Anda di halaman 1dari 18

Fairus Atika Redanto Putri, S.T, M.

T
KARAKTER
PENGUSAHA
SUKSES
Buat Passion Jadi Usaha
“KINERJA YANG LUAR BIASA LAHIR DARI
KEGEMBIRAAN YANG LUAR BIASA
SAAT MENJALANKANNYA”

Usaha yang kita lakukan, jika dilandasi dengan


hati yang gembira dan menyenagkan maka akan
menghasilkan hasil yang optimal. Jika kita tidak
menikmati dan merasa memiliki apa yang kita
lakukan, kemungkinan besar usaha kita tidak
akan berhsail.
Jalankan dengan Serius

Kita tidak bisa berharap untuk meraih kesuksesan


dalam usaha kecuali jika kita benar-benar serius
dan percaya pada barang atau jasa yang kita
jual.
Rencanakan Semuanya dengan Matang

Merencanakan bukan hanya keharusan, tetapi


juga kebiasaan yang harus dikembangkan,
diterapkan, dan dipelihara oleh setiap
pengusaha.

Rencana usaha dapat meminimalisir kesalahan


dan mengukur keberhasialan.
Mengelola Uang dengan Bijak

Keterampilan yang paling penting dari


mengelola keuangansebuah usaha adalah
memisahkan pengelolaan keuangan pribadi dan
usaha.
Fokus Terhadap Konsumen dan Pelanggan

Usaha kita adalah tentang konsumen dan


pelanggan. Bukan tentang barang/jasa, harga,
persaingan. Jadi fokuslah untuk terus mencari
tahu bagaimana produk kita bisa memuaskan
kebutuhan dan keinginan konsumen dan
pelanggan.
Ciptakan Keunggulan Kompetitif

Barang/jasa harus memiliki keunikan yang jelas.

INOVASIII
PENGUSAHA
YANG BERETIKA
JUJUR

MEMATUHI KOMITMEN
ATURAN

PENGUSAHA
BERETIKA

LOYALITAS
KEPEDULIAN /
KESETIAAN
ANALISA
PROS-CONS
Analisa Pros – Cons adalah suatu cara untuk menilai apakah ide
usaha yang diusulkan layak untuk dijalankan atau tidak.
Membandingkan aspek positif dan negatif dari masing-masing
ide usaha.

Beberapa informasi yang harus didata adalah:


1. Keahlian yang dimiliki pengusaha untuk menjalankan usaha
tersebut.
2. Ketersediaan bahan baku yang dibutuhkan.
3. Kemudahan mendapatkan bahan baku yang dibutuhkan.
4. Kemampuan memproduksi dalam satu periode.
5. Keberadaan dan jumlah pesaing yang mempunyai produk
sejenis.
Pros (Aspek Positif) Cons (Aspek Negatif)
1………………. 1…………………..
2………………. 2…………………..
3………………. 3…………………..
4………………. 4…………………..
5………………. 5…………………..
Total aspek positif yang dimiliki Total aspek negatif yang dimiliki
ANALISA
SWOT
Analisa SWOT adalah suatu cara yang digunakan untuk menilai
dan mengukur kekuatan dan kelemahan yang dimiliki oleh
pengusaha, serta melihat peluang dan mencari informasi adanya
ancaman/gangguan dari usulan produk dan pasar.

Setelah melakukan analisa SWOT, pengusaha dapat memikirkan


cara untuk memaksimalkan kekuatannya, mengatasai
kelemahannya, memanfaatkan peluang yang ada, dan bersiap
menghadapi ancaman dan gangguan yang muncul.
Pengusaha dapat menilai dengan lebih dalam
mengenai:

1. Apa saja kekuatan yang dimiliki sehingga mampu mengambil


keuntungan atau manfaat dari peluang yang ada.
2. Bagaimana cara mengatasi kelemahan yang dapat
menghalangi pengusaha dalam menjalankan usahanya.
3. Bagaimana kekuatan tersebut mampu menghadapi
ancaman/gangguan yang ada.
4. Bagaimana cara mengatasi kelemahan yang dapat membuat
ancaman/gangguan menjadi nyata.
Kondisi Internal Pengusaha Kondisi Eksternal Pengusaha
(dalam diri pengusaha) (diluar diri pengusaha)

STRENGTHS WEAKNESSES OPPORTUNITIES THREATS


(Kekuatan) (Kelemahan) (Peluang) (Ancaman)

Anda mungkin juga menyukai