Anda di halaman 1dari 13

LK 3.

Penilaian Prestasi Kerja Pengawas


Sekolah

Pengawas SMP atas nama Dra. Marfuah Pribawati, M, Pd. NIP.


19701008 200012 2 001, Pangkat Pembina, Golongan ruang
IV/a, Unit Kerja Pengawas Sekolah di Dinas Pendidikan Kabupaten
Nusantara dengan target dalam SKP tahun ini sebagai berikut:

1. Menyusun program pengawasan dengan target kuantitas


1 (satu) buah laporan penyusunan program pengawasan, target
kualitas 100%, dengan target waktu 1 bulan. Dalam 1
tahun berjalan yang pbersangkutan dapat memenuhi
penyusunan program pengawasan secara lengkap dalam waktu
1 bulan.
2. Melaksanakan pembinaan guru dengan target kuantitas 1
laporan dengan target waktu 12 bulan. Dalam 1 tahun berjalan,
yang bersangkutan dapat melaksanakan pembinaan guru dalam
waktu 10 bulan dengan kualitas mutu 90%.
3. Melaksanakan pemantauan SNP dengan target kuantitas
1 laporan pemantuan SNP target waktu 12 bulan. Dalam
1 tahun berjalan yang bersangkutan dapat menyelesaikan
pemantauan SNP selama 10 bulan dengan kualitas mutu
80%.
4. Melakukan penilaian kinerja kepala sekolah target kuantitas 1 laporan
penilaian dengan target waktu 12 bulan. Dalam 1 tahun berjalan dapat
menyelesaikan penilaian kinerja KS selama 12 bulan dengan kualitas
85%.
5. Melaksanakan evaluasi hasil pelaksanaan program pengawasan sekolah
dengan target kuantitas 1 laporan pelaksanaan program pengawasan sekolah,
dengan target waktu 1 bulan. Target tersebut tidak tepenuhi, pada akhir tahun
belum memiliki laporan evaluasi hasil pelaksanaan program pengawasan
sekolah.
6. Menyusun program pembimbingan dan pelatihan professional guru
dan kepala sekolah di MGMP/KKG/MGP dan Kepala Sekolah di
KKKS/MKKS, dengan kuantitas 1 laporan, target waktu
2 bulan. Dalam 1 tahun berjalan yang bersangkutan dapat menyelesaikan
1 bulan dengan kualitas mutu 90%.
7. Melaksanakan pembimbingan dan pelatihan profesional guru dan kepala
sekolah dengan target kuantitas 6, target waktu 12 bulan. Target tersebut
terpenuhi 4 laporan selama 8 bulan dengan kualitas mutu 85%.
8. Melaksanakan pembimbingan dan pelatihan kepala sekolah dalam
menyusun program sekolah, rencana kerja, pengawasan dan evaluasi,
kepemimpinan sekolah dan SIM dengan target kuantitas 1 laporan, target
waktu

12 bulan. Dalam 1 tahun berjalan dapat menyelesaikan pelaksanaan


pembimbingan dan pelatihan KS selama 10 bulan dengan kualitas mutu 85%.
9. Mengevaluasi hasil pembimbingan dan pelatihan profesional guru dan
kepala sekolah dengan target kuantitas 1 laporan target waktu 1 bulan. Target
tersebut selesai selesai tepat waktu dengan kualitas mutu 90%.
10. Membimbing pengawas sekolah muda dalam melaksanakan tugas
pokok dengan target kuantitas 3 laporan, target waktu 12 bulan. Dalam 1 tahun
berjalan dapat menyelesaikan pelaksanaan 2 laporan pembimbingan dan
pelatihan selama 12 bulan dengan capaian mutu 80%.
11. Melakukan pengembangan profesi membuat laporan penelitian tindakan
sekolah dengan target kuantitas 1 laporan PTS target waktu 12 bulan. Dalam
kurun waktu
10 bulan terpenuhi sebuah PTS.
12. Sebagai peserta seminar pendidikan, dengan target kuantitas 2, target
waktu 12 bulan. Dalam 1 tahun berjalan tercapai 2 kegiatan seminar dalam
waktu 12 bulan dengan kualitas mutu 100%

Berdasarkan data kasus di atas, buatlah pengukuran capaian SKP

dengan format seperti berikut. :

CONTOH PENGUKURAN SKP

DATA SASARAN KERJA PEGAWAI

1 YANG DINILAI
a. Nama : Dra. MARFUAH PRIBAWATI, M, Pd.
b. NIP : 19701008 200012 2 001
c. Pangkat/Gol.Ruang : Pembina , IV/a
d. Jabatan : Pengawas Sekolah Madya
e. Unit Kerja : Dinas Pendidikan Kab. Nusantara
2 PEJABAT PENILAI
a. Nama :
b. NIP :
c. Pangkat/Gol.Ruang :
d. Jabatan :
e. Unit Kerja :
3 ATASAN PEJABAT PENILAI
a. Nama :
b. NIP :
c. Pangkat/Gol.Ruang :
d. Jabatan :
e. Unit Kerja :
FORMULIR SASARAN KERJA
PEGAWAI NEGERI SIPIL

NO I. PEJABAT PENILAI NO II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI


1 Nama 1 Nama Dra. MARFUAH PRIBAWATI, M, Pd.
2 NIP 2 NIP 19701008 200012 2 001
3 Pangkat/Gol.Ruang 3 Pangkat/Gol.Ruang Pembina , IV/a
4 Jabatan 4 Jabatan Pengawas Sekolah Madya
5 Unit Kerja 5 Unit Kerja Dinas Pendidikan Kab. Nusantara
TARGET
NO III. KEGIATAN TUGAS JABATAN AK
KUANT/OUTPUT KUAL/MUTU WAKTU BIAYA

UNSUR UTAMA

1 Menyusun program pengawasan 0,90 0,90 1 lap 100 12 bln -

2 Melaksanakan pembinaan guru dan/ atau kepala sekolah 6,00 6,00 1 lap 100 12 bln -

3 Memantau pelaksanaan Delapan Standar Nasional Pendidikan 9,00 9,00 1 lap 100 12 bln -

4 Melaksanakan penilaian guru dan/ atau kepala sekolah 6,00 6,00 1 lap 100 12 bln -

Melaksanakan evaluasi hasil pelaksanaan program pengawasan pada


5 4,50 4,50 1 lap 100 12 bln -
sekolah binaan
Menyusun program bimbingan/pelatihan profesional guru/kepala sekolah di
6 0,45 0,45 1 lap 100 12 bln -
KKG/MGMP/MGP/KKKS/MKKS
Melaksanakan program bimbingan/pelatihan profesional guru/kepala sekolah
7 9,00 9,00 1 lap 100 12 bln -
di KKG/MGMP/MGP/KKKS/MKKS
Pelaksanaan pembimbinan dan pelatihan kepala sekolah dalam menyusun
8 program kerja sekolah, pelaksanaan program kerja sekolah, pengawasan 0,75 0,75 1 lap 100 12 bln -
dan evaluasi, kepemimpinan sekolah dan Sistim Informasi Manajemen
Mengevaluasi hasil pembimbingandan pelatihan profesional guru dan/atau
9 0,90 0,90 1 lap 100 12 bln -
kepala sekolah

10 Melakukan Pengembangan Profesi 4,00 4,00 1 hsl karya 100 12 bln -

UNSUR PENUNJANG

1 Mengikuti seminar/lokakarya sebagai pembahas/moderator 1,00 1,00 1 surat ket 100 12 bln -

2 Melaksanakan kegiatan di organisasi profesi pengawas sebagai : Anggota 0,75 0,75 1 SK 100 12 bln -

0,00 0,00 1 SK 100 12 bln -


Pengurus
3 Melaksanakan Tugas Sebagai Koordinator Pengawas Sekolah 4,00 4,00 1 SK 100 12 bln -
47,25

Bandung, Januari 2018


Pejabat Penilai, Pegawai Negeri Sipil yang dinilai

Dra. MARFUAH PRIBAWATI, M, Pd.


NIP.19701008 200012 2 001

Catatan :
* AK Bagi PNS yang memangku jabatan fungsional tertentu
PENILAIAN CAPAIAN SASARAN KERJA
PEGAWAI NEGERI SIPIL
Jangka Waktu Penilaian
2 Januari s.d. 31 Desember 2018
TARGET REALISASI NILAI
N PENGHITUN
I. Kegiatan Tugas Jabatan AK Kuant/ Kual/Mut Biay AK Kuant/ Kual/Mut GAN CAPAIAN
O Waktu Waktu Biaya
Output u a Output u SKP
I. UNSUR UTAMA
1 Menyusun program pengawasan 0,90 1 lap 100 1 bln - 0,90 1 lap 100 1 bln - 276,00 92,00
Melaksanakan pembinaan guru dan/ atau
2 kepala sekolah 6,00 1 lap 100 12 bln - 6,00 1 lap 90 10 bln - 282,67 94,22

Memantau pelaksanaan Delapan Standar


3 Nasional Pendidikan 9,00 1 lap 100 12 bln - 4,50 1 lap 80 10 bln - 272,67 90,89

Melaksanakan penilaian guru dan/ atau


4 kepala sekolah 6,00 1 lap 100 12 bln - 0,45 1 lap 85 12 bln - 261,00 87,00

Melaksanakan evaluasi hasil


5 pelaksanaan program pengawasan pada 4,50 1 lap 100 12 bln - 4,50 1 lap 0 12 bln - 176,00 58,67
sekolah binaan
Menyusun program bimbingan/pelatihan
profesional guru/kepala sekolah di
6 KKG/MGMP/MGP/KKKS/MKKS 0,45 1 lap 100 12 bln - 0,45 1 lap 90 12 bln - 266,00 88,67

