kep III/b Perawat PNS
14 Imasari III/b Pelaksana Tata Usaha PNS
15 Intiha III/b Tenaga Pelaksana Gizi PNS
16 Ahmad Rifai, Amd.Kep III/a Perawat PNS
17 Eti Karwati, Amd.Keb III/a Bidan PNS
18 Ayi Dodo Suhada II/c Pelaksana Tata Usaha PNS
19 Nurhasanah, Amd.Keb II/c Bidan CPNS
20 Ratih Komalasari, Amd.Keb II/c Bidan CPNS
21 Yani Fitriani, Amd.Keb Bidan PTT
22 Gusriati, Amd.Kep Bidan PTT
23 Nurillah Agutyani, Amd.Keb Bidan PTT
24 Tita Setiawati, Amd.Keb Bidan Sukwan

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
25 Yani Juhaeni, Amd.Keb Bidan Sukwan
26 Titi Fatimah, Amd.Keb Bidan Sukwan
27 Nira Santi Mubarok, Amd.Keb Bidan Sukwan
28 Widi Dwi Sucianti, Amd Perawat Sukwan
29 Tanti Oktavia, S.Si Pelaksana Teknis Kefarmasian Sukwan
30 Yeni Andayani Pelaksana Tata Usaha Sukwan
31 Vini Devianti Pelaksana Tata Usaha Sukwan
32 Anggi Dwi Putri, AMKG Perawat Gigi Sukwan

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
BAB. III
TUGAS POKOK DAN FUNGSI ORGANISASI UPT PUSKESMAS LEMBANG

A. Tugas Pokok dan Fungsi


1. Kepala Puskesmas :
- Bertanggung jawab atas seluruh kegitan Puskesmas
- Memimpin pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Puskesmas
- Membina kerajasama Pegawai dalam pelaksanaan tugas sehari-hari
- Melakukan pengawasan melekat bagi seluruh pelaksanaan kegiatan
program Dan pengelolaan keuangan.
- Mengadakan koordinasi dengan Kepala Kecamatan dan Lintas Sektoral
dalam upayapembangunan kesehatan di wilayah kerja
- Menjalin kemitraan dengan berbagai pihak dan masyarakat dalam
rangka peningkatan derajat kesehatan masyarakat.
- Menyusun perencanaan kegiatan Puskesmas dibantu oleh staf
puskesmas
- Memonitor dan mengevaluasi kegiatan Puskesmas
- Melaporkan hasil kegiatan program ke Dinas Kesehatan Kabupaten,
baik berupa laporan rutin maupun khusus
- Membina petugas dalam meningkatkan mutu pelayanan
- Melakukan supervisi dalam pelaksanaan kegiatan di Puskesmas induk,
Pustu, Puskesling, Polindes dan di Masyarakat.
2. UraianTugas Pokok dan Fungsi Dokter
- Melaksanakan tugas pelayanan kepada pasien Puskesmas.
- Membantu manajemen dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi
Puskesmas.
- Membantu membina karyawan/karyawati dalam pelaksanaan tugas
sehari - hari.
- Membina petugas dalam meningkatkan mutu pelayanan (QA).
- Membina perawat bidan dalam pelaksanaan MTBS.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
- Membantu manajemen melakukan supervisi dalam pelaksanaan
kegiatan di Puskesmas induk, Pustu, Puskesling, Polindes, Posyandu
dan di Masyarakat.
- Menyusun laporan bulanan.
3. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Bidan Koordinator
- Sebagai bidan koordinator kegiatan KIA (Kesehatan Ibu dan nak).
- Melaksanakan kegiatan pemeriksaan/pembinaan kepada ibu
hamil,
ibu bersalin, ibu nifas, ibu menyusui, bayi dan balita.
- Melaksanakan kegiatan pelayanan Keluarga Berencana.
- Melaksanakan kegiatan lapangan dalam kegiatan Posyandu,
Pembinaan kader kesehatan dan dukun bayi
- Bertanggung jawab atas kebersihan dan penataan ruang KIA/KB/RB.
- Bertanggung jawab atas pemeliharaan dan pengamatan alat medis,
non medis dan medis
- Membantu Kepala Puskesmas dalam menyusun rencana kegiatan.
- Membantu Kepala Puskesmas dalam membuat laporan kegiatan.
- Membina unit KIA KB dalam pelaksanaan Quality Assurance.
- Melaksanakan kegiatan Puskesmas.
- Bertanggung jawab atas pembuatan laporan KIA bulanan, tahunan
beserta PWS nya.
4. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Bidan
- Melaksanakan laporan kegiatan pemeriksaan/pembinaan/pertolongan
- kepada Ibu Hamil, Ibu Bersalin, Ibu Nifas, Ibu Menyusui, bayi dan
balita.
- Melakukan kegiatan pelayanan Keluarga Berencana.
- Bertanggung jawab atas pemeliharaan dan pengamanan alat medis
dan umum Medis KB.
- Bertanggung jawab atas kebersihan dan penataan ruang KIA/KB/RB.
- Membantu Kepala Puskesmas dalam menyusun rencana kegiatan.
- Membantu Kepala Puskesmas dalam membuat laporan kegiatan.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
- Melaksanakan kegiatan Puskesmas.
- Membantu pelaksanaan dan pelaporan KIA dan KB.
5. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Perawat
- Melaksanakan tugas asuhan keperawatan didalam gedung maupun
diluar gedung.
- Berkolaborasi dengan Dokter dalam pelayanan pengobatan pasien
baik di Puskesmas induk maupun di pos-pos Puskesling.
- Bertanggung jawab atas kebersihan dan penataan ruang BP/Poli MTBS.
- Bertanggung jawab atas pemeliharaan dan pengamanan alat medis
dan non medis di ruang BP/MTBS.
- Membantu kegiatan lintas program antara lain dalam kegiatan
pemberantasan penyakit, UKS, Penyuluhan Kesehatan Masyarakat dan
kegiatan lapangan lainnya.
- Melaksanakan kegiatan Puskesmas diluar gedung.
- Membantu pelaksanaan kegiatan Posyandu balita
- Membantu Kepala Puskesmas dalam membuat perencanaan kegiatan.
- Membantu Kepala Puskesmas dalam membuat laporan kegiatan.
- Melaksanakan kegiatan pelayanan pos MTBS di Puskesmas.
6. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Petugas PenyuluhanKesehatan
- Sebagai koordinator kegiatan promosi kesehatan, penyuluhan
(PKM)dan peningkatan peran serta masyarakat (PSM).
- Melaksanakan kegiatan sosialisasi JPKM.
- Melakukan pendataan dan upaya-upaya dalam peningkatan PHBS
(Perilaku Hidup Bersih Sehat) baik untuk individu, kelompok, institusi,
sekolah maupun masyarakat.
- Membantu Kepala Puskesmas dalam membuat pelaksanaan kegiatan.
- Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan PKM dan PSM.
7. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Petugas Hygiene Sanitasi (Kesehatan
Lingkungan)
- Membuat perencanaan kegiatan Kesling (Kesehatan Lingkungan).

