Anda di halaman 1dari 4

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

TEKNIK INFORMATIKA
MATA KULIAH/ SEMESTER : PRAKTIKUM ELEKTRONIKA DASAR KODE MK
/ SKS : TK-121 / 1 SKS

Pertemuan Pokok Bahasan dan TIU Sub Pokok Bahasan dan TIK Teknik Media Tugas Refe -
ke Pembelajaran Pembelajaran rensi
1. Pendahuluan - Pengelompokan bahan-bahan elektrik dari Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
sifat-sifat listriknya. Pengertian resistivitas OHP Soal
TIU : Jenis-jenis dan nilai resistivitas bahan listrik : konduktor,
komponen elektronika, isolator dan semikonduktor
komponen pasif dan - Komponen-komponen elektronika: komponen
komponen aktif. Pengertian pasif ( resistor, kapasitor dan induktor ) dan
elektron bebas, elektron komponen aktif ( dioda, transistor bipolar dan
tidak bebas dan hole serta transistor unipoler )
sifat-sifatnya - Konsep elektron bebas dan tidak bebas.
- Pembawa arus listrik pada resistor, elektron
Komponen semi konduktor bebas.
: dioda, transistor bipolar - Pembawa arus listrik pada bahan
dan unipolar. contoh semikonduktor: elektron bebas dan hole.
aplikasi sebagai amplifier,
saklar elektronik, suplay
tegangan dc, dlsb.
.
2 ( a ) Dioda ideal - Simbol elektrik, karakteristik arus-tegangan Kuliah Mimbar Papan tulis, Latihan 1,2
dioda ideal, persamaan arus tegangan. OHP. Soal
- Pengertian bias ( prategangan) maju dan bias
mundur, tahanan maju dan tahanan mundur.
- Rangkaian pengganti untuk kedua jenis
pemberian bias.
- Penyederhanaan dioda sebagai saklar “ON-
OFF” dan contoh-contoh soal.

Page 1 of 4
( b ) Dioda semikonduktor - Simbol elektrik, karakteristik arus-tegangan
dari bahan silikon dan dioda.
germanium, perbandingan - Pengertian bias maju dan bias mundur,
karakteristik antara kedua tahanan maju dan tahanan mundur
dioda dengan dioda ideal. - Tegangan breakdown: avalanche dan zener
- Rangkaian pengganti untuk kedua jenis
pemberian bias
3 Fisika dari bahan - Semikonduktor tipe P dan tipe N, pembawa Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan. 1,2
semikonduktor, realisasi mayoritas dan pembawa minoritas pada kedua OHP Soal
dioda dengan sambungan jenis bahan tersebut.
P-N - Sambuhangan P-N, daerah deplesi
- Pengaruh pemberian bias pada daerah deplesi,
built-in voltage dan kapasitansi
- Hubungan arus dan tegangan pada dioda,
persamaan eksponensial
- Pengertian breakdown voltage pada dioda
4 Rangkaian pengganti - Analisa garis beban pada rangkaian sederhana Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
dioda, metoda menentukan - Rangkaian pengganti dioda dengan OHP Soal
dioda dalam kondisi bias pendekatan: (a) piecewise linear, (b)
maju atau mundur dalam simplifed equivalent, (c) ideal equivalent
rangkaian, dengan sumber circuit
searah. - Konvigurasi seri dan pararel
- Gerbang OR dan AND
5 Dioda dalam rangkaian - Penyearah setengah gelombang dengan input Kuliah Mimbar Papan tulis, Latihan 1,2
penyearah, input sumber sinusoidal, nilai tegangan dc OHP Soal
bolak-balik - Penyearah gelombang penuh
- Kapasitor untuk mengurangi ripple
6 (a) Dioda dalam rangkaian - konfigurasi seri sederhana Kuliah Mimbar Papan tulis, Latihan 1,2
pemotong, sumber bolak- - konfigurasi seri dengan bias dc OHP Soal
balik - konfigurasi pararel sederhana
- konfigurasi pararel dengan bias dc

Page 2 of 4
(b) Dioda dalam rangkaian - memahami karakteristik kapasitor ( charge
penjepit, input sumber dan discharge )
bolak-balik - memahami bentuk rangkaian
- memahami bentuk keluaran
7 Dioda Zener - karakteristik dioda zener Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
- stabilisasi tegangan dc dengan dioda zener OHP Soal
- desain rangkaian dengan dioda zener

8. Transistor bipoler - bentuk fisik transistor NPN dan PNP Kuliah Mimbar Papan tulis, Latihan 1,2
- injeksi mayoritas dari emiter, lebar daerah OHP Soal
base, rekomendasi hole-elektron, efisiensi
emitter
- persamaan arus tegangan pada transistor
dengan kurva arus tegangan
- karakteristik transistor dengan kurva arus
tegangan
- faktor penguatan arus dan tegangan
UJIAN TENGAH SEMESTER
9/10 Pemberian prategangan - konfigurasi common emitter, common base Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
pada transistor dan common collector OHP Soal
- daerah operas: aktif, cutoff dan saturasi dan
aplikasinya
- tegangan-tegangan pada pada dioda B/E dan
dioda B/C, dan hubungan arus collector dan
arus base pada ketiga daerah operasi
- jenis-jenis pemberian prategangan: bias tetap,
emiter bias, voltage divder, dc bias dengan
feedback tegangan, prategangan yang lain
- analisa garis beban untuk menentukan titik
kerja
11 Stabilitas transistor - efek perubahan temperatur terhadap Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
terhadap temperatur parameter transistor OHP Soal

Page 3 of 4
- menentukan stabilitas transistor untuk
berbagai konfigurasi prategangan
12 Transistor sebagai - rangkaian ekuivalen transistor untuk sinyal- Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
amplifier sinyal kecil OHP Soal
- model hibrid- dari transistor bipolar dan
komponen-komponennya
- base spreding resistansce, rbb
- transconductance, gm
- input resistance, r
- output resistance ro dan tegangan early
- kapasitansi B/E, B/C, C/E
- analisa untuk daerah frequensi rendah,
menegah dan tinggi: efek kapasitor dari
masing-masing daerah frequensi
13 Dasar-dasar mosfet - bentuk fisik mosfet Kuliah Mimbar Papan Tulis, Latihan 1,2
S/D - terbentuknya kanal pada mosfet kanal-N OHP Soal
16 - hubungan arus tegangan pada mosfet
- analisa dc, daerah operasi mosfet: cutoff,
trioda dan saturasi
- rangkaian equivalen mosfet untuk sinyal-
sinyal kecil dengan model hibrid-

UJIAN AKHIR SEMESTER

Daftar referensi :
1. Malvino, Elektronic principle
2. Milman, Microelektronics Digital and Analog Circuits and Systems

Page 4 of 4

Anda mungkin juga menyukai