Anda di halaman 1dari 2

I.

Status Mental
1. Penampilan
a. Penampilan
Penampian pasien tidak rapi, ranbut terlihat acak-acakan, tidak ada bau yang tidak sedap,
dan tampak laki-laki sesuai usia
b. Penggunaan pakaian.
Pasien menggunakan pakaian dari RSJ
c. Tingkah laku
Inperaktif
d. Sikap
Pasien kooperatif
2. Pembicaraan
e. Inkoherensi
a. Cepat
f. gagap
b. keras
h. membisu
c. lambat.
i. apatis
d. Tidak mampu memulai pembicaraan.
Jelaskan : pasien saat diajak bicara lambat tetapi jelas
3. Aktivitas motorik
a. Lesu e. Tic
b. Tegang f. Grimasen
c. Gelisah. g. Tremor
d. Agitasi h. Kompulsif

Jelaskan: pasien tampak gelisah dan lesu karena ingin pulang


4. Alam perasaan
a. Sedih d. gembira yang berlebihan
b. putus asa e. Khawatir
c. Ketakutan
Jelaskan : sedih. ( pasien mengatakan dimasukkan ke RSJ karena marah-marah dan pasien
mengatakan pengen pulang )
5. Afek
a. Datar
b. Tumpul
c. Labil

Anda mungkin juga menyukai