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
- Melaksanakan pembinaan dan pemeriksaan TTU (Tempat-Tempat
Umum)
- Melaksanaan pendataan dan pembinaan SAMIJAGA (Sarana Air Minum
dan Jamban Keluarga) dan SPAL (Sarana Pembuangan Air Limbah).
- Melaksanakan Penyuluhan kesehatan lingkungan bersama dengan
petugas lintas program dan lintas sektoral terkait.
- Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan kesling.
8. Uraian Tugas Pokok Dan Fungsi Pengelola Obat
- Bertanggung jawab atas kegiatan pelayanan di apotek.
- Melaksanakan pelayanan pemberian obat di apotek.
- Mencatat petugas gudang obat dalam memonitor obat di apotek
(LPLPO).
- Bertanggung jawab terhadap gudang obat dalam memonitor obat di
Pustu dan Pos Puskesling.
- Membantu Kepala Puskesmas dalam membuat perencanaan
kebutuhan obat Puskesmas.
9. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Petugas UKS
- Membuat perencanaan kegiatan UKS,
- Melaksanakan kegiatan UKS di sekolah (SD, SLTP)
- Membantu melaksanakan kegiatan imunisasi anak sekolah (BIAS)
bersama petugas lainnya.
- Membuat pencatatan dan pelaporan UKS.
10. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator SP2TP
- Mengkoordinir seluruh laporan puskesmas dan melaporkannya ke
Dinas Kesehatan Kabupaten atau Dinas terkait lainnya.
- Membantu kepala Puskesmas dalam pengelolaan data (pengumpulan,
pengolahan dan penyajian data).
- Membantu Kepala Puskesmas dalam menyusun Laporan Tahunan
- Membantu petugas dalam pengelolaan data di unit masing-masing

11. Uraian Tugas Pokok Dan Fungsi Petugas Loket Pendaftaran

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
- Mendaftar pasien yang datang berobat,
- Mencatat di register.
- Mengisi identitas pasien di kartu rawat jalan dan kartu resep.
- Mengisi kartu tanda pengenal pasien, Mengantar kartu rawat jalan ke
ruang Balai Pengobatan.
- Bertanggung jawab atas penerimaan uang retribusi dan pengeluaran
karcis
12. Uraian Tugas Pokok Dan Fungsi Koordinator P2P (Program Pemberantasan
Penyakit)
- Mengkoordinir kegiatan pemberantasan penyalit menular dan tidak
menular yang meliputikegiatan P2TB, P2 Malaria, P2DBD, P2 Diare, P2
ISPA, P2 Kusta, P2TM, serta penyakit potensial wabah lainnya.
- Mengumpulkan data kegiatan pemberantasan penyakit menular
dan tidak menular.
- Mengkoordinir kegiatan surveilans pemberantasan penyalit dan
mendeteksi adanya KLB (Kejadian Luar Biasa).
- Mengkoordinir laporan kegiatan pemberantasan penyakit menular dan
tidak menular, laporan adanya KLB (W1), laporan PE dan laporan W2
(Laporan Penyakit Potensial Wabah).

