Anda di halaman 1dari 2

Latihan Soal -> semua (alpa = 0,05)

a. Uji –t dua sampel


1. Dua macam obat antihipertensi diberikan kepada mereka yang menderita hipertensi
dalam jangka waktu tiga bulan. Obat A diberikan kepada 11 orang dan obat B diberikan
kepada 12 orang. Hasil penurunan tekanan darah setelah tiga bulan adalah sebagai
berikut (dalam mmHg):

Obat A Obat B
8 9
9 6
9 7
7 3
3 5
9 3
5 4
7 6
4 6
7 8
9 4
9
Ujilah apakah ada perbedaan bermakna dalam daya menurunkan tekanan darah kedua
macam obat tersebut!

2. Sebuah survei berminat untuk mengadakan sebuah penelitian mengenai hubungan


antara tekanan darah dengan pemakaian kontrasepsi oral. Delapan wanita subur diukur
tekanan darahnya, kemudian selama satu tahun mereka memakai kontrasepsi oral. Lalu,
pada akhir tahun tekanan darah mereka diukur lagi. Didapatkan data sebagai berikut :

Sebelum 1 tahun Setelah 1 tahun


115 117
115 128
104 102
112 120
105 112
107 115
126 130
119 120
Berdasarkan data di atas, adakah suatu hubungan antara sebelum dan sesudah
pemakaian kontrasepsi oral terhadap tekanan darah?
b. ANOVA
Seorang farmasis ingin meneliti tiga macam formulasi obat asma baru (diberi kode 1, 2,
dan 3) yang dibuat menjadi sediaan lepas terkendali. Sebagai tahap awal proses
pengembangan, laboratorium membandingkan kinetika pelepasan ketiga formulasi
tersebut dengan menggunakan metode disolusi British Pharmacopeia. Kinetika
pelepasan setiap formulasi ditentukan secara eksperimental dan disajikan seperti
dibawah ini :

Formulasi 1 Formulasi 2 Formulasi 3


4,21 3,69 5,00
5,23 3,99 6,55
4,01 4,25 6,02
6,00 4,08 6,11
5,25 5,22 4,88
6,41 2,99 4,29
4,52 5,66 6,00
4,18 4,25 5,45
6,05 5,04
4,66
Tentukanlah apakah ada perbedaan kinerja klinis dari keempat dosis obat tersebut.

c. Regresi dan Korelasi


Seorang farmasis ingin menetapkan kadar prokain dengan cara spektrofotometri.
Namun, sebelumnya ia mengkalibrasi kurva baku prokain dengan cara yang sama,
sehingga didapatkan data sebagai berikut :

Konsentrasi prokain (mg/100ml) Absorbansi (Angstrom)


0,2 0,323
0,4 0,445
0,6 0,584
0,8 0,604
1,0 0,763
1,2 0,931
- Buatlah persamaan regresinya!
- Apakah korelasi antara absorbansi dengan konsentrasi prokain?
- Apakah persamaan yang dihasilkan tepat? Jelaskan!
- Apabila didapatkan absorbansi prokain pada panjang gelombang 0,625 angstrom
berapakah konsentrasi prokain saat itu?

Anda mungkin juga menyukai