Anda di halaman 1dari 36

KEGIATAN WISATA REKREASI TOUR WARGA RW.

05

RUKUN WARGA 05 CIPETE UTARA


KEBAYORAN BARU JAKARTA SELATAN

12150
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

KEGIATAN WISATA REKREASI TOUR WARGA RW.05

Karang Taruna RW 05 mulai melakukan regenerasi di tahun 2016. Menyadari


akan pentingnya Karang Taruna di RW 05 Cipete Utara, maka atas inisiatif para
pemuda-pemudi di lingkungan RW 05 terbentuklah generasi baru RW 05 dengan
bimbingan Ketua RW 05 yaitu Muhammad Yusuf, S.H, M.B.A, M.H. Pembentukan Karang
Taruna RW 05 bertujuan untuk mengembangkan potensi, kreatifitas, dan kemampuan
para pemuda – pemudi warga RW 05 agar dapat diaplikasikan dalam kinerja aktif dan
kreatif berorganisasi serta membangun kerukunan antar sesama warga RW 05.
Selama masa kepengurusan Karang Taruna, seluruh anggota akan berusaha keras
untuk merealisasikan kegiatan - kegiatan yang telah direncanakan semaksimal mungkin,
seperti kegiatan yang sudah dilaksanakan yaitu Wisata Rekreasi Tour Warga RW. 05 .
Walaupun masih ada kekurangan di dalamnya. Besar harapan kami agar semua kegiatan
dapat kami lakukan dengan baik.

1
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

Demikian laporan pertanggung jawaban ini kami buat. Harapan kami, semoga
laporan pertanggung jawaban ini dapat memberi penjelasan kepada seluruh warga RW
05 terutama donator dan menjadi sesuatu yang bermanfaat sebagai bahan evaluasi kami
serta menjadi bahan pembelajaran bagi kepengurusan Karang Taruna untuk program
kerja yang selanjutnya.
Jakarta, 7 November 2016
a.n Pengurus Karang Taruna RW 05

Ketua Pelaksana Sekretaris

Ega Laksmana Triwiraputra, S.H Zita Ramadhani, S.Ikom

Mengetahui & Menyetujui

Ketua RW 05 Ketua Karang Taruna RW 05

Muhammad Yusuf, S.H, M.B.A, M.H Fahri Fardinal Sukma Putra, S.Kom

2
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

SUSUNAN PANITIA KEGIATA REKREASI WARGA RW. 05

Penasehat : Muhammad Yusuf, S.H, M.B.A, M.H


 Ketua : Ega Laksmana Triwiraputra, S.H
 Bendahara : Riyatno, SE.Sy
Siti Nabyla
 Sekretaris : Zita Ramadhani, S.Ikom
 Sie. Acara : Erry Haditya
Fahri Fardinal Sukma Putra, S.Kom
Imam
Febiana
Mahdiyar
 Sie. :
 Sie. Konsumsi : Ana Fatkhul Fala
Nitta
 Sie. Transportasi : Fikri Reza Andanu
Fahri Ramdhan
Ibu Ida Farida
 Sie. Dokumentasi : Muhamad Fadilah Nur Mubaroq
Muhamad Fatkhul Huda, S.Kom

3
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

LAPORAN FUNGSIONAL PERDIVISI

Divisi - divisi didalam panitia kegiatan rekreasi (tour) warga RW. 05 merupakan
struktural dibawah ketua Karang Taruna Rw 05.

 Ketua Pelaksana
Divisi - divisi didalam kepanitiaan dalam kegiatan “Rekreasi (Tour) Warga RW.
05” merupakan struktural dibawah ketua Karang Taruna RW. 05 Kelurahan Cipete
Utara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Bertanggung jawab terhadap semua acara dan kegiatan


Mengawasi dan memastikan semua aspek dalam rancangan kegiatan
Berkomunikasi kepada RW, RT dan tokoh masyarakat tentang rencana yang
sudah disusun

 Pencapaian:
Semua anggota mengerjakan tugasnya masing masing dengan sangat baik
sehingga secara keseluruhan dapat menghasilkan sebuah kegiatan yang berkualitas
dan berjalan dengan lancar

 Kendala/Hambatan:
Kurangnya koordinasi disetiap rapat dan dilapangan sehingga setiap panitia
melakukan pekerjaan panitia yang lain demi kelancaran acara / kegiatan.
Ketidakhadiran ketua pelaksana pada saat pelaksanaan kegiatan dikarenakan
urusan personal yang tidak bisa ditinggal / ditunda.