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
BAB V
RENCANA PROGRAM DAN HASIL KEGIATAN

A. Program Puskesmas
1. Program Wajib
a. Kesehatan Ibu dan Anak termasuk KB
b. Imunisasi
c. Perbaikan Gizi
d. Kesehatan LIngkungan
e. Promosi Kesehatan
f. Balai Pengobatan Pengobatan
2. Program Pengembangan
a. Upaya Kesehatan Sekolah
b. Perkesmas
c. Kesehatan Usia Lanjut
d. Pengobatan Tradisional
e. Kesehatan Jiwa
3. Program Penunjang
a. Laboratorium
b. Pencatatan dan Pelaporan

B. Rencana Program
1. Program Upaya Kesehatan Masyarakat
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program Upaya Kesehatan
Masyarakat adalah sebagai berikut :
a. Peningkatan pelayanan dan penanggulangan masalah kesehatan
b. Penyediaan biaya operasional dan pemeliharaan
2. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program Obat dan Perbekalan
Kesehatan adalah sebagai berikut :
a. Pengadaan obat dan perbekalan kesehatan
b. Peningkatan pemerataan obat dan perbekalan kesehatan
c. Monitoring dan Evaluasi
3. Program Pengawasan Obat dan Makanan
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program Pengawasan Obat
dan Makanan adalah sebagai berikut :
a. Peningkatan pengawasan keamanan pangan dan bahan berbahaya
b. Monitoring dan evaluasi
4. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program Promosi
kesehatan dan pemberdayaan masyarakat adalah sebagai berikut :
Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017
i
a. Penyuluhan masyarakat pola hidup sehat
b. Peningkatan pemanfaatan sarana kesehatan
c. Monitoring, evaluasi dan pelaporan
5. Program Perbaikan Gizi Masyarakat
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program Perbaikan Gizi
masyarakat adalah sebagai berikut :
a. Pemberian tambahan makanan dan vitamin
b. Penanggulangan kurang Energi Protein (KEP), Anemia Gizi Besi,
gangguan Akibat Kekurangan Yodium (GAKY), Kurang Vitamin A,
dan kekurangannya Zat Gizi Mikro lainnya.
c. Pemberdayaan masyarakat untuk pencapaian keluarga sadar gizi
d. Penanggulangan Gizi- lebih
e. Peningkatan KIE, pencegahan dan pemberantasan penyakit
f. Operasional penunjang program PMK
6. Program Pengembangan Lingkungan Sehat
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program pengembangan
lingkungan sehat adalah sebagai berikut :
a. Pengkajian pengembangan lingkungan sehat
b. Penyuluhan menciptakan lingkungan sehat
c. Sosialisasi kebijakan lingkungan sehat
d. Montoring, evaluasi dan pelaporan
7. Program Pengendalian Penyakit menular
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program pengendalian dan
penanggulangan penyakit menular adalah sebagai berikut :
a. Pengadaan vaksin penyakit menular
b. Pelayanan vaksinasi bagi balita dan anak sekolah
c. Pelayanan pencegahan dan penanggulangan penyakit menular
d. Peningkatan Surveylence epidemiologi dan penanggulangan wabah
e. Peningkatan komunikasi, informasi dan edukasi (KIE) pencegahan
dan pemberantasan penyakit.
f. Monitoring, evaluasi dan pelaporan
8. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan
Kegiatan-kegiatan yang termasuk dalam Program standarisasi
Pelayanan Kesehatan adalah sebagai berikut :
a. Penyusunan standar pelayanan kesehatan
b. Evaluasi dan pengembangan standar pelayanan kesehatan
c. Pembangunan dan pemutakhiran data dasar standar pelayanan
kesehatan
d. Bimbingan teknis pelayanan kesehatan
c. Status Kesehatan.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
C. Kegiatan KIA

Pelaksanaan kegiatan Kesehatan Ibu dan Anak dilaksanakan didalam dan di


luar gedung Puskesmas, dan hasil cakupan bisa dilhat dalam tabel berikut :

Tabel : Data Hasil Kegiatan Peningkatan Pelayanan Ibu dan Bayi UPT Puskesmas Lembang
Tahun 2017

