Anda di halaman 1dari 7

Latihan soal-soal seni budaya kls XII

1. Dalam menilai karya yang riil kreteria menilai dengan cara.....................


a. Seberapa jauh pengalaman estetika
b. Apa adanya
c. Apa pengaruhnya
d. Mencocokan karya dengan obyeknya
e. Mafaat dan tidaknya karya

2. Berikut ini contoh karya seni tradisional,kecuali....................


a. Candi
b. Tempat ibadah
c. Muncul aliran-aliran
d. Makam
e. Kraton

3. Diantara kreteria gagasan yang baik adalah survival artinya................


a. Belum pernah ada
b. Punya ciri khusus
c. Istimewa
d. Beda dengan yang lain
e. Tahan lama

4. Secara alami bentuk elektisisme tubuh sebagai bagian dari ...


a. indutri produk dan interior
b. produsen dan konsumen
c. komunikasi dan arsitektur
d. arsitektur dan imperior
e. industri barang dan arsitektur

5. Karya-karya instalasi banyak sering di padukan dengan berbagai unsur-unsur rupa serta benda keseharian,sehingga karya-karyanya
sering menekankan aspek ...
a. aspek symbol dan makna
b. aspek estetika dan budaya
c. aspek rasa dan karsa
d. aspek spontanitas
e. aspek spikologis

6. Raden saleh berangkat ke belanda selain belajar seni ternyata juga diberi misi lain oleh pemerintah belanda yaitu memberikan ilmu
tentang ...
a. kesustrataan ilmu pasti,ilmu ukur tanah,dan ilmu agama
b. bahasa jawa,rtarian jawa dan budaya jawa
c. kebiasaan orang jawa,makanan khas jawa dan tradisinya
d. beladiri jawa/pencak silat dan masyarakatnya
e. bahasa melayu,bahasa jawa,kebiasaan orang jawa dan adat istiadat

7. Gagasan yang baik memenuhi kreteria unik yang berarti.....................


a. Memiliki ciri khusus
b. Ciptaan belum pernah ada sebelumnya
c. Tahan lama
d. Dapat dinikmati seluruh kalangan
e. Ungkapan perasaan

8. Berikut ini yang tidak termasuk hal yang melatarbelakangi perkembangan seni rupa modern adalah...............
a. Perkembangan apresiasi
b. Perkembangan industri dan teknologi
c. Perkembangan masyarakat dunia
d. Perkembangan kebebasan pribadi
e. Perkembangan ilmu pengetahuan

9. Dalam berkesenian,dalam perkembangannya berupaya menyederhanakan penerapan ornament pada produk-produk karyanya,ini disebut
dengan ...
a. konsep modernisasi
b. bentuk modernisasi
c. sarana modernisasi
d. seniman modernisasi

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019


e. ciri utama modernisasi

KD 4.4 Menerangkan jenis,simbu[ dan nilai estetik dalam konsep seni rupa terapan,seni kriya,seni murni.

10. Unsur-unsur estetik seni rupa modern antara lain adalah sebagai berikut,kecuali ...
a. permainan bidang-bidang dimensi trimarta
b. bentuk geometris
c. bergaya ekspresif
d. mengutamakan bentuk-bentuk realis dan detail sempurna
e. mengembangkan bentuk-bentuk/objek-objekyang nampak (abstraksi)

11. Berikut karya seni rupa berdasarkan tujuan pembuatan karya seni,kecuali…….
a. Karya seni rupa yang dibuat dengan tujuan religious.
b. Karya seni rupa yang dibuat dengan tujuan estitis.
c. Karya seni trupa yang dibuat dengan tujuan materialistis.
d. Karya seni rupa yang dibuat dengan tujuan komersial.
e. Karya seni rupa yang dibuat dengan tujuan simbolis.