 Saran:
1 Mengedepankan aspek komunikasi antar panitia
2 Saling koordinasi dengan RW & RT apabila menemukan kendala untuk
pengerjaan dilapangan
3 Mendiskusikan dengan anggota yang lain untuk pengambilan keputusan
4
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Sekertaris
 Tugas Dan Tanggung Jawab

Mencatat semua keperluan acara


Mencatat hasil diskusi
Membuat proposal
Membuat undangan

 Pencapaian

Mencatat hasil diskusi bersama panitia terkait kegiatan yang akan dilaksanakan.

 Hambatan

Sulit bertatap muka dengan anggota lain karena keterbatasan waktu.

 Saran

Lebih mematangkan jadwal pertemuan yang dapat dihadiri oleh setiap panitia
pelaksana guna mendapatkan hasil diskusi dan solusi yang baik terhadap kendala
yang ada.

5
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Bendahara
 Tugas dan Tanggung Jawab
Mengatur dan mengkontrol semua pemasukan atau pengeluaran dana saat
sebelum dan sesudah acara
Memegang semua dana yang masuk
Memantau keluar – masuk dana

 Pencapaian:
Saat acara tidak kekurangan dana
Semua dana yang keluar itu jelas dan ada
buktinya Uang yang ada dan bon balance

 Kendala/Hambatan:
Keterbatasan waktu karena kesibukan diluar sehingga sulit untuk memastikan
dana yang dibutuhkan.
Pencatatan keluar – masuk dana tidak tercatat rapih karena kegiatan diluar

 Saran:
Agar lebih memastikan lagi untuk jadwal pertemuan sehingga dapat dihadiri oleh
seluruh panitia supaya tidak terjadi kesalahan komunikasi dan semua tercatat rapih
dan tepat.

6
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Sie. Acara
 Tugas dan Tanggung Jawab
Mengkoordinasi jalannya acara baik pada saat keberangkatan maupun sampai
pada tempat tujuan mempertanggung jawabkan keseluruhan berjalannya acara.
Memastikan segala sesuatu yang dibutuhkan tiap panitia tersedia
untuk kelancaran kegiatan.

 Pencapaian :
Acara dapat terlaksana hingga akhir.
Jumlah peserta diluar perkiraan
Mempererat tali silaturahmi antar warga RW. 05

 Kendala/Hambatan :
Kendala pada seksi acara terletak pada miss communication oleh seluruh panitia.
Kurangnya bantuan dari tim sie. acara untuk mensukseskan kegiatan tersebut.
Kurangnya koordinasi dan rencana yang matang pada saat pelaksanaan.

 Saran :

Agar lebih membantu antar anggota dalam tim di kepanitiaan, dan aktif
memberikan masukan / saran terhadap kegiatan yang akan dilaksanakan.

Alat – alat
Kertas Konsumsi Panitia

Alat Tulis Doorprize

Sampul Kado Lakban Plastik


Gelas Plastik Gunting
Kantong Plastik ID Card
Lakban Plastik Poster
Telepon genggam Lem

7
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Sie Dokumentasi
 Tugas dan Tanggung jawab
Seksi dokumentasi bertugas mengambil gambar dari seluruh kegiatan
“Rekreasi Tour Warga RW 05” dari awal hingga akhir kegiatan.

 Pencapaian :
Berhasil mengambil hampir seluruh gambar kegiatan dari awal persiapan
untuk acara hingga acara selesai dan menyebarkan poster di beberapa titik
yang di rencanakan.

