Anda di halaman 1dari 8

FORUM MUTU IHQN KE-15

Meningkatkan Cakupan Efektif Pelayanan Kesehatan:


Penerapannya di Rumah Sakit dan Puskesmas untuk KIA,
Medis, Keperawatan, serta Kesehatan Masyarakat

BUKITTINGGI, 19-20
SUMATERA BARAT NOVEMBER 2019

Kerjasama antara:
Indonesian Healthcare Quality Network (IHQN) dengan
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Fort De Kock-Bukittinggi

Didukung Oleh:
Pusat Kebijakan dan Manajemen Kesehatan (PKMK) FKKMK UGM
Indonesian Healt hcare
Qu al i t y Net w o r k
PENGANTAR
Layanan kesehatan bermutu merupakan layanan yang dibutuhkan oleh pasien atau masyarakat dan diharapkan
dapat disediakan oleh provider serta praktisi kesehatan seperti: dokter, perawat, bidan, ahli gizi, farmasis, dan
tenaga profesional kesehatan lainnya.

Isu mutu masih menjadi bahasan krusial, khususnya di era JKN yang sudah memasuki tahun ke-5. Saat ini
provider layanan kesehatan dan bahkan pasien ataupun masyarakat memiliki awareness terhadap isu tersebut.
Peningkatan mutu pelayanan kesehatan juga diperlukan dalam upaya mencapai Universal Health Coverage (UHC)
dan Sustainable Development Goals (SDGs). Pada 2018, WHO menerbitkan Panduan Pengembangan National
Quality Policy and Strategy (NQPS) untuk mendukung upaya meningkatkan mutu pelayanan kesehatan melalui
suatu rencana strategis berupa kebijakan dan strategi mutu nasional. Pengembangan kebijakan dan strategi
mutu pelayanan kesehatan berlandaskan pada tujuan dan prioritas kesehatan nasional diharapkan ditetapkan
oleh setiap negara. Setiap negara direkomendasikan oleh WHO untuk memiliki definisi dan dimensi mutu
pelayanan kesehatan sehingga implementasi kebijakan dan strategi yang dikembangkan dapat bersinergi dengan
upaya mencapai prioritas kesehatan nasional. Secara umum, dimensi mutu pelayanan kesehatan memiliki
berbagai pengkategorian berdasarkan sumber yang dapat dijadikan referensi. Diantaranya menurut WHO (2006),
dimensi mutu mencakup: Efisien, Efektif, Dapat Diakses, Dapat Diterima, Adil, dan Aman.

Sedangkan di Indonesia upaya pengembangan kebijakan terkait mutu pelayanan kesehatan telah banyak
dilakukan, diantaranya pada 2017 dilaksanakan analisis kebijakan dan regulasi mutu dan juga telah dilaksanakan
tahap awal penyusunan NQPS Indonesia yang masih berproses sampai saat ini.

Pentingnya suatu kebijakan dan strategi mutu nasional dalam upaya peningkatan mutu pelayanan kesehatan
menjadi suatu panduan bagi provider pelayanan kesehatan dan pihak terkait lainnya seperti; regulator, praktisi
kesehatan, bahkan akademisi dalam menerapkan maupun mempelajari upaya peningkatan mutu pelayanan
kesehatan secara komprehensif. Pelayanan kesehatan mencakup upaya promotif, kuratif, dan rehabilitatif, selain
itu juga upaya peningkatan mutu apabila mengacu pada Rantai Efek dalam Peningkatan Mutu Pelayanan
Kesehatan (Berwick, 2002) dapat mencakup; pasien dan komunitas, pelayanan di sistem mikro, organisasi makro,
dan lingkungan. Masing-masing bagian dalam rantai tersebut harus dapat bersinergi dalam upaya peningkatan
mutu pelayanan kesehatan. Berdasarkan hal tersebut dan luasnya cakupan area dalam upaya peningkatan mutu
pelayanan kesehatan maka pertemuan ilmiah tahunan Forum Mutu IHQN tahun ini akan berfokus pada lingkup
pelayanan kesehatan reproduksi, promosi kesehatan, serta pengelolaan rumah sakit dan puskesmas.
Sehingga tema Forum Mutu IHQN Ke-15 ini akan memaparkan berbagai isu terkait upaya peningkatan mutu
melalui pelaksanaan regulasi mutu pelayanan kesehatan yang efektif, dengan penerapannya di bidang pelayanan
kesehatan reproduksi, promosi kesehatan, manajemen rumah sakit dan puskesmas. Forum Mutu IHQN Ke-15
akan terdiri dari kegiatan seminar, workshop, pameran poster dan studi banding.