12. Tujuan akhir dari pembuatan karya seni rupa adalah memperoleh keuntungan merupakan tujuan…..
a. Estetis
b. Simbolis
c. Magis
d. Religius
e. Komersial

13. Berikut karya seni rupa berdasarkan teknik dan bahan pembuatanya,kecuali…..
a. Lukisan cat air
b. Lukisan temporer
c. Lukisan cat padat
d. Patun kayu
e. Patung batu

14. Jajaran dari titik-titik dinamakan…..


a. Titik
b. Garis
c. Bidang
d. Komposisi
e. Tekstur

15. Berikut merupakan definisi tentang warna,kecuali……………


a. Dapat menimbulkan kesan keindahan.
b. Dapat menimbulkan kesan menyenangkan.
c. Dapat menimbulkan kesan bermacam-macam pada diri si pemandang.
d. Dapat member kesan panjang dan pendek.
e. Dapat dijadikan perlambang.

16. Perhatikan data berikut


1) Biru
2) Merah
3) Kuning
4) Hijau
5) Ungu
Yang termasuk warna primer adalah………
a. 1,2,dan 3.
b. 1,3,dan 5
c. 1,4,dan 5
d. 2,3,dan 4
e. 3,4,dan 5
17. Cara penempatan obyek gambar secara serasi diatas bidan gambar dinamakan…….
a. Warna
b. Bentuk
c. Kesatuan
d. Komposisi
e. Keseimbangan

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019


18. Kesesuaian antara bagian yang satu dengan yang lainnya dalam bidang gambar disebut…….
a. Kesatuan
b. Keserasian
c. Komposisi
d. Keindahan
e. Keseimbangan

19. Bentuk yang tidak terstrukstrur dan tidak dapat didefinisikan disebut…….
a. Bentuk geometris
b. Bentuk simetris
c. Bentuk konkret
d. Bentuk abstrak
e. Bentuk natural

20. Pengunaan tekstur dalam desain akan memberikan kesan nyata pada obyek dersain yang akan dibuat sehingga
akan…..
a. Memberikan kesan estetis
b. Mampu menarik minat
c. Mengesankan
d. Memberi keindahan
e. Menjadi sebuah keterpaduan yang serasi

21. Berikut adalah fungsi ruang dalam sebuah desain, kecuali………….


a. Membuat bentuk horizontal vertical
b. Memberikan nuansa tiga demensi
c. Mempermudah pembacaan teks
d. Menegaskan sebuah elemen
e. Keindahan dan keseimbangan

22. Ukuran obyek dalam sebuah desain akan memberikan kesan…….


a. Keindahan dan keterpaduan
b. Menarik dan keteraturan
c. Menarik dan keterpaduan
d. Keindahan dan keterraturan
e. Keindahan dan keseimbangan

23. Berikut adalah fungsi ukuran dalam gambar desain,kecuali………….


a. Menonjolkan elemen terpenting
b. Membuat desain mudah dipahami
c. Membuat motif tertentu mendapatkan perhatian
d. Mengontraskan dua elemen yang bebeda
e. Membuat desain yang mudah dikombinasikan

24. Kenyamanan adalah salah satu syarat yang harus dipertimbangkan dalam pembuatan seni…….
a. Pahat
b. Lukis
c. Patung
d. Kriya
e. Murni

25. Karya seni rupa dibawah ini yang termasuk kelompok sseni rupa terapan,yaitu……………
a. Batik
b. Lukisan
c. Patung
d. Gambar ilustrasi
e. Seni grafik
26. Karya yang dibuat khusus hanya dinikmati nilai indahnya saja ,yaitu seni…….
a. Terapan
b. Pakai
c. Hiburan
d. Murni
e. Hiasan

27. Kedudukan struktur tulang dan otot-otot yang menentukan besar kecil dan cekung tubuh manusia dalam bentuk keseluruhan tubuh
disebut …............
a. Figuratif

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019


b. Anatomi
c. Proporsi
d. Posisi
e. semua jawaban benar

28. Karya seni rupa murni, yaitu …...............


a. karya seni lebih mementingkan keindahan dibandingkan fungsi pakainya
b. karya seni yang lebih mementingkan keindahan dibandingkan nilai komersilnya
c. karya seni yang lebih mementingkan fungsi pakai dibandingkan keindahan.
d. karya seni yang keindahah dan fungsi pakainya seimbang
e. karya seni yang lebih mementingkan teknik pembuatannya

