Anda di halaman 1dari 8

NAMA : KASIATI ANINGSIH

KELAS : TIS 17.2


MAKUL : BAHASA INGGRIS (PRESENT TENSE)

PART A

1. Sari …... to school with her friends at 06.30 a.m. tomorrow.

A. walks

B. is going to walk

C. will be walking

D. will have walked

Jawaban : C

Pembahasan : Kalimat ini menyatakan kegiatan yang sedang akan dilakukan di masa
datang, karena ada keterangan waktu at 06.30 a.m. tomorrow, maka tense yang digunakan
adalah future continuous (S+will be+V-ing).

2. Berta : “Can I have your report soon?”

Jono : “Sure, I ….. it before you go to the meeting.

A. will finished

B. will have finished

C. am going to finish

D. am finishing

Jawaban : B
Pembahasan : Kata kerja setelah before merupakan kata kerja bentuk pertama. Selain itu
penggunaan before menunjukkan bahwa kegiatan pada induk kalimat akan selesai pada
waktu yang ditentukan. Karena itu kata kerja pada induk kalimat berbentuk future
perfect.

3. Mother …... the food by the time the children come home.

A. cooked

B. will cook

C. has cooked

D. will have cooked

Jawaban : D

Pembahasan : Kata keterangan by the time menunjukkan bahwa kalimat ini berbentuk
future perfect tense (will+have+verb3).

4. The children are watching TV now because they ….. their homework.

A. are doing

B. had done

C. have done

D. were doing

Jawaban : C

Pembahasan : Kalimat secara keseluruhan menyimpulkan ada suatu pekerjaan yang telah
selesai dilakukan. Jadi kata kerja yang dibutuhkan berbentuk perfect. Karena kata kerja di
induk kalimat berbentuk present, maka kata kerja yang dibutuhkan berbentuk present
perfect (have+verb3).
5. A : “Cloud you please book me on the next flight to Mexico City?”
B : “ I’m sorry, sir. Our airline ..... to Mexico City”.
A. will not fly

B. has not been flying

C. did not fly

D. doesn’t fly

Jawaban : D

Pembahasan : Kalimat jawaban dari pertanyaan soal menghendaki suatu alasan tidak
memenuhi permintaan customer. Semua pilihan menyatakan tidak terbang ke Mexico.
Pertanyaan yang berhubungan dengan jadwal, rutinitas selalu diungkapkan dalam bentuk
simple present tense (S+V1). Dalam hal ini yang dikehendaki adalah bentuk negatif
simple present : S + do/does + not + V1.

6. Anita is looking forward to her birthday because she ...... a new watch.
A. promised

B. has been promised

C. has been promising

D. being promised

Jawaban : B

Pembahasan : Pertanyaan diatas menghendaki bentuk passive yang artinya telah


dijanjikan bukan telah menjanjikan. Jadi polanya menggunakan Present Perfect passive
(S + has/have + been + V3). Pola ini penuhi oleh pilihan (B) : She has been promised a
new watch.
7. “Do I hear something?”
“Yes, somebody ..... at the door!”
A. knocks

B. knocked

C. is knocking

D. has knocked

Jawaban : C

Pembahasan : Dari pertanyaan ‘Apakah saya mendengar sesuatu?’ dan dari jawaban ‘ya’
memberi pengertian bahwa seseorang sedang mengetuk pintu. Peristiwa yang
berlangsung (pada waktu kini) dinyatakan dengan pola present continuous (S + is/am/are
+ V-ing).

8. I ….. at the cinema tonight because the rain hasn’t stopped yet.
A. be not

B. will be no

C. will not

D. won’t be

Jawaban : D

Pembahasan : Kalimat yang ada diatas menggunakan Simple Future Tense dengan
format nonverbal of negative sentence (kalimat negatif yang tidak menggunakan kata
kerja), jadi menggunakan bantu kata kerja/tobe (will not/won’t + be).
9. “He has to take a TOEFL test before leaving for the U.S”

“No, ...... have to, he already took it a few months ago”.


