Anda di halaman 1dari 5

TUGAS 4 PDPP KELOMPOK 05 revisi

NAMA : 1. NARUNG ( I2K019025 )

2. PALLI POTI ( I2K019026 )

Tugas 4 :

1. Pilih satu Kompetensi Dasar KI-3 dari standar Isi pelajaran SMP atau SMA!
2. Buatlah Analisis Intruksionalnya dengan menggunakan “Tabel Analisis Instruksional”!
3. Tuliskan Indikator Pencapaian Kompetensi dari Kompetensi Dasar yang dianalisis!
4. Tuliskan Rumusan Tujuan Pembelajaran dari Kompetensi Dasar yang dianalisis!

1. KOMPETENSI DASAR

Kompetensi inti Kompetensi dasar


KI.3 : Memahami pengetahuan (faktual, KD 3 : 3.1 : Menelaah perubahan keruangan
konseptual, dan prosedural) dan interaksi antarruang negara-
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang negara Asia dan benua lainnya yang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, diakibatkan factor alam, manusia dan
budaya terkait fenomena dan kejadian pengaruhnya terhadap
tampak mata. keberlangsungan kehidupan manusia
dalam ekonomi, sosial, pendidikan
dan politik.
KD 4 : 4.1 : Menyajikan hasil telaah tentang
perubahan keruangan dan interaksi
antarruang negara-negara Asia dan
benua lainnya yang diakibatkan factor
alam, manusia dan pengaruhnya
terhadap keberlangsungan kehidupan
manusia dalam ekonomi, sosial,
pendidikan dan politik.
2. TABEL ANALISIS INSTRUKSIONAL

Pasangan KD

KD 3.1 : Menelaah perubahan keruangan dan interaksi antarruang negara-negara Asia dan benua
lainnya yang diakibatkan factor alam, manusia dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan manusia dalam ekonomi, sosial, pendidikan dan politik.

KD 4.1 : Menyajikan hasil telaah tentang perubahan keruangan dan interaksi antarruang negara-
negara Asia dan benua lainnya yang diakibatkan factor alam, manusia dan pengaruhnya
terhadap keberlangsungan kehidupan manusia dalam ekonomi, sosial, pendidikan dan
politik

Keterampilan berpikir Materi

1 Menyajikan (P3) INTERAKSI ANTARNEGARA ASIA


2 Menganalisis (C4) DAN NEGARA LAINNYA

Keterampilan berpikir sebelumnya Pengetahuan


1 Menunjukkan (C1) Konseptual
2 Menjelaskan (C2) (Menjelaskan teori-teori tentang
3 mendiskripsikan (P2) perubahan keruangan dan interaksi
antarruang negara-negara Asia dan benua
lainnya yang diakibatkan factor alam,
manusia dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan manusia dalam
ekonomi, sosial, pendidikan dan politik)

Factual
(menyebutkan hasil telaah tentang
perubahan keruangan dan interaksi
antarruang negara-negara Asia dan benua
lainnya yang diakibatkan factor alam,
manusia dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan manusia dalam
ekonomi, sosial, pendidikan dan politik)

Prosedural
(mengidentifikasi/menyajikan/menganalisis
hasil telaah tentang perubahan keruangan
dan interaksi antarruang negara-negara
Asia dan benua lainnya yang diakibatkan
factor alam, manusia dan pengaruhnya
terhadap keberlangsungan kehidupan
manusia dalam ekonomi, sosial,
pendidikan dan politik),
IPK Kegiatan Pembelajaran
3.1.1 Menjelaskan kondisi geografis 3. Mengamati dan menjelaskan
Benua Asia dan Benua lainnya,
termasuk letak dan luas, iklim,
geologi, rupa bumi, tata air, tanah,
flora dan fauna melalui peta rupa
bumi
3.1.2 Mendeskripsikan berbagai potensi 4. Membuat/demonstrasi
Sumber Daya Alam seperti jenis
sumber daya, penyebaran di darat
dan laut di Benua Asia dan Benua
Lainnya
3.1.3 Menyajikan Sumber Daya Manusia 3. Diskusi /simulasi
di Benua Asia dan Benua Lainnya,
misalnya jumlah, sebaran, dan
komposisi; pertumbuhan; kualitas
(pendidikan, kesehatan,
kesejahteraan serta keragaman etnik
3.1.4 Mendeskripsikan bentuk distribusi 4. Diskusi/simulasi
potensi wilayah Benua Asia dan
Benua lainnya
3.1.5 Menganalisis dampak interaksi 5. Menganalisis
antarruang terkait perdagangan dan
mobilitas penduduk.

3. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Kompetensi dasar Indicator pencapaian kompetensi


3.1 Menelaah perubahan keruangan dan 3.1.1 Menjelaskan kondisi geografis Benua
interaksi antarruang negara-negara Asia Asia dan Benua lainnya, termasuk letak
dan benua lainnya yang diakibatkan dan luas, iklim, geologi, rupa bumi, tata
factor alam, manusia dan pengaruhnya air, tanah, flora dan fauna melalui peta
terhadap keberlangsungan kehidupan rupa bumi
manusia dalam ekonomi, sosial, 3.1.2 Mendeskripsikan berbagai potensi
pendidikan dan politik. Sumber Daya Alam seperti jenis
sumber daya, penyebaran di darat dan
laut di Benua Asia dan Benua Lainnya
3.1.3 Menyajikan Sumber Daya Manusia di
Benua Asia dan Benua Lainnya,
misalnya jumlah, sebaran, dan
komposisi; pertumbuhan; kualitas
(pendidikan, kesehatan, kesejahteraan
serta keragaman etnik
3.1.4 Mendeskripsikan bentuk distribusi
potensi wilayah Benua Asia dan Benua
lainnya
3.1.5 Menganalisis dampak interaksi
antarruang terkait perdagangan dan
mobilitas penduduk

Metakognitif

Posedural
Dimensi pengetahuan

konseptual

Faktual

Mengingat Memahami Menerapkan Menganalisis Mengevaluasi Mencipta


Dimensi proses Kognitif

4. RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN

Kompetensi dasar Rumusan tujuan pembelajaran


3.1 Menelaah perubahan keruangan dan Setelah melalui kegiatan pembelajaran
interaksi antarruang negara-negara Asia dilaksanakan, peserta didik diharapkan dapat :
dan benua lainnya yang diakibatkan 1. Menjelaskan kondisi geografis Benua
factor alam, manusia dan pengaruhnya Asia dan Benua lainnya, termasuk letak
terhadap keberlangsungan kehidupan dan luas, iklim, geologi, rupa bumi, tata
manusia dalam ekonomi, sosial, air, tanah, flora dan fauna melalui peta
pendidikan dan politik rupa bumi
2. Mendeskripsikan berbagai potensi
Sumber Daya Alam seperti jenis sumber
daya, penyebaran di darat dan laut di
Benua Asia dan Benua Lainnya
3. Menyajikan Sumber Daya Manusia di
Benua Asia dan Benua Lainnya,
misalnya jumlah, sebaran, dan
komposisi; pertumbuhan; kualitas
(pendidikan, kesehatan, kesejahteraan
serta keragaman etnik
4. Mendeskripsikan bentuk distribusi
potensi wilayah Benua Asia dan Benua
lainnya
5. Menganalisis dampak interaksi
antarruang terkait perdagangan dan
mobilitas penduduk

Anda mungkin juga menyukai