29. Seni rupa terapan memiliki pengertian ….............


a. karya seni yang lebih mementingkan keindahan dibangdinkan fungsi pakainya
b. karya seni yang lebih mementingkan keindahan dibandingkan nilai komersilnya
c. karya seni yang lebih mementingkan fungsi pakai dibandingkan keindahan
d. karya seni yang lebih mementingkan fungsi pakai dibandingkan nilai komersilnya
e. karya seni yang lebih mementingkan nilai keindahannya

30. Gagasan yang baik memenuhi kreteria unik yang berarti.....................


a. Memiliki ciri khusus
b. Ciptaan belum pernah ada sebelumnya
c. Tahan lama
d. Dapat dinikmati seluruh kalangan
e. Ungkapan perasaan

31. Berikut ini yang tidak termasuk hal yang melatarbelakangi perkembangan seni rupa modern adalah...............
a. Perkembangan apresiasi
b. Perkembangan industri dan teknologi
c. Perkembangan masyarakat dunia
d. Perkembangan kebebasan pribadi
e. Perkembangan ilmu pengetahuan

32. Penilaian ekspresi dan kreatifitas disebut.............


a. Ekspresivisme
b. Ekspresitas
c. Ekspresivitas
d. Ekspresionisme
e. Ekspresikreatif

33. Berikut ini adalah ciri desain modern adalah...............


a. Mengutamakan ornamen
b. Polos
c. Bersifat rasional
d. Simpel
e. Untuk keperluan agama

34. Seni rupa modern merupakan wujud dari.......................


a. Kesederhanaan
b. Pembaruan
c. Pengurangan
d. Ketidakadilan
e. Kebebasan

35. Berikut ini yang bukan merupakan ciri peradapan modern adalah......................
a. Tumbuhnya pabrik-pabrik
b. Cara berfikir masyarakatnya rasional
c. Mempercayai mistik
d. Tumbuhnya jiwa kebangsaan
e. Masyarakatnya berpendidikan tinggi
36. Di Indonesia yang terkenal dengan kerajinan peraknya adalah derah..............
a. Jepara
b. Kota gede yogyakarta
c. Semarang
d. Mojokerto
e. Solo

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019


37. Di Indonesia karya ukir sudah dikenal sejak zaman................
a. Batu tua
b. Batu muda
c. Batu tengah
d. Batu besar
e. Logam

38. Alat yang digunakan untuk membatik adalah...................


a. Kuas
b. Pensil 2 B
c. Rakel
d. canting
e. mesin jahit

39. bahan penutup dalam membatik disebut malam yang terdiri dari berbagai campuran bahan.Berikut ini yang bukan campuran membuat
malam adalah.................
a. gondorukem
b. damar mata kucing
c. microwax
d. lemak binatang
e. minyak, tanah

40. batik yang proses pembuatannya bebas,tidak terikat oleh aturan teknik batik yang ada disebut................
a. batik printing
b. batik cap
c. batik lukis
d. batik modern
e. batik tulis
41. Unsur-unsur dalam seni rupa dibawah ini adalah......................
a. Titik,garis,motif,desain,bentuk,bidang,warna
b. Garis,motif,tektur,warna,komposisi,bidang,bentuk
c. Tekstur,bentuk,bidang,warna,garis,titik,gelap terang
d. Komposisi,desain,pola,bentuk,bidang,garis
e. Garis,motif,tektur,warna,komposisi,bidang,gelap terang

42. Hasil karya seni rupa digolongkan menjadi dua yaitu.....................


a. Seni rupa murni dan terapan
b. Seni rupa dua demensi dantiga demensi
c. Seni rupa murni dan seni kriya
d. Seni rupa terapan dan arsitektur
e. Seni rupa tiga demensi dan dekoratif

43. Contoh hasil karya seni rupa dua demensi adalah......................


a. Seni lukis,seni relief
b. Seni patung,seni arsitektur
c. Seni lukis,seni dekorasi
d. Seni patung,seni bangun
e. Seni lukis,seni interior