Melaksanakan program
bimbingan/pelatihan profesional
7 guru/kepala sekolah di 9,00 1 lap 100 12 bln - 9,00 1 lap 85 8 bln - 251,67 83,89
KKG/MGMP/MGP/KKKS/MKKS
Pelaksanaan pembimbinan dan pelatihan
kepala sekolah dalam menyusun program
kerja sekolah, pelaksanaan program kerja
sekolah, pengawasan
8 0,75 1 lap 100 12 bln - 0,75 1 lap 85 10 bln - 277,67 92,56
dan evaluasi, kepemimpinan sekolah dan
Sistim Informasi Manajemen
Mengevaluasi hasil pembimbingandan
9 pelatihan profesional guru dan/atau 0,90 1 lap 100 12 bln - 0,90 1 lap 80 12 bln - 256,00 85,33
kepala sekolah
Melakukan Pengembangan Profesi hsl hsl
10 4,00 1 100 12 bln - 4,00 1 100 10 bln - 292,67 97,56
karya karya
II. TUGAS TAMBAHAN DAN
KREATIVITAS/UNSUR
PENUNJANG :
1 Mengikuti seminar/lokakarya surat surat
sebagai pembahas/moderator 1,00 1 100 12 bln - 2 100 12 bln - 2,00
ket 1,00 ket
2 Melaksanakan kegiatan di
organisasi profesi pengawas 0,75 1 SK 100 12 bln - 1 SK 100 12 bln - 0,75
0,75
sebagai : Anggota
3 Melaksanakan Tugas Sebagai
Koordinator Pengawas Sekolah 4,00 1 SK 100 12 bln - 0 SK 100 12 bln - -
4,00

89,83
Nilai Capaian SKP
(Baik)

Bandung, 31 Desember 2019


Pejabat Penilai,
BUKU CATATAN PENILAIAN PERILAKU PNS

Nama : Dra. MARFUAH PRIBAWATI, M, Pd.

NIP : 19701008 200012 2 001

No Tanggal Uraian Nama/NIP dan Paraf Pejabat Penilai

1 2 3 4

1 2 Januari Penilaian SKP sampai dengan akhir Desember 2017 =


s.d. 31
Desember 89,83 sedangkan penilaian perilaku kerjanya
2018 adalah
sebagai berikut :

Orientasi Pelayanan = 90,00 (Baik)

Integritas = 87,00 (Baik) Pejabat Penilai,


Komitmen = 88,00 (Baik)

Disiplin = 86,00 (Baik)

Kerjasama = 86,00 (Baik)

Kepemimpinan =

Jumlah = 437

Nilai Rata-rata = 87,40 (Baik)


PENILAIAN PRESTASI KERJA
PEGAWAI NEGERI SIPIL

JANGKA WAKTU PENILAIAN


DINAS PENDIDIKAN KOTA BANDUNG 2 Januari s.d. 31 Desember 2018

1. YANG DINILAI

a. NAMA Dra. MARFUAH PRIBAWATI, M, Pd.

b. NIP 19701008 200012 2 001

c. Pangkat, golongan ruang Pembina , IV/a

d. Jabatan/Pekerjaan Pengawas Sekolah Madya

e. Unit Organisasi Dinas Pendidikan Kab. Nusantara

2. PEJABAT PENILAI

a. NAMA

b. NIP

c. Pangkat, golongan ruang

d. Jabatan/Pekerjaan

e. Unit Organisasi

3. ATASAN PEJABAT PENILAI

a. NAMA

b. NIP

c. Pangkat, golongan ruang

d. Jabatan/Pekerjaan

e. Unit Organisasi
4. UNSUR YANG DINILAI JUMLAH

a. Sasaran Kerja Pegawai (SKP) 89,83 X 60% 53,90

1. Orientasi Pelayanan 90,00 (Baik)

2. Integritas 87,00 (Baik)

3. Komitmen 88,00 (Baik)

4 Disiplin 86,00 (Baik)

Perilaku
b. 5. Kerjasama 86,00 (Baik)
Kerja

6. Kepemimpinan 0,00 0

Jumlah 436,00 0

Nilai Rata-rata 87,20 (Baik)

Nilai Perilaku kerja 87,20 X 40% 34,88

88,78
Nilai Prestasi Kerja
(Baik)

5. KEBERATAN DARI PEGAWAI NEGERI SIPIL


YANG DINILAI (APABILA ADA)

Tanggal
...........................................
6. TANGGAPAN PEJABAT PENILAI ATAS KEBERATAN

Tanggal ...........................................

7. KEPUTUSAN ATASAN PEJABAT PENILAI ATAS


KEBERATAN

Tanggal ...........................................
8. REKOMENDASI

9. DIBUAT TANGGAL, 31 Desember 2018


PEJABAT PENILAI

NIP.

10. DITERIMA TANGGAL, 02 Januari 2019


PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG
DINILAI,

Dra. MARFUAH PRIBAWATI, M, Pd.


NIP. 19701008 200012 2 001

11. DITERIMA TANGGAL, 05 Januari 2019


ATASAN PEJABAT YANG MENILAI

NIP.

Anda mungkin juga menyukai