 Kendala/Hambatan :
Kendala pada seksi dokumentasi dan media terdapat pada revisi poster
yang dilakukan mendekati tanggal acara yang dilaksanakan

 Saran :
Setiap acara ataupun rapat selalu disediakan kamera agar seluruh kegiatan yang
dilaksanakan dapat di dokumentasikan.
Merevisi isi dari konten poster maksimal seminggu sebelum acara di laksanakan
agar informasi dapat diketahui warga lebih cepat untuk semakin meningkatkan
animo warga mengikuti acara.

8
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Sie Media & Komunikasi


 Tugas dan Tanggung jawab
Bertanggung jawab terhadap media & sarana komunikasi guna
mensukseskan kegiatan ini.

 Pencapaian :
Berhasil membuat poster pada tepat
waktu . Spot untuk poster tertempel semua.
Memaksimal social media Karang Taruna sebagai sarana komunikasi

 Kendala/Hambatan :
-
 Saran :
Lebih memanfaatkan sarana mading yang ada dilingkungan RW. 05 sebgai sarana
komunikasi antar warga.

9
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Sie Konsumsi
 Tugas dan Tanggung jawab
Menyiapkan dan mengatur menu makanan (ringan dan berat) termasuk
penjadwalannya
Mengupayakan adanya konsumsi, menyediakan (mempersiapkan) serta
menyuguhkannya kepada panitia, peserta, dan pengisi acara
Menyiapkan dan membereskan alat-alat konsumsi yang dibutuhkan
Mengurus biaya konsumsi
Berkoodinasi dengan bendahar terkait list kebutuhan dan
anggaran Bertanggungjawab kepada Ketua Panitia

 Pencapaian :
Nasi box dan snack memuaskan
Konsumsi dalam bus tidak ada
kekurangan Snack datang tepat waktu

 Kendala/Hambatan :
Nasi box sebagian dateng terlambat
Pembagian nasi box berantakan tidak sesuai planning

 Saran :
Semoga lebih bisa kerja sama lagi
Semoga makin kompak
Berkomunikasi lebih baik agar tidak terjadi miss communication
Menambah anggota karang taruna wanita agar dapat membantu pekerjaan sie.
konsumsi.

10
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

 Sie Transportasi
 Tugas dan Tanggung jawab
Menyediakan dan menyiapkan sarana transportasi bagi kebutuhan kegiatan

 Pencapaian :
Pemesanan bus lancar, aman tekendali, bus sesuai dengan permintaan

 Kendala/Hambatan :
Pemesanan bus tidak sesuai dengan rencana awal, nambahnya pemesanan bus
membuat bulak balik untuk pembayaran DP.
Tidak adanya lahan parkir yang memadai untuk bus besar.

 Saran :
Pematangan pleaning harus lebih di tegakkan lagi
Tanggung jawab setiap PIC harus lebih bersifat continus atau komitmen.
Di setiap event usahakan panitia tidak berkumpul atau berkerubun di satu titik
tertentu, harus menyebar agar komunikasi panitia dan peserta lebih terkendali.
Peralatan perlengkapan untuk berkomunikasi harus lebih di sediakan atau
disiapkan lagi.

11
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

LAPORAN KOORDINATOR TRANSPORTASI (BUS)

 Peraturan:
1. Duduk di tempat duduk yang sudah disediakan oleh panitia sesuai dengan nomor
bangku.
2. Dilarang berpindah-pindah tempat tanpa sepengetahuan panitia dan peserta yang
duduk di tempat yang ingin dituju.
3. Dilarang Membuat Kegaduhan
4. Dilarang Merokok di dalam Bus

 Peralatan
1. Alat tulis
2. Daftar absensi peserta
3. P3K

A. Bus I
 Kendala
a. Awal penempatan bus yang akan menjemput rombongan warga tidak sesuai
yang kita harapkan
b. Para kordinator bus kurang teliti pada saat pengecheckan barang bawaan
peserta
 Pencapaian
a. Tidak ada komplain dari peserta
b. Seluruh peserta yang ada di dalam bus 1 mudah untuk diatur
c. Bus yang disewa pun memenuhi persyaratan layak berkendara

