Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SDN 4 Maddukelleng


Mata pelajaran :
Kelas/semester : V/I
Alokasi waktu : 2 x 35 menit

A. Standar Kompetensi
- Mengidentifikasi fungsi organ tubuh manusia dan hewan
B. Kompetensi dasar
- Mengidentifikasi fungsi organ pencernaan manusia dan hubungannya dengan
makanan dan kesehatan
C. Indikator
- Menuliskan alat pencernaan pada manusia
- Menjelaskan fungsi alat pencernaan pada manusia
D. Tujuan pembelajaran
- Siswa dapat menuliskan susunan alat pencernaan pada manusia serta fungsinya
E. Metode pembelajaran
- Tanya jawab
- Ceramah
- Diskusi kelompok
- Penugasan
F. Langkah-langkah pembelajaran

a. Kegiatan awal 10
- Guru memberi salam menit
- Salah satu siswa ke depan memimpin doa
- Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
- Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok
b. Kegiatan inti 45
- Setiap kelompok dibagikan gambar alat pencernaan makanan menit
- Siswa mengamati gambar yang dibagikan oleh guru
- Siswa menyelesaikan tugas kelompok yang telah dibagikan
- Siswa melaporkan hasil kerja kelompoknya
- Siswa memberikan respon positif dan penghargaan kepada
kelompok
c. Kegiatan akhir/penutup 15
- Melaksanakan penilaian dan refleksi dengan mengajukan menit
pertanyaan antar tanggapan peserta didik dari kegiatan yang telah
dilaksanakan sebagai masukan untuk perbaikan selanjutnya.
- Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran
- Membuat kesimpulan antar rangkuman dan materi pelajaran
- Merencanakan kegiatan tindak lanjut dengan memberikan tugas
- Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
- Berdoa dan menyampaikan salam.
G. Sumber belajar
- Kurikulum
- Buku paket IPA kelas V atau yang relevan
- Totso
- Gamabar alat pencernaan makanan/kartu KIT IPA

H. Penilaian
1. Penilaian proses (lembar penilaian terlampir)
2. Penilaian hasil
- Tes tertulis (terlampir)
- Kunci jawaban (terlampir)
- Pedoman jawaban (terlampir)

Guru Kelas Simulator

ST. Rohani Bistir, S.Pd Mesra Jafar, S.Pd


Nip. Dorba Bulan, S.Pd
Rosdiana, S.Pd
LEMBAR KERJA

Gambar Nama Alat Pencernaan Fungsinya


LEMBAR PENILAIAN
No. Nama Kelompok Ketepatan menentukan Keaktifan Kerjasama dalam Jumlah Nilai
sususan dan fungsi alat kelompok kelompok skor
pencernaan pada manusia
1 2 3 4 5 6 7

Rata-rata
PEDOMAN PENSKORAN

No Aspek Kriteria Skor

1. Ketepatan susuna dan fungsi alat - Tidak ada yang 1


pencernaan pada manusia tepat
- Sebagian besar 2
tepat
- Semua tepat 3

2. Keaktifan - Tidak ada yang 1


aktif
- Lebih banyak 2
tidak aktif
- Semua aktif 3

3. Kerja sama - Tidak ada kerja 1


sama
- Lebih banyak 2
tidak kerja sama
- Semua kerja 3
sama

Nilai = Skor Perolehan × 100 =


Skor Maksimal
LEMBAR KERJA

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Tuliskan secara urut alat pencernaan manusia!


2. Mengapa di dalam jonjot-jonjot usus halus banyak pembulu darah dan pembuluh
getah bening?
KUNCI JAWABAN

1. Rongga mulut, kerongkongan, lambung, usus halus,, usus besar, anus.


2. - Pembulu darah bertugas menyerap sari makanan yang berupa asam amino,
glukosa, mineral dan vitamin.
- Pembulu getah bening bertugas menyerap sari makanan yang berupa asam
lemak dan ghiserol
LEMBAR PENILAIAN

No. Soal Kriteria Skor


1. Soal nomor 1 - Semua benar 4
- Sebagian besar benar 3
- Sebagian kecil benar 2
- Semua salah 1

2. Soal nomor 2 - Semua benar 4


- Sebagian besar benar 3
- Sebagian kecil benar 2
- Semua salah 1

Nilai = Skor Perolehan × 100 =


Skor Maksimal

Anda mungkin juga menyukai