Anda di halaman 1dari 10

PRASARANA WILAYAH DAN KOTA I

PW 09-
09 1303

PEMAHAMAN INFRASTRUKTUR
I

Oleh : Dr.Ir.Rimadewi Supriharjo,MIP

Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota


FTSP-ITS
1
Terminologi Infrastruktur
Istilah umum
INFRASTRUKTUR

Istilah khusus
Personal Physikal
Infrastruktur Infrastruktur Instutusional
(human capital) (social over head Infrastruktur
capital) (social process
control

Arti Produksi Elemen Fisik

Struktur
Poin Infrastr Network Infrastr Area Infrastr Morphologi

isi
Sosial Administratif Security Technikal
Commersial
Inf str Infra str Infra str Infr str
Infra str
. Airport
•Pendidikan •Kantor •Jalan raya . Pelabuhan
•Bank
•Kesehatan •perdagangan •Polisi •Jalan KA . Terminal Bus
•Pasar
•Kebudayaan •Pengadilan •Satpam •Listrik . Stasiun KA
•Toko •PDAM
•Ibadah •Hansip p . Industri
• Mall • Telepon
•Rekreasi •ABRI •Asuransi •Drainase
•Remaja •dll •Refuse plan
2
• MANAGEMEN INFRASTRUKTUR
BERORIENTASI PADA :
• 1. Infrastruktur dibutuhkan oleh siapa
• 2.
2 BBagaimana
i IInfrastruktur
f t kt d dapatt di
disediakan
di k
• 3. Bagaimana investasi infrastruktur dan pembiayaan
operasionalisasinya
• 4.
4 Institusi apa yang dapat berperan dalam penyediaan
fasilitas
• INFRASTRUKTUR :
• Publik infrastruktur adalah pelayanan bagi masyarakat
yang diturunkan dari kebutuhan masyarakat yang
didukung oleh sektor publik untuk menarik produksi
sektor prifat guna menutup konsumsi kebutuhan rumah
tangga (masyarakat)
• Publik Infrastruktur meliputi : Jalur jalan raya, mass
transportasi, water system,sewer system, solid waste
managemen (sampah), drainasi, instalasi listrik,
t l k
telekomunikasi,
ik i penanggulangan
l banjir.
b ji
3
• FOKUS :
• Produksi
• Konsumsi
• MOTIFASI :
• Distribusi
• PERAN :
• Insfrastruktur pada umumnya untuk konsumsi
perumahan pada khususnya untuk area dengan tingkat
ekonomi lemah, integral dengan manfaatnya

4
SETTING KEBIJAKSANAAN DISTRIBUSI
INFRASTRUKTUR
• Ditentukan oleh peran 4 aktor :

1. Pembuat Keputusan (Policy Maker): yang menentukan


lingkungan dasar (basic environment)
2
2. Manager Infrastruktur : yang menentukan kebijaksanaan didalam
organisasi pelayanan distribusi, dan menetapkan teknologi yang
digunakan
3
3. Staff Operasional : yang bertanggung jawab pada pelayanan
penyediaan sehari-hari kepada konsumen
4. Konsumen : merupakan klien utama untuk pelayanan infrastruktur

5
TUJUAN, SASARAN DAN AKSI DALAM DISTRIBUSI

• 1. Infrastruktur :
• Tujuan penyediaan Infrastruktur : difokuskan pada
kebutuhan
• Sasaran : merancang sistim distribusi dengan fokus
pengguna
• Aksi :
» 1. Infrastruktur harus disediakan oleh institusi
yang menggerakan dengan dasar kebutuhan
» 2. Pelayanan berdasarkan kebutuhan dapat
dilihat apakah dalam prosesnya investasi
tersebut bertanggung jawab kepada pengguna
» 3.Investasi infrastruktur biasanya dibuat hanya
pada kasus2 yang menunjukkan akan kebutuhan
utama
» 4. Investasi yang spekulatif dibuat dengan
harapan menjadi sebuah stimulasi pembangunan
dan hanya dilakukan pada kondisi tertentu
6
lanjutan

• 2. Merealisasikan kebutuhan
• Tujuan
j : mengukur
g kebutuhan pelayanan
p y infrastruktur
secara penuh dengan menggunakan 3 cara dimana
kebutuhan tersebut dapat dilaksanakan
» 1. Direalisasikam sebagaig kebutuhan privat
p yang
y g
utama seperti : air, listrik, sampah,
transportasi,telepon)
» 2. Direalisasikan karena dampak p (sebab
( akibat))
dari poin 1, seperti : saluran air buangan,jalan
raya, drainase
» 3. Direalisasikan sebagai
g kebutuhan karena
merupakan hal yang berupa jasa penting

7
lanjutan

• Aksi :
» 1. Pengambil keputusan harus mengukur
kebutuhan dengan menguji 3 cara tersebut
diatas, berdasar keinginan dan kemampuan
untuk membayar melalui proses dimana setiap
orang mendapatkan
d tk bagian
b i minimum
i i standar
t d
kehidupan
» 2. Untuk sebagian besar pelayanan sumber
utama
t d
darii kebutuhan
k b t h harus
h didasarkan
did k atas
t
masing2 kemauan dan kemampuan membayar,
karena itu dilihat dari masing2 pendapatan

8
lanjutan

• 3. Membatasi Kebutuhan
• Tujuan : Memahami pelayanan infrastruktur yang spesifik
yang benar2 dibutuhkan masyarakat
masyarakat.
– Kebutuhan muncul dalam 6 aspek yang berbeda pada
pelayanan infrastruktur yaitu :
p
» Pencapaian ( accessibility)
y)
» Kapasitas ( capacity)
» Perubahan (diversity)
» Kualitas (quality)
» Kondisi ( condition)
» Waktu (time)

– Keenam dimensi dari keb


kebutuhan
t han terseb
tersebutt tidak dapat
dipisahkan dari kesadaran akan adanya harga dan biaya
– Tingginya biaya akan menunjukkan tingginya harga atau
tingginya biaya untuk kelebihan pelayanan yang
diperlukan
9
lanjutan

• Aksi :
» 1. Kebutuhan harus diukur melalui 7 dimensi yaitu
termasuk “harga”. Tingkat kepentingan untuk
masing2 dimensi akan bervariasi secara dramatik
diantara tipe2 infrastruktur kota dan pengguna (user)
did l
didalam kkota
t ttersebut
b t
» 2. Keputusan di masa depan pada penyebaran
infrastruktur harus terintegrasi dengan kebutuhan
pengguna dari
d ib berbagai
b i jjenis
i kkota
t
» 3. Setiap keputusan pada kebutuhan pelayanan
infrastruktur harus dievaluasi dalam artian biaya dan
h
harga penyediaannya.
di

10

Anda mungkin juga menyukai