Anda di halaman 1dari 2

Deskripssi Tiap Sel

Descriptive Statistics
Dependent Variable: PRODUKTIVITAS KERJA

KEBIASAAN MEROKOK PELATIHAN Mean Std. Deviation N

B1 58.00 5.292 9

A1 B2 34.70 6.147 10

Total 45.74 13.199 19


B1 50.44 7.316 9
A2 B2 77.80 5.287 10
Total 64.84 15.320 19
B1 54.22 7.313 18

Total B2 56.25 22.803 20

Total 55.29 17.107 38

Hasil ANAVA Faktorial data Bebas Tidak Proporsional


Tests of Between-Subjects Effects
Dependent Variable: PRODUKTIVITAS KERJA

Source Type III Sum of df Mean Square F Sig.


Squares

Corrected Model 9583.894a 3 3194.631 87.319 .000


Intercept 115617.902 1 115617.902 3160.172 .000
KEBIASAAN 2992.281 1 2992.281 81.788 .000
PELATIHAN 38.955 1 38.955 1.065 .309
KEBIASAAN * PELATIHAN 6077.334 1 6077.334 166.111 .000
Error 1243.922 34 36.586
Total 126991.000 38
Corrected Total 10827.816 37

a. R Squared = ,885 (Adjusted R Squared = ,875)

Pengujian Hipotesis 1
Rerata (X) Produktivitas kerja tukang yang tidak diberi pelatihan B1 = 54,22 dan rerata (X)
Produktivitas kerja tukang yang diberi pelatihan B2 = 56,25. Hasil analisis didapatkan F =
1,065 dengan harga signifikasi = 0,309 > 0,025. Hal ini berarti Ho gagal ditolak, dengan kata
lain tidak ada perbedaan produktivitas tukang anatara yang tidak diberi pelatihan B1 dan
diberi pelatihan B2.
Pengujian Hipotesis 2
Rerata (X) produktivitas kerja tukang yang memiliki kebiasaan merokok A1 = 45,74 dan
Rerata (X) produktivitas tukang yang tidak merokok A2 = 64,84. Hasil analisis didapatkan F
= 81,78 dengan harga signifikasi = 0,00 < 0,025. Hal ini berarti Ho ditolak , dengan kata lain
ada perbedaan produktivitas kerja tukang antara yang tidak diberi pelatihan A1 dan yang
diberi pelatihan A2 secara signifikan. Produktivitas tukang yang memiliki kebiasaan tidak
merokok A2 lebih baik daripada yang memiliki kebiasaan merokok A1.

Pengujian Hipotesis 3
Harga rerata masing-masing sel sebagai berikut.
B1 B2
A1 58 34.7
A2 50.44 77.8

Hasil Analisis interaksi didapatkan F = 166,11 dengan harga signifikasi = 0,00 > 0,025. Hal
ini berarti Ho ditolak, dengan kata lain interaksi yang signifikan antara keikutsertaan
pelatihan dan kebiasaan merokok dalam produktivitas tukang.

Anda mungkin juga menyukai