Anda di halaman 1dari 4

Di UGD RST

Perawat (1) : permisi selamat siang


Pasien : "Selamat siang, sus !
Perawat (1) : apa benar dengan pasien(...) dengan umur 21tahun?
Pasien : iya benar sus
Perawat (1) : bisa saya melihat gelang ibu?
Pasien : silahkan sus
Perawat (1): "Baiklah benar, Bagaimana kondisi Ibu pada hari ini?"
Pasien : Saya beberapa hari ini Bab saya sangat cair walaupun sudah berobat di
praktek dokter, badan lemas, nafsu makan kurang, berat BB menurun, sariawan.
Perawat(1) : "Apa ada yang lainnya keluhannya yang ibu rasakan?"
Pasien : Keluhan saya tidak ada yang lain.
Perawat (1) : baiklah kalau begitu ibu, nama saya (..) saya adalah perawat yang
berjaga dari pukul 08.00 sampai pukul 15.00 disini saya akan memerikasa vital
sign ibu ya. Mohon kerja sama nya
Pasien : iya sus

- memeriksa vital sign -


Perawat (1) : baiklah saya sudah selesai memeriksa vital sign ibu disimpulkan
bahwa T/D 100/60 mmhg, Temperatur 35 0C, Nadi 76 x/mnt, Napas 28 x/mnt
dan BB 50 kg. Saya akan melapor kepada dokter guna menindaklanjuti tindakan
berikutnya. Saya permisi ya ibu jika ibu membutuhkn sesuatu tekan bel yang
berada di samping ranjang sebelah kanan ibu. Selamat siang
Pasien : terimakasih sus
Perawat (1) : sama-sama

Di Ruang Dokter

Perawat 1 mengetuk pintu untuk melaporkan keadaan pasien Yuli Anisa untuk
diberi tindakan lebih lanjut dan dokter yang berada didalam ruangan pun
mengizinkan perawat tersebut untuk masuk
Perawat (1) : permisi dok selamat siang
Dokter : siang, ada apa ya sus?
Perawat (1) : begini dok, pasien yang berada di ruang UGD Mengalami Bab cair
selama + 3 bulan walaupun sudah berobat di praktek dokter, badan lemas, nafsu
makan kurang, berat BB menurun, sariawan dan vital signnya. T/D 100/60 mmhg,
Temperatur 35 0C, Nadi 76 x/mnt, Napas 28 x/mnt dan BB 50 kg
Dokter : baiklah saya akan segera ke ruangan UGD untuk memeriksa kondisi
pasien
Di ruang UGD

Dokter : Permisi selamat siang Ibu ? Apa benar dengan ibu Yuli Anisa sakit
selama + 3 bulan BAB cair walaupun sudah berobat di praktek dokter, badan
lemas, nafsu makan kurang, berat BB menurun, sariawan?
Pasien "benar dok"
Dokter : baikalah jika begitu saya sekarang ingin memeriksa kondisi ibu!!
Pasien : silahkan periksa dok !!!
Dokter : Bapak, saya akan buatkan resep obat untuk di beli di Apotik RS dan juga
ada pemeriksaan laboratorium
Pasien : Iya dok, nanti saya beli obatnya di Apotik RS ini !!!
Dokter : Sus tolong Konfirmasi dengan analis laboratorium untuk pemeriksaan
laboratorium untuk test darah,, pemeriksaan BTA, rontgen, tuberkullin test atau
mantoux
Perawat (2) : Baik, dok !!

Di ruang lab.
Perawat (2) : Permisi selamat pagi ibu,
Analis Lab. : selamat pagi juga sus, ada apa ya sus?
Perawat (2) : Begini ibu saya mendapat amanat untuk memberitahu bahwa
diruang UGD ada pasien memerlukan pemeriksaan test darah, pemeriksaan BTA,
rontgen, tuberkullin test atau mantoux
Analis Lab. : baiklah jika begitu nanti saya akan kesana ya sus
Perawat (2) : baiklah saya tunggu ya ibu, terimakasih ibu sebelumnya kalau begitu
saya permisi.
Analis Lab : iya sama-sama

*setelah 3 menit

Analis Lab. : permisi sus pasien mana yang akan dilakukan test test darah,
pemeriksaan BTA, rontgen, tuberkullin test atau mantoux
Perawat (2) : Yang ini ibu
Analis Lab. : Ibu maaf, saya akan melakukan test darah, pemeriksaan BTA,
rontgen, tuberkullin test atau mantoux
Pasien : iya Silahkan Bu !!