No. Variabel Jumlah Prosentase


1. Kematian Ibu Maternal
- Jumlah Ibu Hamil 565
- Kematian Ibu Hamil 0
- Kematian Ibu Bersalin 0
- Kematian Ibu Nifas 0
2. Kelahiran dan Kematian Bayi
- Jumlah Kelahiran 603
- Lahir Mati 0
- Bayi Mati 3
3. Persalinan Oleh Tenaga Kesehatan
- Jumlah Persalinan 596
- Linakes 452
4. Kunjungan Neonatus dan Bayi
- Jumlah Neonatus 603
- N2 596
- Jumlah Bayi 514
- B12 502
6. - BBLR 9
Kunjungan Bumil
- K4 582 94,20

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Tabel 1 : Desa Posyandu, Pustu dan Poskesdes UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017

No. Desa Posyandu Pustu Poskesdes Keterangan

1 Cipancar 6 - 1

2 Dano 9 1 -

3 Jangkurang 10 1 1

4 Kandangmukti 5 1 -

5 Lembang 7 - -

Jumlah Puskesmas 37 3 2

Tabel : Cakupan kunjungan K1 di UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017

No. Desa Sasaran Target (%) Cakupan Prosentase

1 Cipancar 73 73 96 131,50

2 Dano 154 154 182 118,18

3 Jangkurang 169 169 214 126,62

4 Kandangmukti 70 70 93 132,85

5 Lembang 99 99 103 104,04

Jumlah Puskesmas 565 565 688 121,76

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
a. Kunjungan K4 Ibu Hamil
Tabel Cakupan kunjungan K4 di UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017

No. Desa Sasaran Target (%) Cakupan Prosentase

1 73 73 93 127,39
Cipancar

2 154 154 127 82,46


Dano

3 Jangkurang 169 169 171 101,18

4 70 70 93 132,85
Kandangmukti

5 99 99 98 98,98
Lembang
Jumlah Puskesmas 565 95 582 103,98

b. Kunjungan Neonatus (N3)


Berdasarkan hasil perhitungan sasaran N3 sebanyak 768 orang. Hasil
cakupan sebagaimana terlihat pada tabel berikut.

Tabel : Cakupan kunjungan N3 di UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017

No. Desa Sasaran Target (%) Cakupan Prosentase

1. Cipancar 66 66 87 131,81

2. Dano 140 140 149 106,42

3 Jangkurang 162 154 153 99,35

4 Kandangmukti 67 64 86 134,37

5 Lembang 95 90 98 108,88

Jumlah Puskesmas 514 514 573 111,47

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
c. Persalinan oleh Tenaga Kesehatan (Linakes)
Berdasarkan hasil perhitungan, sasaran untuk Linakes sebanyak 806 orang.

Hasil kegiatan Linakes sebagaimana terlihat pada tabel berikut ini :

No. Desa Sasaran Target Cakupan Prosentase

1. Cipancar 69 69 80 115,94

2. Dano 147 147 106 72,10

3 Jangkurang 162 162 115 70,98

4 Kandangmukti 67 67 73 108,95

5 Lembang 95 95 78 82,10

Jumlah Puskesmas 540 540 452 83,70

b. KB (Keluarga Berencana)
Berdasarkan hasil kunjungan peran serta masyarakat dalam mengikuti
program keluarga berencana (KB), baik pada pelayanan puskesmas maupun
pelayanan swasta dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel : Cakupan Program KB di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Lembang


Tahun 2017

Metode KB
No Nama Desa
IUD MOP MOW Implan Suntik PIL Kondom Jml

1. Cipancar 38 6 24 128 524 79 1 800

2. Dano 33 2 1 186 914 154 0 1291

3. Jangkurang 66 1 40 148 1073 112 1 1441

4. Kandangmukti 33 0 14 97 400 51 0 595

5. Lembang 57 0 23 130 682 55 3 900

Jumlah 227 9 102 10 3593 451 5 5027

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
C. Imunisasi

Tabel : Cakupan Imunisasi Bayi di UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017

BCG DPT-HB 3 Polio 4 Campak


No
Desa Sasaran
.
Jml % Jml % Jml % Jml %

1. Cipancar 120 94 78,33 97 63,83 97 80,83 68 56,66

2. Dano 210 138 65,71 185 88,09 185 88,09 162 77,14

3. Jangkurang 189 160 84,65 182 96,29 182 96,29 144 58,77

4. Kandangmukti 122 78 63,93 79 64,75 79 64,75 75 64,47

5. Lembang 127 92 72,44 125 98,42 125 98,42 117 92,12

Jumlah 768 492 64,06 668 86,97 668 86,97 566 73,69

Imunisasi Booster (Ulangan)

DPT HB-HIB CAMPAK


No. Desa Sasaran KET
Laki-laki Perempuan Laki-laki Perempuan

1. Cipancar 120 10 9 4 5

2. Dano 210 62 100 8 8

3. Jangkurang 189 40 51 8 9

4. Kandangmukti 122 40 36 15 17

5. Lembang 127 40 154 72 57

Jumlah 768 192 350 107 260

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Dari tabel tersebut diatas dapat diketahui bahwa rata-rata seluruh anak di
wilayah kerja UPT Puskesmas Lembang telah diberikan kekebelan dari
penyakit yang berbahaya yang dapat dicegah dengan Imunisasi, sehingga
diharapkan anak-anak menjadi anak yang sehat.