PESERTA
Peserta yang diharapkan dapat ikut serta dalam Forum Mutu ini adalah:
- Pengelola fasilitas pelayanan kesehatan: Direktur/ Manajer RS, Kepala Puskesmas dan Pimpinan klinik dan
fasilitas pelayanan kesehatan lainnya
- Regulator: Kementerian Kesehatan, Dinas Kesehatan, Organisasi profesi (IDI, POGI, HOGSI, IDAI, PPNI, IBI,
dsb), lembaga asuransi/ pembiayaan kesehatan (BPJS Kesehatan, Jamkesda, Asuransi Kesehatan Swasta),
lembaga sertifikasi/ akreditasi (KARS, KALK, ISO, MenPAN, Badan Mutu, dsb), LSM bidang kesehatan dan
sebagainya
- Klinisi: Dokter spesialis, dokter umum, dokter gigi, perawat, bidan, penunjang medik, dsb
- Mahasiswa: S1, S2, Pendidikan dokter spesialis, S3
- Pemerhati mutu pelayanan kesehatan: Dosen, Peneliti, Konsultan

CALL FOR PAPER


Peserta dapat mengirimkan hasil laporan penelitian, studi kasus dan atau kajian (review) terkait mutu pelayanan
kesehatan sesuai tema Forum Mutu Ke-15 dalam bentuk Naskah Abstrak Terbatas. Batas pengiriman Naskah
Abstrak Terbatas tanggal 10 Oktober 2019.

Naskah Abstrak Terbatas akan diseleksi oleh Komisi Ilmiah. Penulis akan mendapatkan pemberitahuan hasil
seleksi yang diputuskan Komisi Ilmiah melalui surat elektronik (Email) pada tanggal 20 Oktober 2019. Jenis
presentasi melalui oral presentasi dan poster.

Naskah Terbatas yang dikirimkan harus memenuhi format dan struktur penulisan berikut:

1. Abstrak dapat berupa Hasil laporan penelitian atau Hasil Analisa (studi kasus dan atau kajian review) Mutu
Pelayanan Kesehatan
2. Format Penulisan
a. Menggunakan Bahasa Indonesia
b. Menggunakan Tipe Huruf Calibri
c. Menggunakan Ukuran Huruf 12pt
d. Menggunakan Format Paragraf 1,5 spasi
3. Struktur Penulisan Abstrak
a. Judul, Nama Lengkap Penulis dan Afiliasi, dan Alamat Email Penulis.
b. Mengandung Unsur: pendahuluan (termasuk latar belakang dan tujuan), metode penelitian dan bahan,
hasil
dan diskusi, kesimpulan.
c. Jumlah kata yang digunakan dalam Judul Abstrak tidak melebihi 18 kata.
d. Jumlah kata yang digunakan dalam Abstrak tidak melebihi 300 kata.
e. Jumlah kata yang digunakan dalam Kata Kunci tidak melebihi 5 kata.
4. Abstrak dikirim ke panitia penyelenggara melalui email ihqn15.bkt@gmail.com
Bagi 10 peserta terpilih maka akan disediakan fasilitas pencetakan poster dari panitia dan harga khusus
mengikuti Forum Mutu IHQN Ke-15 sebesar Rp 1.000.000,- (sebagai pengganti konsumsi dan materi)

WAKTU PELAKSANAAN
Hari, tanggal : Selasa - Rabu, 19 - 20 November 2019
Tempat : Novotel Bukittinggi Hotel
Jalan Laras Datuk Bandaro, Bukit Cangang Kayu Ramang, Guguk Panjang,
Bukittinggi, Sumatera Barat