A. he doesn’t

B. he isn’t

C. he hasn’t

D. he can’t

Jawaban : A

Pembahasan : Kalimat pertama tense-nya adalah present simple (has to = harus). Maka
respon/jawab kalimat tadi menggunakan present simple juga dengan auxiliary do/does.
Does digunakan untuk orang ketiga tunggal (third person singular).

10. Ronald moved to this town last year. We can say the he ..... in this town for a year.

A. lives

B. has lived

C. lived

D. had lived

Jawaban : B

Pembahasan : Untuk menyatakan sesuatu yang terjadi mulai di waktu lampau sampai
sekarang masih kita gunakan Present Perfect Tense (S + has/have + V3).
PART B

1. Founded by (A) the Spanish as (B) Yerba Buena in 1835, what is now San Fransisco
was taken (C) over by the United States in 1846 and later renamed it (D) .
Jawaban : D
Pembahasan : Kata kerja yang digunakan dalam pilihan jawaban (D) seharusnya
bukan dalam format past tense “renamed” melainkan dalam bentuk present yaitu
“rename”.

2. The American (A) Declaration of Independence has been (B) signed on (C) July 4,
1776 (D) in Philadelphia, Pennsylvania.
Jawaban : B
Pembahasan : Kata yang perlu diperbaiki adalah (B) karena seharusnya menggunakan
kata “was” untuk melengkapi kalimat pasif tersebut.

3. The name (A) “America” comes from (B) Amerigo Vespucci, who (C) was a 16th
century Italian explorer (D).
Jawaban : B
Pembahasan : Karena nama “America” diambil dari nama penjelajah Italia abad ke-
16, seharusnya menggunakan past tense “came from”.

4. Generally (A) , Abstract Expressionist art is without recognizable images and does
(B) not adhere the (C) limits of conventional from (D).
Jawaban : C
Pembahasan : Kata adhere jika diikuti object harus menggunakan to. Jadi frasa yang
dipakai seharusnya adhere to the limits.

5. Perhaps the most distinctive features (A) of sharks and undoubtedly (B). One of the
most important reasons (C) for their success is their well-debeloped sensory (D)
system.
Jawaban : A
Pembahasan : Karena frasa one of the most important reasons mengacu pada features,
maka kata ini harus dalam bentuk tunggal (feature).

6. Tomatoes (A) grows(B) all(C) year long in(D) Floridina.


Jawaban : B
Pembahasan : Melihat keseluruhan konteks dalam kalimat tersebut, ,maka jelaslah
bahwa yang yang dimaksud disini adalah plural. Maka dari itu, pasangan yang sesuai
setelah bentuk plural adalah singular. Jadi jawaban (B) salah dan diganti dengan kata
singular grow.

7. After(A) George Washington married widow(B) Martha Custis, the couple comes(C)
to reside(D) at Mount.

Jawaban : C
Pembahasan : Bentuk kalimat diatas adalah lampau (past). Dapat diketahui dari
phrase “After George Washington married widow Martha Custis”. Jadi kata comes
diganti menjadi came.

8. Since the dawn of agriculture 9000 years ago(A), only a(B) few(C) animal species
had been (D) domesticated.
Jawaban : D
Pembahasan : Tense waktu yang dimaksud ialah sampai sekarang. Jadi kata had been
diganti menjadi have been.

9. Born(A) in Massachusetts in 1852, Albert Farbanks has begun(B) making(C) banjos


in Boston in the late(D) 1870s.
Jawaban : B
Pembahasan : Tense in the late 1870s menandakan kalimat diatas berbentuk lampau
(past). Jadi kata has begun diganti dengan began.
10. As soon as George had entered(A) the room, he realizes(B) that he had made(C) a(D)
mistake.
Jawaban : B
Pembahasan : Karena struktur past perfect dalam klausa lain menunjukan bahwa
tenses present tidak dapat digunakan. Jadi kata realizes diganti dengan realized.

Anda mungkin juga menyukai