- Melakukan test test darah,, pemeriksaan BTA, rontgen, tuberkullin test


atau mantoux –

Analis Lab. : ibu test darah, pemeriksaan BTA, rontgen, tuberkullin test atau
mantoux sudah selesai dilakukan. Utnuk hasil akan keluar 2 hari kedepan.
Pasien : iya bu Terima kasih, Bu

2 hari kemudian
Analis Lab. : Sus, ini hasil pemeriksaan lab. Ibu Yuli Anisa untuk test darah,
pemeriksaan BTA, rontgen, tuberkullin test atau mantoux
Perawat : Oya, terima kasih ibu

Hari selanjutnya

Dokter : Sus, Bagaimana dengan hasil laboratoriumnya sus


Perawat (2) : Hasil lab. Nya se test darah,, pemeriksaan BTA, rontgen, tuberkullin
test atau mantoux positif terinfeksi TBC
Dokter : Baiklah kalau begitu sus saya akan menemui pasiennya dan mana status
pasiennya !!!!
Perawat (2) : Ini status pasiennya, dok !!!
Dokter : Selamat siang pak !!!
Pasien : Selamat siang dok !!!
Dokter : Apakah ibu tidak melakukan pola hidup sehat?
Pasien: iya dok beberapa hari ini saya melakukan kembali kebiasaan buruk saya
yaitu merokok.
Dokter : tapi maaf ibu karna kebiasaan buruk tersebut ibu menghidap penyakit
TBC
Pasien : Aaaaakh, saya menghidap penyakit TBC!!!
Dokter : Iya, nanti penjelasan lebih lanjut untuk bapak tentang TBC, saya
serahkan kepada perawat (2) untuk memberikan informasi singkat mengenai TBC.
kalau begitu saya permisi
Pasien : iya dok terimakasih

Perawat (2) : Saya harap ibu dapat tabah dan sabar atas penyakit yang bapak
derita, sebagaimana yang di sampaikan dr. Chinta K,S.PD tentang penyakit ibu
Pasien : Sus, saya sudah tahu tentang penyakit saya, Apa yang harus saya
lakukan, sus !!! sekarang
Perawat (2) : Yang Ibu lakukan sekarang, bapak menerimanya dengan sabar dan
tabah, berusaha untuk berobat dengan rajin, minum obat dengan teratur sesuai
anjuran dokter, lakukan pola hidup sehat, dan jangan tinggalkan ibadah.
Pasien : lalu apakah saya bisa sembuh?
Perawat : Ibu ikuti arahan dokter, suster dan konselor selama ibu di dalam
pengobatan, perawatan dan konseling TBC di Rumah Sakit
Pasien : Iya, saya mengerti dan mengikuti arahannya !!
Perawat (2) : Saya berdoa semoga penyakit ibu ini dapat di sembuhkan, paling
tidak dapat mengurangi penderitaan yang ibu alami !!
Pasien : Terima kasih atas doanya.
Perawat (2) : mohon maaf ibu saya tidak bisa melanjutkan pembicaraan mungkin
lain kali saya akan bisa berbicara dengan ibu lebih lanjut jika ada waktu sengangg.
Kalau begitu saya permisi dulu ya bu jika ibu memerluka sesuatu ibu bisa
menekan bell yang berada disamping ranjang sebelah kanan ibu.
Pasien : Terima kasih Sus atas pemberitahuan tentang penyakit saya
Perawat (2) : iya ibu sama sama Selamat siang, ibu
Pasien : Selamat siang, sus !!!

Anda mungkin juga menyukai