PRE FORUM
Pre Forum akan dilaksanakan pada 18 November 2019. Peserta dapat memilih salah satu:
1. Workshop Audit Mutu Internal di FKTP
2. Workshop Pelaksanaan Audit Maternal & Perinatal (AMP) Efektif dengan 10 Langkah
3. Workshop Pengenalan Sistem Rujukan Ibu dan Anak Melalui Konsep Manual Rujukan Maternal Neonatal
4. Workshop Penulisan Proposal Penelitian Kesehatan Ibu dan Anak (KIA)
5. Workshop Audit Klinis Mutu Layanan KIA di Faskes
6. Workshop Penyusunan, Implementasi, dan Evaluasi Clinical Pathway
7. Workshop Deteksi Potensi Fraud Pada Pelayanan Ibu dan Anak
8. Workshop Manajemen Risiko: Root Cause & Effect Analysis Untuk FKTP
9. Benchmark Faskes: (akan ditentukan kemudian)
*) Biaya Pre Forum dibayarkan terpisah dari biaya Forum Mutu
AGENDA FORUM MUTU IHQN KE-15
Waktu 19 November 2019
07:30-08.00 Registrasi
08.00-08.40 Coffee break: Diskusi informal antar peserta dan pembicara
• Pembuka oleh MC
• Tari Pembukaan
08.40-09.30
• Pembukaan : Ketua STIKes Fort De Kock-Bukittinggi, ketua IHQN

Keynote I: Penyusunan Rencana Strategi Peningkatan Mutu Pelayanan


Kesehatan: Pengalaman Provinsi Sumatera Barat

09.30-10.10
• Dr. Hj. Merry Yuliesday, MARS
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat

Keynote II: Kebijakan dan Strategi Nasional Mutu Pelayanan Kesehatan:


dari Pedoman WHO menjadi Regulasi di Indonesia

• Prof. Dr. Adi Utarini, MSc, MPH, PhD

Keynote III : Mutu Pelayanan Kesehatan di Thailand

• Prof. Dr. Pratap Singhasivanon


10.10-10.50
Dean Of the Faculty of Tropical Medicine Mahidol University,
Thailand

Keynote IV: Peran Pusat Penelitian dalam Meningkatkan Mutu Pelayanan


Kesehatan: Pengalaman Research Management Centre of KPJ Healthcare
University College
10.50-11.30
• Prof. Dato DR. Lokman Saim
Vice Chancellor KPJ Health Care University Collage, Malysia

Sesi Diskusi
11.30-12.30

12.30-13.30 Lunch break


Sesi Pararel A:
Sesi Pararel B:
Rantai Efek Peningkatan Mutu
Pelayanan Kesehatan: Makro, Meso Mutu Pelayanan KIA
dan Mikro Sistem
Sesi B1: Peran dan Upaya Organisasi
Sesi A1: Evaluasi Pelaksanaan Masyarakat dalam Meningkatkan
Pedoman Kendali Mutu dan Kendali Mutu Pelayanan KIA: Pengalaman
Biaya KOWANI
14.00-14.30

• BPJS Pusat • Dr. Giwo Rubiyanto - Ketua


KOWANI Pusat

Sesi A2: Evaluasi Pelaksanaan Etika Sesi B2: Peran dan Pemberdayaan
Profesi untuk Mencegah Moral Perempuan dalam Meningkatkan
14.30-15.00
Hazard dalam Pelayanan Kesehatan Mutu Pelayanan KIA

• Dr. Tri Djoko Hadianto, DTM&H, • Dr. Hj. Evi Hasnita, SPd., M.Kes -
M.Kes. Dosen FKKMK UGM STIKES Fort De Kock

Sesi A3: Evaluasi Pelaksanaan Sesi B3: Upaya Menurunkan Kejadian


Program Anti Fraud di Fasilitas Stunting
Pelayanan Kesehatan
15.00-15.30
• Puti Aulia Rahma, drg, MPH, • Dr. Hj. Nella Sulung, SPd., M.Kes
CFE. - Konsultan PKMK UGM - STIKES Fort De Kock

Penutup hari I dan Coffee break: Diskusi informal antar peserta dan
15.30-16.00
pembicara

Hari II 20 November 2019


08:30-09:00 Coffee break: Diskusi informal antar peserta dan pembicara
Sesi Pararel C:
Sesi Pararel D:
Kompetensi SDM dalam Mutu
Inovasi Mutu Pelayanan KIA
Pelayanan Kesehatan

