Anda di halaman 1dari 2

Bijialpukat

Morfologi biji alpukat ,biji alpukat memiliki bentuk bulat oval dan mempunyai benjulan kecil
pada kepala biji tersebut yang merupakan tempat tumbuhnya tumbuhan baru atau kecambah. Biji
alpukat juga mengandung beberapa zat yang sangat bermanfaat sebagai antioksidan bagi tubuh
Menujukkan bahwa biji alpukat mengandung triterpenoid, kuinon, flavonoid, Tanin, polifenol,
saponin dan mono terpenoid dan seskuiterpenoid. Beberapa kandungan dalam biji alpukat
memiliki manfaat sebagai antioksidan yang baik bagi tubuh. Seperti pada hasil penelitian (Dewi,
2013)
Dewi, 2013. PenggunaanEkstrakBijiBuahAlpukat (Persea Americana Mill.)
SebagaiAntibakteriProteus Mirabilis Dan Aerobacter Aerogenes.Journal FMIPA
UniversitasPGRI.Vol 06. No 02. Surabaya.
Tanamantomat
Tanaman tomat merupakan tanaman herba semusim dari keluarga Solanaceae. Batang tanaman
tomat bervariasi ada yang tegak atau menjalar, padat dan merambat, berwarna hijau, berbentuk
silinder dan di tumbuhi rambut-rambut halus terutama dibagian yang berwarna hijau. Daunnya
berbentuk oval dan bergerigi dan termasuk daun majemuk. Daun tanaman tomat biasanya
berukuran panjang sekitar 20 – 30 cm serta lebarnya 16 – 20 cm. Daun tanaman tomat memiliki
jarak yang dekat dengan ujung dahan sementara tangkai daunnya berbentuk bulat berukuran 7 –
10 cm. Bunga tomat berwarna kuning cerah, termasuk hermaprodit dan dapat menyerbuk sendiri
(Setiawan, 2015).

Tanaman manga
Daun mangga terdiri atas dua bagian yaitu tangkai daun dan badan daun. Badan daun bertulang –
tulang dan berurat-uratan antara tulang daun dan urat tertutup daging daun. Daun mangga
diselimuti oleh kulit tipis yang tidak mudah terlihat oleh mata telanjang yang dinamakan kulitari,
di kulitari ini terletak mulut daun atau stomata (Rohmaningtyas, 2010).
Rohmaningtyas, D. 2010. Perbanyakantanamanmanggadenganteknikokulasi di
kebunbenihtanamanpangan dan hortikulturaTejomantriWonorejoPolokartoSukoharjo.
Skripsi. UniversitasSebelasMaret. Surakarta.

Tanamanteki
Rumput teki merupakan tumbuhan liar yang mempunyai morfologi terdiri dari daun ,batang , dan
akar merupakan tanaman liar yang banyak digunakan untuk mengobati penyakit yang
disebabkan oleh aktivitas bakteri seperti gatal – gatal dikulit, bisul, dan keputihan. Beberapa
penelitian yang telah dilaporkan menyebutkan rimpang rumput teki mempunyai aktivitas
sebagai anti bakteri(Sivapalan, 2013).
Sivapalan, SriRanjani. 2013. “Medicinal Uses and Pharmacological Activities of
CyperusRotundus Linn –A Review.” Ijsr 3(5):1–8.

Tanamancabai
Tanaman cabai merupakan tanaman dikotil yang memiliki morfologi daun, batang, akar, buah
dan bunga. Cabai juga mempunyai berbagai jenis khususnya di Indonesia saja sudah banyak
sekali kelompok cabai yang ada.
Pengelompokan varietas cabai biasanya didasarkan pada ciri-ciri bentuk dan ukuran buah, rasa
dan warna buah, bentuk dan ukuran daun, bentuk dan ukuran tanaman, serta beberapa ciri lain
yang bisa membedakan antara varietas yang satu dengan varietas yang lain
(Wahyudi, 2011).

Wahyudi. 2011. PanenCabaiSepanjangTahun. Agromedia


Pustaka. Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai