Anda di halaman 1dari 2

LK- 7 JURNAL PRAKTEK MENGAJAR

NAMA PESERTA : RIBUT TRI LESTARI, S.Pd


SEKOLAH : SD NEGERI 01 SUKABUMI
JENJANG : KELAS III (Tiga)
ASPEK PRAKTEK
DESKRIPSI DOKUMENTASI
PEMBELAJARAN
 Berdo’a Melakukan pembukaan
dengan salam pembuka,
 Memanjatkan syukur kepada Tuhan
YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
KEGIATAN  Menyanyikan lagu kebangsaaan
PENDAHULUAN indonesia raya
 Memeriksa kehadiran peserta didik
sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta
didik dalam mengawali kegiatan
pembelajaran.

KEGIATAN INTI

 Menjawab Guru mengajukan


pertanyaan bagian pohon mana yang
diambil untuk dijadikan benda-benda
PROSES SAINTIFIK tersebut? (Jawab: bagian kayu.)
1.
(5 MENIT) Communication,
 Siswa Menjawab dan menyebutkan
contoh benda-benda di sekitar yang
terbuat dari kayu
AKTIVITAS
2. PEMBELAJARAN
HOTS
 Guru membagi siswa menjadi beberapa
kelompok,
 Siswa secara kelompok membaca
wacana yang ada di Buku Siswa.
A. TRANSFER  Siswa menjawab pertanyaan yang ada
KNOWLEDGE di Buku Siswa masing-masing.
Mandiri,
 Siswa mendiskusikan jawaban
pertanyaan tersebut bersama
kelompoknya. Collaboration.
 Siswa dapat memberikan contoh
penjelasan tentang proses pembuatan
perlengkapan dari kayu, mulai dari
penebangan pohon sampai diolah di
B. CRICITAL pabrik dengan kalimat sendiri. (Critical
THINKING Thinking and Problem Solving)
CREATIVITY  Siswa masing-masing menuliskan
urutan proses pembuatan benda-benda
dari kayu di selembar kertas. Guru
berkeliling untuk memeriksa ketepatan
urutan yang dibuat oleh siswa

 Setiap siswa diberikan kesempatan


untuk mengemukakan satu contoh
C. PROBLEM
benda yang terbuat dari kayu dan bukan
SOLVING
dari kayu serta kegunaannya. Creativity
and Innovation
 Guru mengingatkan kembali proses
pengolahan kayu melalui pertanyaan
berikut.
- Bagaimana cara memperoleh kayu?
(Dengan menebang pohon).
KECAKAPAN ABAD - Bagian pohon manakah yang
3. digunakan untuk membuat benda-
21 (PPK,LITERASI)
benda? (Bagian batang).
- Apa yang dilakukan setelah
penebangan pohon dilakukan? (Pohon
didistribusikan ke pabrik, kemudian
dipotong dan dijemur, setelah itu baru
diolah).
 Siswa Secara berkelompok
mengidentifikasi bagian-bagian kayau dan
cara mengatasi penebagan hutan secara liar,
DIMENSI
 Siswa membahas solusi mengatasi
PENGETAHUAN
4. penebangan liar yang terjadi di hutan
(Faktual &
melalui musyawarah. Collaboration.
Konseptual)
 Siswa mendidkusikannya dengan cara
bermusyawarah dengan kelompoknya
masing-masing.
 Penilaian pengetahuan dilakukan dengan
menggunakan tes tulis, maupun penugasan.
Tes tulis bisa berbentuk pilihan ganda
maupun uraian.
PELAKSANAAN
5.  Penilaian keterampilan dilakukan dengan
PENILAIAN
menggunakan rubrik menulis cerita dan
daftar melukan musyawarah. Untuk
penilaian ini, tugas yang harus diselesaikan
memerlukan periode/waktu tertentu.
 Guru memberi kesempatan kepada
siswa untuk bertanya jika ada yang
tidak dimengerti,
 Sebagai akhir dari kegiatan guru meminta
siswa melakukan refleksi seluruh kegiatan
KEGIATAN PENUTUP
yang sudah dilakukan selama seharian.
Communication,
 Menyanyikan lagu daerah.
 Pembelajaran ditutup dengan do’a bersama.
Religius

FOTO 1 Kegiatan Pendahuluan FOTO 2 Kegiatan Inti

Mengetahui Sukabumi, ..................... 20


Kepala SDN 01 Sukabumi Guru Kelas III

SITI AISAH, S.Pd RIBUT TRI LESTARI, S.Pd


NIP. 19690929 200801 2 023 NIP. 19670319 198503 2 001

Anda mungkin juga menyukai