Namun untuk pencapaian cakupan imunisasi TT Ibu hamil dari bulan Januari
2017 sampai dengan bulan Desember 2017 tidak mencapai target seperti apa
yang diharapkan, adapun pencapaiannya sbb :

Pencapaian Cakupan - TT 1 : 449 orang, atau 67,21 % dari target yang


seharusnya 95 %

- TT 2 : 326 orang, atau 47,38 % dari target


seharusnya 90 %

Mudah-mudahan untuk tahun depan bisa mencapai target apa yang


diharapakan.

Imunisasi Ibu Hamil

No. Desa Sasaran TT 1 TT 2 TT 3 TT 4 TT 5

1. Cipancar 120 96 80

2. Dano 128 104 96 30 10 8

3. Jangkurang 145 96 64 67 10 21

4. Kandangmukti 164 65 55 16 7 23

5. Lembang 131 88 31 76 42 25

Jumlah 688 449 326 189 69 77

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
SASARAN REALISASI
KELAS I KELAS II KELAS I KELAS II
NO NAMA SD/MI
L P JML L P JML L P JML % L P JML %
1 SDN KANDANGMUKTI I 100
24 24 48 22 16 38 24 22 46 95,83 22 16 38
2 MI AL MANSYUR 93,93
11 12 23 17 16 33 11 11 22 95,65 16 15 31
3 SDN CIPANCAR I 92,85
26 17 43 20 22 42 26 17 43 100 19 20 39
4 SDN CIPANCAR II 100
10 5 15 9 5 14 10 5 15 100 9 5 14
5 SDN CIPANCAR III 96,55
9 16 25 15 14 29 9 16 25 100 15 13 28
6 SDN CIPANCAR IV 93,75
11 6 17 14 18 32 10 6 16 90,02 13 17 30
7 SDN CIPANCAR V 100
8 7 15 7 8 15 8 7 15 100 7 8 15
8 SD NEGERI LEMBANG I 100
25 30 55 21 14 35 25 29 54 88,38 21 14 35
9 SD NEGERI LEMBANG II 97,29
27 25 52 23 14 37 25 25 50 84,98 22 14 36
10 SD NEGERI LEMBANG III 93,93
18 13 31 13 20 33 17 13 30 96,77 12 19 31
11 SDN DANO I 100
34 21 55 21 14 35 33 21 54 95,01 21 14 35
12 SDN DANO II 100
30 28 58 19 22 41 29 28 57 98,27 19 22 41
13 SDN DANO III 100
22 19 41 30 16 46 21 18 39 93,48 30 16 46
14 SDN DANO IV 100
24 27 51 24 21 45 24 27 51 100 24 21 45
15 MI DARUL IHKSAN 100
13 20 33 17 12 29 13 20 33 100 17 12 29
16 SDN JANGKURANG I 100
8 20 28 12 18 30 8 19 27 80,70 12 18 30
17 SDN JANGKURANG II 10
15 13 28 15 24 39 13 13 26 83,70 15 24 39
18 SDN JANGKURANG III 100
4 14 18 19 9 28 3 14 17 94,44 19 9 28
19 SDN JANGKURANG IV 100
18 11 29 16 12 28 18 11 29 100 16 12 28
20 SDN JANGKURANG V 96,38
31 63 94 44 39 83 30 62 92 97,87 42 38 80
JUMLAH
368 391 745 378 334 712 357 384 741 99,46 371 327 698 98,03

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
B. PERBAIKAN GIZI MASYARAKAT

Keadaan status gizi masyarakat di wilayah kerja UPT Pukesmas Lembang


tahun 2017 tergambar dalam beberapa indikator, yaitu:

1. Status Gizi
a. Status Gizi Balita (BB/U)
b. Status Gizi (BB/TB)
2. Cakupan Tablet Fe
3. Cakupan Vitamin A Dosis Tinggi
4. Cakupan Asi Eksklusif
5. Cakupan SKDN
6. Gizi Buruk Mendapatakan Pelayanan
Tabel di bawah ini menggambarkan secara rinci cakupan keempat indikator
tersebut, dimana KEK masih terdapat pada ibu hamil di wilayah kerja UPT
Puskesmas Lembang sebesar 8,13 %, serta tingkat partisipasi masyarakat (D/S)
sudah mencapai 90,98 %
STATUS GIZI BALITA

DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS LEMBANG TAHUN 2017

a. Status Gizi Balita (BB/U)