44. Alat yang cocok untuk menggambar mistar adalah................


a. Jangka
b. Penggaris
c. Kuas
d. Spidol
e. Busur

45. Warna dapat digolongkan menjadi tiga golongan adalah................


a. Primer,sekunder,tertier
b. Primer,sermier,tertier
c. Primer,kwater,monokrom
d. Monokrom,kontras,analogus
e. Berdekatan,kontras,kwarter

46. Warna yang dihasilkan dari penggabungan warna merah dan kuning dengan perbandingan 50:50 adalah warna….
a. Hijau

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019


b. Ungu
c. Oranye
d. Abu-abu
e. Coklat

47. Proses gambar yang dibuat dengan pewarnaan manual atau dengan komputer dengan halus sehigga gambar pun terlihat seperti aslinya
disebut gambar….
a. Rendering
b. Tembus
c. Potongan
d. Dekorasi
e. Arsitek

48. Batik yang motifnya dibuat dengan hanya menggunakan tangan disebut….
a. Batik tulis
b. Batik cap
c. Batik pekalongan
d. Batik ikat
e. Batik Malaysia

49. Yang termasuk karya seni rupa murni adalah….


a. cangkir
b. Rumah
c. Kursi
d. Baju
e. Patung

50. Seni rupa yang memiliki panjang dan lebar disebut…


a. Seni rupa 2 dimensi
b. Seni rupa 3 dimensi
c. Seni rupa murni
d. Seni rupa terapan
e. a dan b benar

51. Seni rupa yang memiliki panjang,lebar, dan tinggi disebut…


a. Seni rupa 2 dimensi
b. Seni rupa 3 dimensi
c. Seni rupa murni
d. Seni rupa terapan
e. Semua jawaban salah

52. Berikut ini adalah unsur dasar seni rupa kecuali….


a. Titik
b. Lukisan
c. Garis
d. Bidang
e. Ruang

53. Contoh karya seni visual dua dimensi yang bergerak, yaitu….
a. Relief
b. Lukisan
c. Film
d. Foto
e. Patung

54. Unsur fisik seni rupa yang merupakan gabungan titik-titik yang bersambung, yaitu ….
a. Warna
b. Garis
c. Volume
d. Tekstrur
e. Bidang

55. Salah satu jenis karya seni rupa terapan adalah seni kriya yang disebut juga….
a. Desain
b. Seni grafis
c. Kerajinan tangan

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019


d. Arsitektur
e. Keterampilan

56. Patung “Kuda Berlari” yang terdapat di pintu gerbang kompleks perumahan Citra Garden-Padang Bulan Medan adalah seni rupa……
a. Setengah dimensi
b. Satu dimensi
c. Dua dimensi
d. Tiga dimensi
e. Lima dimensi

57. Patung yang dibuat dengan tujuan untuk memperingati jasa seseorang, kelompok, atau peristiwa bersejarah disebut patung ….
a. Religi
b. Dekorasi
c. Arsitektur
d. Monumen
e. patung mainan

58. Salah satu contoh karya seni rupa sebagai kebutuhan akan benda pakai adalah ….
a. Lukisan
b. Gambar
c. Kaligrafi
d. Kursi
e. Foto

59. Corak yang merupakan tiruan dari bentuk alam disebut…


a. Representatif
b. Deformatif
c. Abstrak
d. Geometris
e. Non geometris

60. Corak yang merubah bentuk alam,diubah menurut imajinasi,gagasan dan kreativitas senima disebut…
a. Representatif
b. Deformatif
c. Abstrak
d. Motif benda mati
e. Geometris

Kisi-kisi Esay

1. Menjelaskan secara urut dan rinci proses pembuatan patung pecel pincuk di kota Madiun
2. menjelaskan apa yang dimaksud dengan seni rupa terapan berikan contoh hasilnya
3. Menjelaskan apa yang dimaksud dengan seni rupa murni
4. Menjelaskan kreteria gagasan yang baik dalam berkesenian
5. Menjelaskan apa yang di maksud dengan komposisi dalam seni rupa

Penilaian akhir semester ganjil kls XII 2019

Anda mungkin juga menyukai