Sesi C1; Upaya Peningkatan


Kompentensi Pimpinan dan Staf Sesi D1: Isu Terkini Masalah dan
RS dalam Peningkatan Mutu: Inovasi Mutu Pelayanan KIA di
Pengalaman RSUD Dr. M. Djamil Sumatera Barat: Pembelajaran
Padang Nasional
09.00-09.30

• Dr. Bramtama Sukma Mulia, • Dr. Ferdinal Ferry, SpOG


SpA, M. Biomed - (Direktur Universitas Andalas
RSUD Dr. M. Djamil Padang)
Sesi C2: Menyusun Program Sesi D2: Pengukuran dan
Pengembangan Kepemimpinan Peningkatan Mutu Pelayanan
Klinis (Clinical Leadership) Kesehatan Reproduksi
09.30-10.00
• Hanevi Djasri, Dr, MARS, • Nurhayati, SST, MBiomed
FISQua. Konsultan PKMK UGM - STIKES Fort De Kock

Sesi Pleno (C3) - Presentasi Poster Sesi Pleno (D3) - Presentasi Poster

• Presentasi Poster 1 • Presentasi Poster 1


10.00-11.30
• Presentasi Poster 2 • Presentasi Poster 2
• Presentasi Poster 3 • Presentasi Poster 3

11.30-12.30 Lunch break

Keynote V: Best Practice Traditional Medicine at Raman Hospital


Pattani, Thailand

12.30-13.10
• Dr. Rasalae Pattayabut - Direktur Raman Hospital Pattani,
Thailand

Keynote VI: Upaya Meningkatkan Kompetensi Tenaga Kesehatan dalam


Pelayanan Kesehatan

13.10-13.50
• Dr. RR. Titi Savitri Prihatiningsih, M.A., M.Med. ED, PhD - Dosen
FK KMK UGM

Keynote VII: Pemberdayaan Pasien dan Keluarga dalam Peningkatan


Mutu Pelayanan Kesehatan
13.50-14.30
• Prof. Dr. Afrizal, MA. - Universitas Andalas

Sesi Diskusi
14.30-15.30

Penutup: Hasil Forum Mutu 2019 dan Penutupan serta Pengumuman


Rencana Forum Mutu 2020

15.30-15.50
• Dr. dr. Hanevi Djasri, MARS, FISQua - PKMK FKKMK UGM
Yogyakarta

15.50-16.30 Coffee break: Diskusi informal antar peserta dan pembicara


Pre Forum
1 Workshop Audit Mutu Internal di FKTP Rp. 1.500.000,-

Workshop Pelaksanaan Audit Maternal & Perinatal (AMP) Efektif dengan


2 Rp. 1.500.000,-
10 Langkah
Workshop Pengenalan Sistem Rujukan Ibu dan Anak Melalui Konsep
3 Rp. 1.500.000,-
Manual Rujukan Maternal Neonatal

4 Workshop Penulisan Proposal Penelitian Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) Rp. 1.500.000,-

5 Workshop Audit Klinis Mutu Layanan KIA di Faskes Rp. 1.500.000,-

6 Workshop Penyusunan, Implementasi, dan Evaluasi Clinical Pathway Rp. 1.500.000,-

7 Workshop Deteksi Potensi Fraud pada Pelayanan Ibu dan Anak Rp. 1.500.000,-

8 Workshop Manajemen Risiko: Root Cause & Effect Analysis untuk FKTP Rp. 1.500.000,

9 Benchmark Faskes *) Rp. 500.000,

Forum Mutu

Peserta umum Rp. 1.600.000,-

Member IHQN Rp. 1.300.000,-

Early Bird (15 Oktober 201) Rp. 1.300.000,-

Webinar Rp. 300.000,-

*) Biaya benchmark gratis bagi 15 pendaftar pertama Forum Mutu IHQN Ke-15
Biaya pendaftaran dapat di transfer ke Bank (BCA), a.n. (YAYASAN FORT DE KOCK BUKITTINGGI),
No. Rekening: (8125999111)

INFORMASI DAN PENDAFTARAN


Sekretariat Panitia
STIKES Fort De Kock Bukittinggi Email: ihqn15.bkt@gmail.com
Putri Hasanah Ramin (Putri) - (0852.6396.3479) http://mutupelayanankesehatan.net/forummutu2019
Popy Handayani (Poppy) - (0821.7414.3667)

Anda mungkin juga menyukai