Status Gizi
No. DESA Jumlah Anak Prosentase
(BB/U)
1 Cipancar 544 3 0,55

2 Dano 784 5 0,64

3 Jangkurang 1146 11 0,96

4 Kandangmukti 375 0 0

5 Lembang 548 2 0,37

JUMLAH 3.397 21 0,62

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
b. Satus Gizi Balita (BB/TB)

Status Gizi
No. DESA Jumlah Anak Prosentase
(BB/TB)
1 Cipancar 544 1 0,18

2 Dano 784 1 0,12

3 Jangkurang 1146 3 0,26

4 Kandangmukti 375 0 0

5 Lembang 548 0 0

JUMLAH 3.397 5 0,15

TABEL CAKUPAN IBU HAMIL YANG DIBERIKAN TABLET FE

SELAMA 90 HARI DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS LEMBANG

TAHUN 2017

No. Desa Jumlah Bumil FE %

1 Cipancar 73 57 78,08

2 Dano 154 81 53

3 Jangkurang 169 122 72,18

4 Kandangmukti 70 50 71,43

5 Lembang 99 599 59,59

Jumlah 565 369 65,31

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Tabel Cakupan SKDN Psyandu
UPT Puskesmas Lembang
Tahun 2017

Jml Balita
Jml Balita 0-4
No. Desa dengan K/S D/S N/D
Tahun
KMS

1 Cipancar 544 505 87,22 98,88 60,00


2 D a no 784 603 75,91 93,75 61,2
3 Jangkurang 1146 1046 89,39 94,33 68,00
4 Kandangmukti 375 325 80,22 96,30 68,42
5 Lembang 543 400 79,61 94,53 72,97

Jumlah 3.397 2.899 81,05 94,85 66,03

Tabel Bayi dan Balita Dengan KEP Nyata


Di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Lembang
Tahun 2017

Penderita KEP Nyata


Jml Balita 0-4
No. Desa
Tahun 0 – 1 Th 1 – 4 Th Jumlah %

1 Cipancar 544 1 1 0,18

2 D a no 784 2 2 0,26

3 Jangkurang 1146 3 3 0,26

4 Kandangmukti 375 0 0 0

5 Lembang 543 1 1 0,19

Jumlah 3.397 7 7 0,21

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Tabel : Ibu hamil dengan KEK
UPT Puskesmas Lembang
Tahun 2017

No. Desa Bumil Kek Prosentase

1 Cipancar 132 8 6,06


2 D a no 231 29 12,56
3 Jangkurang 208 15 7,21
4 Kandangmukti 134 8 5,10
5 Lembang 140 10 7,14

Jumlah 836 68 8,13

c. Penyakit Menular
a. Tuberkulosis Paru (TB Paru)
Untuk menanggulangi TB Paru di UPT Puskesmas Lembang sudah dilaksanakan
strategi DOTS (Directly Observed Treatment Sortcourse). Pengobatan dengan
strategi DOTS ini sangat bergantung pada pemeriksaan dahak pasien (BTA),
sehingga tolok ukur dari Program penanggulangan TB paru (P2TB) ini adalah
jumlah pasien yang diperiksa dahak dan jumlah pasien dengan hasil BTA (+).

Adapun Target Toleransi P2TB di UPT Puskesmas Lembang ditetapkan 30, dan
penemuan pasien TB dengan BTA (+) berjumlah 27 orang, dari ke 18 orang
tersebut dapat disembuhkan, dan 9 orang lagi masih dalam tahap pengobatan.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Tabel Sepuluh Penyakit Utama Rawat Jalan di
UPT Puskesmas Lembang
Tahun 2017

No. Nama Penyakit Jumlah %

1 Influensa 4.566 30,07

2 ISPA akut Tidak Specipik 2.143 14,11

3 Ispa Akut bawah Tidak Specipik 616 4,05

4 Tukak lambung 1.235 8,13

5. Neralgia dan Neritis tidak Specipik 501 3,29

6. Hipertensi 985 6,48

7. Diare dan Gastro Enteritis 1.287 8,47

8. Demam yang tidak di ketahui sebabnya 1.468 9,66

9. Penyakit kulit 2.194 14,44

10. Diare/Amubiasis 344 2,26

d. Status Lingkungan
Kesehatan lingkungan merupakan ilmu kesehatan masyarakat yag
menitik beratkan usaha Preventif dengan usaha perbaikan semua
faktor lingkungan agar manusia terhindar dari penyakit dan gangguan
kesehatan.
Tujuan Kesling : Melakukan perbaikan terhadap segala bahaya dan
ancaman pada kesehatan dan kesejahteraan hidup manusia.
Sasarannya : lingkungan
Rumah sehat adalah : kondisi fisik, Kimia, Biologi di dalam rumah dan
perumahan sehingga memungkinkan penghuni atau masyarakat
memperoleh derajat kesehatan yang optimal.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Untuk menciptakan rumah sehat diperlukan perhatian beberapa aspek
yang sangat berpengaruh antara lain :
1. Sirkulasi udara
2. Penerangan yang cukup
3. Air bersih terpenuhi
4. Pembuangan air limbah diatur dengan baik agar tidak menimbulkan
pencemaran.
5. Bagian ruang seperti : lantai dan dinding tidak lembab serta tidak
terpengaruh pencemaran seperti bau, rembesan air kotor maupun
udara kotor.