B. Bus II
 Kendala
a. Adanya pengamen atau pedagang asongan yang masuk kedalam bus
b. Peserta susah di atur pada saat duduk di bus karena tidak ada nomor bangku
bus
 Pencapaian
a. Acara berjalan dengan lancar
b. Semua peserta dapat di arahkan dengan baik
c. Semua peserta dapat menikmati jalan dengan nyaman dan damai
12
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

C. Bus III
 Kendala
a. Adanya pengamen atau pedagang asongan yang masuk kedalam bus
b. Peserta susah di atur pada saat duduk di bus karena tidak ada nomor bangku
bus

 Pencapaian
a. Acara berjalan dengan lancar
b. Semua peserta dapat di arahkan dengan baik

D. Bus IV
 Kendala
a. Tidak ada nomor di tempat duduk sehingga terjadi krodit di dalam bus. Serta
kemungkinan perilaku peserta yang curang sehingga ada selisih jumlah
bangku dan jumlah peserta.
b. Peserta yang agak membandel untuk diatur.

 Pencapaian
Tidak ada komplain dari peserta

E. Bus V
 Kendala
a. Peserta sulit diatur
b. AC bus kurang dingin

 Pencapaian
a. Acara berjalan dengan lancar
b. Semua peserta dapat di arahkan dengan baik
c. Semua peserta dapat menikmati jalannya kegiatan dengan nyaman
dan damai
d. Warga senang dengan acara

13
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

LAPORAN KEUANGAN

KEGIATAN REKREASI TOUR WARGA RW. 05

Anggaran Debet Kredit Saldo


Dana Peserta 13,805,000
Donatur 20,500,000
34,305,000
konsumsi 6,748,500
villa 5,725,000
bus 14,400,000
bus kecil 2,250,000
tol bus @100.000 500,000
tip supir 1,150,000
doorprise 350,000
p3k @50.000 250,000
31,373,500 31,373,500
kopi supir 60,000
roko supir 175,000
parkir liar @25.000 125,000
parkir itc 200,000
dan lain-lain 226,000
786,000 786,000
2,145,500

Sisa dana sebesar : Rp. 2.145.500

Terbilang, Dua Juta Seratus Empat Puluh Lima Ribu Lima Ratus Rupiah

14
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

FORM SURAT KELUAR

FORM SURAT KELUAR

NO TANGGAL SURAT NO. SURAT TUJUAN SURAT PERIHAL

1 26 Oktober 2016 KRT-05/IN/1016/001 Pengelola Gd. ITC Permintaan izin memarkirkan

Fatmawati rombongan bus

Bpk. M. Yusuf, S.H., Surat Pemberitahuan


2 02 November 2016 KRT-05/PB/1116/001 M.B.A., M.H
Kegiatan Tour Warga RW. 05
KARANG TARUNA 05
Ketua RW. 05

Bpk. M. Isa Kuswara Surat Pemberitahuan


3 02 November 2016 KRT-05/PB/1116/002
Ketua Keamanan Kegiatan Tour Warga RW. 05
KARANG TARUNA 05
RW. 05

Bpk. Prayit Surat Pemberitahuan


4 02 November 2016 KRT-05/PB/1116/003
Ketua LMK RW. 05 Kegiatan Tour Warga RW. 05
KARANG TARUNA 05

5 02 November 2016 KRT-05/PB/1116/004 Ketua RT Surat Pemberitahuan

Kegiatan Tour Warga RW. 05


KARANG TARUNA 05

15
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

LAMPIRAN

16
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

17
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

18
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

19
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

20
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

21
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

22
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

23
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

24
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

25
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

26
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

27
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

28
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

29
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

30
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

31
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

32
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

33
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

34
KARANG TARUNA RW. 05

KELURAHAN CIPETE UTARA KECAMATAN KEBAYORAN BARU


JAKARTA SELATAN

35

Anda mungkin juga menyukai