Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL INISIATIF BARU

TAHUN 2020

Nama Proposal : Pengadaan Teknologi River Bin

Kementerian/Lembaga : Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Program Terkait : Program Pemeliharaan Lingkungan


Kegiatan Terkait : Pembaharuan Metode Pembersihan Sungai dengan teknologi River Bin

Keterkaitan Dengan
Prioritas (No.): : 06 Infrastruktur

Jenis Inisiatif Baru : Program (Fokus Prioritas)/Outcome/Kegiatan/Output


Baru *)
Penambahan Volume Target
Percepatan Pencapaian Output

Sumber Pendanaan :
Tambahan Anggaran *)
Realokasi Tahun Direncanakan
Realokasi Antar Tahun
Kombinasi Tambahan Anggaran & Realokasi

Anggaran Yang Diusulkan :

*) Coret salah satu


- 2-

Aspek/Sub Aspek Nilai

1. Tujuan

 Untuk menangani masalah pencemaran lingkungan akibat sampah.

 Mengurangi jumlah sampah dialiran sungai-sungai.

 Untuk mencegah terjadinya banjir yang diakibatkan oleh penyumbatan


sampah di sungai.

 Meningkatkan kualitas air bersih di sekitar sungai.

 Agar sampah sampah yang berasal dari sungai tidak ikut mengalir ke
laut dan mencemari ekosistem laut.
Sub Aspek 1 – Tujuan jelas dan rasional
Sub Aspek 2 – Hasil yang dicapai jelas & terkait Arah Kebijakan dan
Prioritas Pembangunan Nasional
2. Masalah
 Banyaknya volume sampah yang menggenang di sungai yang mengakibatkan
aliran air sungai terhambat, dan pada jangka panjang akan menimbulkan berbagai
macam bencana seperti: banjir, longsor, dsb. Bahkan, data menyebutkan bahwa
sebesar 54% dari 82 sungai besar di Indonesia terindikasi tercemar berat.
Disinyalir limbah padat yang mencemari sungai tersebut berasal dari
rumah tangga maupun limbah industri. Sehingga diperlukan sebuah
teknologi yang dapat mengurangi volume sampah di sungai.
 Sampah yang ada di sungai belum terkelola dengan baik sehingga hanya
berserakan/menggunung di bantaran sungai yang tentu saja akan
mengganggu lingkungan dan menimbulkan aroma yang tak sedap serta
menjadikan wabah penyakit. Selain itu, daerah di sekitar sungai juga
menjadi kumuh, sehingga hal tersebut membuat kualitas air bersih
menurun.
Sub Aspek 3 – Definisi masalah jelas
Sub Aspek 4 – Masalah yg ada tdk dpt diselesaikn mlalui program yg
ada
3. Cakupan
 Kegiatan ini untuk mendukung pengurangan pencemaran air yang meliputi
- 3-
pengalokasian River Bin di sungai-sungai yang telah ditargetkan
Sub Aspek 5 – Cakupan nasional atau daerah tertentu
Sub Aspek 6 – Alasan pemilihan cakupan/daerah jelas
4. Manfaat
 Meningkatnya kualitas air bersih di daerah sekitar sungai.

 Meningkatnya kesehatan masyarakat disekitar sungai.

 Mengatasi masalah banjir yang diakibatkan oleh sampah di sungai.

 Dapat mengembalikan kestabilan ekosistem sungai.


Sub Aspek 7 – Manfaat jelas

5. Penerima Manfaat
 Masyarakat, terutama yang bertempat tinggal di sekitar sungai
Sub aspek 8 - Penerima manfaat jelas
Sub aspek 9 - Penerima manfaat tepat sasaran
Sub Aspek 10 – Data pendukung jelas
6. Strategi
 Memberikan sosialisasi mengenai penanggulangan pencemaran air
dengan teknologi river bin kepada masyarakat.

 Mengalokasikan dan memasang River Bin di sungai-sungai yang


tersebar di seluruh Indonesia, khususnya untuk daerah yang rawan
bencana banjir.

