Anda di halaman 1dari 9

NAMA: GARMITA FEBRIANI WIDANINGSIH, S.

Si

LK-1 Kajian Konsep HOTS

Tujuan :
Setelah mengerjakan Lembar Kerja ini diharapkan peserta mampu
mengidentifikasi dimensi pengetahuan, dimensi proses berpikir, dan
proses keterampilan serta aspek HOTS berdasarkan bahan bacaan.

Langkah-langkah:

LK 1.a Analisis Video Pembelajaran


Konsep HOTS dari video pembelajaran
a. Cermatilah contoh video pembelajaran HOTS!
b. Tulislah unsur HOTS dalam pembelajaran tersebut!

LK 1b-1d Analisis KD
Analisis KD dengan cara:
c. Tulislah pasangan KD dan target KD dari KD pengetahuan dan KD
Keterampilan. Lalu buat Target KD (LK-1b)
d. Petakan KD pengetahuan ke dalam matrik sumbu simetri kombinasi
yang telah disediakan! (LK-1c)
e. Analisis KD tersebut, kemudian rumuskan IPK-nya! (LK-1d)
LK-1a Analisis Video Pembelajaran
Identifikasi kegiatan pembelajaran PPK, Literasi dan HOTS pada LK berikut!

Kegiatan Pembelajaran HOTS


Kerjasama, Religius ( Salam ke guru, berdoa sebelum memulai kbm), Disiplin, Pembelajar, Kreatif,
PPK Kejujuran )

Literasi  Membaca Buku paket


 Mencari sumber literature di gadget dan buku untuk membuat bagan di kertas karton
Dan menempelnya di depan ( papan tulis)

HOTS as Transfer
 Seorang siswi putri di awal pembelajaran menjelaskan kembali materi sebelumnya tentang
(kegiatan Pembelajaran yang uji glukosa
menggambarkan TK) 

HOTS as Critical thinking


 Peserta didik diminta membuat dan menuliskan pertanyaan yang muncul setelah
(kegiatan Pembelajaran yang memeperhatikan proses demonstrasi uji glukosa (di papan tulis)
menggambarkan CC)  Memberikan pendapat atau pertanyaan setelah menuliskan hasil pengolahan data

HOTS as Problem Solving


 Ph dan suhu mempengaruhi kerja enzim ( berdasarkan kasus siswi putri yang menanyakan
(kegiatan Pembelajaran yang perbedaan data karena memakan jeruk lemon/nipis, lalu dijawab oleh temannya (siswa
menggambarkan PS) putra)
 Ukuran makanan mempengaruhi proses penyerapan zat makanan
Analyzing, Evaluating,
Creating  Menganalisis mekanisme pencernaan secara mekanis dan kimiawi
 Siswa mengemukakan kesimpulan di akhir pembelajaran
 Guru mengapresiasi kelompok terbaik

2
3
LK 1b. Menyusun Target KD

Mata Pelajaran/Tema/Sub Tema : BIOLOGI/


Kelas : XII IPA
Kompetensi Inti :

Mapel : BIOLOGI
KD Pengetahuan Target KD Pengetahuan

Menerapkan prinsip pewarisan sifat Menerapkan prinsip pewarisan sifat


makhluk hidup berdasarkan hukum makhluk hidup berdasarkan hukum
Mendel Mendel

KD Keterampilan Target KD Keterampilan


Menyajikan hasil penerapan hukum 1. Menyajikan hasil penerapan
Mandel dalam perhitungan peluang dari hokum Mendel dalam perhitungan
persilangan makhluk hidup di bidang peluang dari persilangan makhluk
pertanian dan peternakan hidup di bidang pertanian
2. Menyajikan hasil penerapan
hokum Mendel dalam perhitungan
peluang dari persilangan makhluk
hidup di bidang peternakan

4
LK-1c. Matrik sumbu simetris KD Pengetahuan

METAKOGNITIF
(Permendikbud No.

Pendidikan Dasar
PENGETAHUAN

dan Menangah)

PROSEDURAL Menganalisis
20 Tahun 2016
Tentang SKL

Menjelaska Menerapkan,
DIMENSI

KONSEPTUAL Menganalisis
n menentukan

FAKTUAL Menjelaskan

C1 C2 C3 C4 C5 C6
MENGINGAT MEMAHAMI MENGAPLIKASIKAN MENGANALISIS MENGEVALUASI MENCIPTA

DIMENSI PROSES BERFIKIR


Ranah Kognitif (C1 – C6) Taksonomi Bloom

5
LK-1d. Perumusan IPK
Dimensi
Proses Berpikir Pengetahuan Materi/Sub
No KD Tingkat Kompetensi Dasar IPK
untuk Mencapai KD untuk materi
mencapai KD
KD Pengetahuan
1 Dimensi Proses IPK Penunjang:
(Menerapkan Berpikir : (Menjelaskan (C1) – (Faktual – (Pewarisan Menjelaskan prinsip
prinsip Menentukan dan konseptual sifat) pewarisan sifat pada
pewarisan sifat C4 Menerapkan ( C3) – (Observasi makhluk
makhluk hidup Menganalisis (C4) bagan hidup
berdasarkan hukum persilangan
Mendel) tanaman
IPK Kunci:
Dimensi Pengetahuan : kapri)-
Menerapkan hokum
procedural
mendel pada persilangan
(Prosedural) (Praktik makhluk hidup
persilangan
satu sifat IPK Pengayaan:
beda/ (Menganalisis Hukum
monohibrid Mendel dalm persilangan
menggunakan makhluk ihdup)
kancing
genetika))
Dimensi Proses IPK Penunjang:
2 (tuliskan KD ke-2) Berpikir :
(sda) (sda) (sda)
(sda)
IPK Kunci:

6
Dimensi Pengetahuan : IPK Pengayaan: (Tidak
Wajib)
(sda)

3 Dst….

2 KD Keterampilan

Tingkat Keterampilan: Langkah Proses Keterampilan: IPK Penunjang:

(Menyajikan hasil Menerapkan hukum Mendel dalam


penerapan perhitungan peluang dari persilangan
hukum Mandel P4 ( tertinggi) (Menerapkan - Menyajikan - makhluk hidup di bidang pertanian atau
dalam Mengintegrasikan) peternakan
perhitungan IPK Kunci:
peluang dari
persilangan Menyajikan hukum Mendel dalam
makhluk hidup di perhitungan peluang dari persilangan
bidang pertanian makhluk hidup di bidang pertanian atau
dan peternakan) peternakan

IPK Pengayaan: Mengintegrasikan hukum


Mendel dalam perhitungan
peluang dari persilangan
makhluk hidup di bidang

7
pertanian atau peternakan

8
Rubrik Konsep HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja konsep HOTS

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:


1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-1!
2. Berikan nilai berdasarkan penilaian Anda terhadap hasil kerja peserta sesuai
rubrik berikut!

Kriteria Penilaian:
1. Menuliskan integrasi nilai PPK kegiatan pada video dengan tepat.
2. Menuliskan integrasi literasi pada video dengan tepat.
3. Menuliskan kegiatan yang termasuk transfer knowledge, critical creativity dan
problem solving pada video dengan tepat.
4. Menyusun pasangan KD dengan tepat
5. Menuliskan sumbu simetri pengetahuan secara tepat
6. Merumuskan IPK secara tepat

Rubrik Penilaian:
Nilai Rubrik
90  nilai  100 Enam aspek sesuai dengan kriteria
80  nilai  90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai
70  nilai  80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang
sesuai
60  nilai  70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai
<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang
sesuai

Anda mungkin juga menyukai