Fungsi Rumah :

1. Mencegah terjadinya penyakit


2. Mencegah terjadinya kecelakaan
3. Aman dan nyaman bagi penghuninya
4. Penurunan ketenangan jiwa dan sosial komponenen rumah yang
dimaksud :
 Komponen Rumah
 Sarana Sanitasi
 Prilaku Penghuni

Pengelolaan Sampah

Pengelolaan sampah dengan cara dibakar dan ditimbun dibawah tanah, bikin
lubang.

Penawasan dan penyehatan tempat-tempat umum :

Dengan cara memberikan penyuluhan tentang kesehatan lingkungan.

Pada tahun 2017 dari 10.468 KK yang diperiksa, sebanyak 70,89 % telah
meiliki Jamban keluarga (JAGA), berarti sudah melebihi dari target yang
dicanangkan sebesar 70,00 %, hasil pencapaian program Kesling dapat dilihat
pada tabel berikut.
Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017
i
F. Status Lingkungan

Tabel 1 :Cakupan Kesling Di Wilayah Puskesmas Lembang


Tahun 2017
JAGA

Jumlah
Jumlah
No. Desa Sarana Pemakai Pemakai
Penduduk %
Pem Swa Pem Swa
1 Lembang 5,985 117 445 2.211 1.712 3.923 65.55
2 Dano 9,996 55 285 125 5.500 4.625 46.27
3 Jangkurang 9,678 85 355 789 5.574 6.363 65.75
4 Cipancar 6,706 67 678 1.359 5.347 6.706 100
5 Kandangmukti 4,555 20 527 946 3.609 4.555 100
Jumlah 36,920 344 2.290 5.430 20.472 26.172 70.89

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Tabel 2 : Penyehatan Lingkungan Pemukiman Puskesmas Lembang
Tahun 2017

No Desa Indikator Pencapaian Prosentase

Rumah 1.337 69,96


Air Bersih 3.501 58,15
1 Lembang Kakus 3.923 65,55
Sampah 0
Air Limbah 2.752 45,00
Rumah 1.704 64,20
Air Bersih 1.663 62,65
2 Dano Kakus 4.625 46,27
Sampah -
Air Limbah 3.415 34,16
Rumah 1.755 68,86
Air Bersih 1.677 65,76
3 Jangkurang Kakus 6.363 65,75
Sampah
Air Limbah 5.642 58,30
Rumah 1,023 57,79
Air Bersih 850 79,40
4 Cipancar Kakus 1,965 100
Sampah
Air Limbah 850 100
Rumah 937 64,86
Air Bersih 1.282 70,72
5 Kandangmukti Kakus 6.706 100
Sampah
Air Limbah 6.706 100

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Tabel 3 : Cakupaan sarana kesehatan lingkungan yang Memenuhi
Persyaratan Kesehatan
Tahun 2017

No. Desa Sab Spal Jamban Lantai Rumah Pentilasi

1 Lembang 31,62 30,38 30,38 95 97

2 Dano 24,90 24,90 24,90 97 95

3 Jangkurang 41,25 41,25 41,25 95 95

4 Cipancar 52,26 52,26 52,26 95 85

5 Kandangmukti 44,12 40,75 47,75 95 90

e. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat


Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) merupakan cermin keadaan lingkungan
dan perilaku masyarakat terhadap kesehatan. PHBS tersebut dikelompokkan
menurut tatanan-tatanan kelompok. Tatanan tersebut antara lain tatanan
rumah tangga, sekolah, industri, Puskesmas, dan tempat ibadah.
Pada tahun 2017 telah dilakukan survey terhadap 562 kepala keluarga di tiga
desa yang menjadi sampel survey PHBS-RT ini. Ketiga desa tersebut adalah
Jangkurang, Dano, dan Kandangmukti.Pada survey tersebut, indikator yang
dijadikan parameter PHBS-RT di wilayah kerja Puskemas Lembang adalah:
a. Persentase rumah tangga yang memperoleh pertolongan persalinan oleh
tenaga kesehatan (LINAKES)
b. Persentase rumah tangga dengan balita diberi ASI ekslusif
c. Persentase rumah tangga yang tidak merokok
d. Persentase rumah tangga yang melakukan aktifitas fisik setiap hari
e. Persentase rumah tangga yang melakukan diet sayur dan buah
f. Persentase rumah tangga yang memiliki Jaminan Pemeliharaan Kesehatan
Masyarakat (BPJS)
Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017
i
g. Persentase rumah tangga yang tersedia jamban
h. Persentase rumah tangga yang tersedia air bersih
i. Persentase rumah tangga yang sesuai antara luas rumah lantai dengan
jumlah penghuni
j. Persentase rumah tangga yang memiliki lantai rumah bukan dari tanah.