 Mempekerjakan petugas untuk membersihkan dan memantau river bin


secara rutin

 Memastikan bahwa river bin dapat bekerja dengan optimal


Sub Aspek 12 – Rencana pelaksanaan jelas
Sub Aspek 12 – Jangka waktu rasional
Sub Aspek 13 – Kejelasan output – suboutput
Sub Aspek 14 – Realistis untuk diterapkan
- 4-
7. Indikator Kinerja
 Menurunnya volume sampah yang mencemari sungai

 Adanya perbaikan kualitas air sungai dan lingkungan-lingkungan yang ada di


sekitarnya.

 River bin masih dapat bekerja dengan optimal dalam jangka waktu 6 bulan
setelah pemasangan, yang menandakan bahwa ada respon positif, baik dari
masyarakat, pemerintah, maupun pengelola River Bin
Sub Aspek 15 – Indikator kinerja jelas dan sesuai tupoksi
Sub Aspek 16 – Indikator kinerja sesuai Arah Kebijakan dan Prioritas
Pembangunan Nasional

8. Target

TA 2020 TA 2021 TA 2022 TA 2023


PROGRAM/KEGIATAN/
JUTA JUTA JUTA JUTA RUPIAH
OUTPUT
RUPIAH RUPIAH RUPIAH
Output :
1. Pengadaan river bin 25.500 10.200 10.200 10.200
2. Jasa pemeliharaan river 500 700 900 1.100
bin
TOTAL 26.000 10.900 11.100 11.300

TARGET TARGET

PROGRAM/ SEBELUM SETELAH INISIATIF


OUTPUT BARU
KEGIATAN INISIATIF BARU
TA TA TA TA TA TA TA TA
2016 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023

PROGRAM

Kegiatan a 1. Pengadaan river bin 0 0 0 0 25.500 10.200 10.200 10.200


2. Jasa pemeliharaan 0 0 0 0 500 700 900 1.100
river bin
- 5-
Target anggaran untuk tahun 2020 sebesar 26.000 (dalam satuan juta rupiah)
Sub Aspek 16 – Target jelas dan rasional
Sub Aspek 17 – Target realistis untuk dicapai

9. Kesesuaian Anggaran
Output : River Bin
Komponen Perencanaan Rp10.000.000
Komponen Pelaksanaan Kegiatan Rp26.000.000.000
Komponen Monitoring/Evaluasi Rp5.000.000
Sub Aspek 18 – Kesesuaian parameter
Sub Aspek 19 – Komponen unit jelas
Sub Aspek 20 – Biaya proporsional

10. Kepatutan Anggaran

Harga per unit river bin : Rp.51.000.000


Sub Aspek 21 – Sesuai SBM/SBK
Sub Aspek 22 – Konsistensi biaya
Sub Aspek 23 – Penghematan/efisiensi

11. Sumber Pendanaan

Sumber dana berasal dari “dana tambahan” yang dirinci menjadi:


ALOKASI PAGU SEBELUM REALOKASI ALOKASI PAGU SESUDAH REALOKASI

PROGRAM/KEGIATAN JUTA RUPIAH JUTA RUPIAH


SUMBER REALOKASI TA TA TA TA TA TA
TA 2016 TA 2020
2017 2018 2019 2021 2022 2023

PROGRAM xxx Xxx xxx xxx Xxx xxx Xxx xxx

Kegiatan Xxx xxx xxx Xxx xxx Xxx xxx


Output
1. Pengadaan 0 0 0 0 25.500 10.200 10.200 10.200
river bin
2. Jasa 0 0 0 0
500 700 900 1.100
pemeliharaan
river bin

Sumber dana berasal dari “dana tambahan” (on top)


Sub Aspek 24 – Sumber dari realokasi anggaran
Sub Aspek 25 – Target yang direalokasi tetap dapat dicapai
- 6-
Kelompok 7

1. Fitrah Amalia Nurdin (20)


2. Ni Putu Putri Trisna Dewi (29)
3. Osamma Hegi Saputra (33)
4. Rifka Ariyani (35)
5. Syaqya Putri ZM (39)

D III Kebendaharaan Negara


Kelas 3-07

Anda mungkin juga menyukai