Anda di halaman 1dari 8

Nama Tanggal

PTS prakarya 9 ganjil 2019 2020


1. Produk Kerajinan dari rotan dan bambu dibuat dengan teknik………………..
poin: 1
a. Mengukir
b.
Menganyam
c.
Etsa
d.
Grafis

2. Rotan merupakan hasil……………… poin: 1


a. Perkebunan
b. Pertanian
c.
Hutan
d.
Pertambangan

3. Contoh Kerajinan yang terbuat dari kayu adalah……………… poin: 1


a.
Patung
b.
Furniture
c.
Topeng
d. Jawaban a,b, dan c
benar

4. Anyaman berkut yang hampir sama dengan anyaman tiga sumbu adalah
anyaman……… poin: 1
a. Silang
b. Empat
sumbu
c.
Tumpang
d. Ganda

1
5. Berkut ini yang terkenal dengan kota hasil ukiran kayunya adalah…….. poin:
1
a. Jepara
b. Jeneponto
c.
Jakarta
d. Bali

6. Berikut ini produk kerajinan yang tidak menggunakan teknik anyaman


adalah…….. poin: 1
a. Tikar
b. Keranjang
buah
c.
Boneka
d. Kap lampu dari
bamboo

7. Suatu kerajinan berfungsi hias, artinya kerajinan tersebut merupakan suatu


karya yang tidak lepas dari……… poin: 1
keindahan
kerusakan
keharusan
kepaksaan

8. Fungsi hias dalam sebuah kerajinan dibuat untuk menghasilkan nilai-nilai


estetika atau nilai-nilai…………….. poin: 1
a. Kebersamaan
b. Kreativitas
c. Keseriusan
d.
Keindahan

9. Tiruan dari bentuk manusia dan bahkan sekarang termasuk tiruan dari
bentuk binatang penjelasan dari…………… poin: 1
a. Mainan
b.
Boneka
c. Hiasan
d. Sketsa

2
10. Benda kerajinan harus mengutamakan nilai praktis merupakan prinsip
ergonomis berupa………….. poin: 1
a. Boneka
jari
b. Wayang golek
c. Seni
dekorasi
d. Angklung

11. Anyaman yang memiliki dua asal bamboo yang saling tegak lurus atau
miring satu sama lainnya disebut anyaman……….. poin: 1
a. Silang
tunggal
b. Silang ganda
c. Tiga sumbu
d. Empat
sumbu

12. Boneka tongkat dari Jawa barat yang dipakai untuk memainkan cerita-
cerita Mahabarata dan Ramayana adalah………….. poin: 1
a. Boneka
jari
b. Wayang golek
c. Seni
dekorasi
d. A
ngklung

13. Manfaat utama dari hiasan dinding adalah untuk………… poin: 1


a. Menambah estetika
ruangan
b. Mengisi ruang kosong di dalam
rumah
c. Menambah suasana
damai
d. Menambah
kreativitas

3
14. Berikut merupakan bahan yang dapat menghantarkan listrik kecuali…..
poin: 1
a.
Besi
b.
Plastic
c.
Seng
d. Tembaga

15. Alat yang berfungsi sebagai pembatasan daya listrik didalam rumah
tangga dan juga berfungsi sebagai pengukur jumlah daya listrik yang
digunakan adalah…….. poin: 1
a.
Sakelar
b. Bargainser
c. Stop kontak
d. Kwh
meter

16. Daya listrik yang dikeluarkan oleh PLN rumah tangga adalah………….. poin:
1
a. 450
VA
b. 900
VA
c. 1.300
VA
d. Jawaban a,b, dan c
benar

17. komponen instalasi listrik yang berfungsi sebagai penyambung atau


pemutus aliran listrik pada suatu penghantar adalah………… poin: 1
a. radio
b. Stop kontak
c.
Sakelar
d.
Steker

4
18. Obeng yang berbentuk pipih dan memiliki fungsi untuk membuka baut
yang berbentuk min adalah…………… poin: 1
a. Obeng
min
b. Obeng
plus
c. Sakelar digunakan untuk mengontrol level permukaan cairan di dalam tangki
adalah sakelar…………….
d. Palu

19. Sakelar digunakan untuk mengontrol level permukaan cairan di dalam


tangki adalah sakelar……………. poin: 1
a. Tripping sirip wobbler
b. Level/float
switch
c. Limit switch
d. Flow switch

20. Alat sejenis palu besar yang berfungsi untuk memberikan tumbukan keras
pada benda adalah………….. poin: 1
a. Dongkrak
b.
Godam
c. Tang
d.
Obeng

21. Contoh kerajinan yang terbuat dari kayu adalah…………… poin: 1


a.
Patung
b.
Furnitur
c.
Topeng
d. Jawaban a,b, dan c
benar

5
22. Rotan merupakan hasil………….. poin: 1
a. Perkebunan
b. Pertanian
c.
Hutan
d.
Pertambangan

23. Fungsi hias dalam sebuah kerajinan dibuat untuk menghasilkan nilai-nilai
estetika atau nilai-nilai………………… poin: 1
a. Kebersamaan
b. Kreativitas
c. Keseriusan
d.
Keindahan

24. Berikut merupakan bahan yang dapat menghantarkan listrik,


kecuali……………. poin: 1
a.
Besi
b.
Plastic
c.
Seng
d. Tembaga

25. Anyaman berikut yang hampir sama dengan anyaman tiga sumbu adalah
anyaman……. poin: 1
a.
silang
b. empat
sumbu
c.
tumpang
d. ganda

6
26. Subsidi listrik kepadan pelanggan rumah tangga pada daya……………. poin:
1
a. 450
VA
b. 900
VA
c. 1300
VA
d. 450 VA dan
900

27. Tang yang berfungsi pipih dan memiliki fungsi untuk membuka baut , dan
fiber tipis adalah tang………….. poin: 1
a. Pemotong
b. Pengelupas kabel
c. Cucut
d. Kombinasi

28. Alat yang digunakan untuk memasang atau membuka baut yang biasanya
ada pada kendaraan atau barang-barang elektronik adalah…………. poin: 1
a. Tang
b. Palu
c.
Cuter
d.
Obeng

29. Anyaman yang memiliki dua asal sumbu yang saling tegak lurus atau
miring satu sama lainnya disebut anyaman…………. poin: 1
a. Silang
tunggal
b. Silang ganda
c. Tiga sumbu
d. Empat
sumbu

7
30. Benda kerajinan harus mengutaman nilai praktis merupakan prinsip
ergonomis berupa …………. poin: 1
a.
Keagamaan
b.
Kegunaan
c.
Kesenangan
d.
Keluwesan

Anda mungkin juga menyukai