Cakupan PHBS-RT Tahun 2017

No. Indikator Prosentase

1. Linakes 67,43

2. Pemberian ASI Eksklusif 125,19

3. Tidak Merokok 12,31

4. Melakukan Aktifitas fisik 100

5. Diet sayur dan buah 100

6. Peserta BPJS 36,83

7. Tersedia Jamban 81,20

8. Tersedia air bersih 86,95

9. Kesesuaian luas lantai dan penghuni 86,95

10. Lantai bukan tanah

Tabel 2 : Posyandu di Wilayah kerja UPT Puskesmas Lembang


Tahun 2017

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Jenis Posyandu Kader yang
No. Nama Desa
Pratama Madya Purnama Mandiri Aktif

1 Lembang 1 7 35

2 Cipancar 7 35

3 Kandang Mukti 5 25

4 Jangkurang 10 50

5 Dano 8 32

Jumlah 9 29 2 177

f. Kunjungan pasien ke UPT Puskesmas Lembang tahun 2017


a. Retribusi
Sesuai degan fungsinya Puskesmas merupakan sarana pelayanan
kesehatan masyarakat terdepan, dan salah satunya adalah
pengobatan, dan selama kurun waktu 1 tahun dari bulan Januari 2017
s/d bulan Desember 2017 target retribusi yang ditetapkan oleh Dinas
Kesehatan Kab. Garut Rp. 7.550.000,- dan terleasisasi sebesar
Rp. 8.090.000,- ada kesenjangan surplus sebanyak Rp. 540.000.

g. Balai Pengobatan
Tabel : Kunjungan pasien ke UPT Puskesmas Lembang tahun 2017
Kunjugan Pasien Umum Kunjugan Pasien BPJS
No. Bulan
Laki-Laki Perempuan Laki-Laki Perempuan
1 Januari 1,610 1,025 295 335
2 Februari 1,356 897 278 121
3 Maret 1,651 1,105 259 282
4 April 1,339 926 237 239
5 Mei 2,595 685 87 891

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
6 Juni 945 807 239 717
7 Juli 1,962 905 288 997
8 Agustus 1,336 660 741 708
9 September 1,020 801 286 736
10 Oktober 1,528 1,045 185 889
11 Nopember 914 1,117 307 1107
12 Desember 1,177 649 217 895
Jumlah 17.433 10.622 3.419 7.917

Tabel 1 : Hasil Kegiatan Lansia


Tahun 2017

Sasaran Yang Dilayani

No Nama Desa Kelompok Umur Kelompok Umur %


45-59 60-69 >70 Jumlah 45-59 60-69 >70 Jumlah

1 Lembang 1,231 640 259 2,130 585 265 217 1,067 50.09

2 Jangkurang 647 399 209 1,695 81 14 13 108 6.37

3 Cipancar 1,142 703 335 2,180 437 128 161 726 33.30

4 Dano 2,207 1374 355 3,936 61 9 9 79 2.01

5 Kandangmukti 573 160 141 859 119 84 100 303 35.27

JUMLAH 5,800 3,309 1,311 10,800 1,230 735 584 2,549 21.14

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
BAB VI
PENUTUP

Profil UPT Puskesmas Lembang tahun 2017 ini disusun dan


disampaikan untuk menjawab dan memfokuskan upaya UPT Puskesmas
Lembang dalam menghadapi tantangan pembangunan kesehatan yang
semakin kompleks, berlangsung pesat, dan tidak menentu. Dan juga profil ini
diharapkan dapat digunakan sebagai acuan untuk perencanaan dan
pelaksanaan kegiatan-kegiatan program tahun-tahun mendatang agar hasilnya
bisa sesuai dengan target yang diharapkan.
Kami menyadari sepenuhnya bahwa dalam melaksanakan tugas banyak
kekurangan dan jauh dari kata sempurna karena keterbatasan sarana dan
prasarana, juga sumber daya manusia yang ada.
Semoga dengan disusunnya laporan tahun 2017 ini upaya Kesehatan
tahun-tahun kedepannya dapat lebih terarah, terukur dan berhasil sesuai
dengan rencana yang diharapkan. Tentunya semua ini bisa tercapai apabila
dilakukan dengan dedikasi yang tinggi dan kerja keras dari segenap aparatur
kesehatan di lingkungan UPT Puskesmas Lembang khususnya dan umumnya
Dinas Kesehatan Kabupaten Garut.

Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017


i
Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017
i
Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017
i
Profil Kesehatan UPT Puskesmas Lembang Tahun 2017
i

Anda mungkin juga menyukai