Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT yang selalu mencurahkan
rahmat dan hidayahnya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan penyusunan mini project yang
berjudul “Pengaruh Hipertensi Terhadap Penurunan Fungsi Kognitif Pasien Lanjut Usia Di
Wilayah Kerja Puskesmas Ganjar Agung Metro Tahun 2019”.
Penyusunan mini project ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat dalam
melengkapi tugas sebagai dokter di Program Internsip Dokter Indonesia (PIDI) Periode
Ketiga Tahun 2018-2019.
Peneliti menyadari, tanpa dukungan, bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai
pihak, mini project ini tidak akan tersusun dengan baik. Peneliti mengucapkan terima kasih
dan penghargaan yang setinggi-tingginya Kepada:
1. Eka Fesliria, S.KM., selaku Kepala UPT Puskesmas Ganjar Agung Metro
2. dr. Melly Kemerdasari KN selaku Pembimbing UPT Puskesmas Ganjar Agung Metro
3. Asmara Dewi, S.KM selaku Pengelola PTM UPT Puskesmas Ganjar Agung Metro
4. Para Karyawan/i yang bertugas di UPT Puskesmas Ganjar Agung Metro
5. Teman-teman sejawat dokter di Program Internsip Dokter Indonesia (PIDI) Periode
Ketiga Tahun 2018-2019
6. Semua pihak-pihak yang telah banyak membantu penulis yang tidak dapat disebutkan
satu persatu

Penulis menyadari bahwa penulisan mini project ini masih jauh dari sempurna, baik
dari segi isi maupun cara penyusunan. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan saran
dan kritik yang bersifat membangun dari pembaca demi kesempurnaan laporan ini di masa
mendatang. Penulis berharap, semoga laporan mini project ini dapat memberikan manfaat
kepada para pembaca umumnya dan bagi penulis pada khususnya.

Metro, 12 Juni 2019

Anda mungkin juga menyukai