Anda di halaman 1dari 2

PETUNJUK PENGKAJIAN 2 MENIT

KELUHAN UTAMA (SPONTAN)

A. FISIK (F) B. PSIKO-SOMATIK (PS) C. MENTAL


EMOSIONAL
Keluhan yang bersifat fisik & Keluhan fisik yang didduga Keluhan yang berkaitan
tidak jelas berlatar belakang berkaitan dengan masalah dengan
mental emosional kejiwaan: masalah alam perasaan,
danmembutuhkan terai utama 1. Jantung berdebar, tengkuk pegal, pikiran,
fisik darah tinggi, perilaku:
2. Ulu hati sakit, perut sakit, 1. Gejala psikologis: waham,
FISIK MURNI KELUHAN kembung, diare
(F1) FISIK halusinasi, inkoheren,
3. Sesak nafas, bengek, asma, mengik katatonia, perilaku kacau
GANDA (F2) 4. gatal-gatal, eksim 2. Gejala ansietas: cemas, panic,
5. encok, pegal-pegal, sakit kepala, gelisah, takut, obsesi,
Keluhan fisik Keluhan fisik kejang kompulsif
6. banyak keluar keringat, gugup, 3. Gejala depresi: murung, tak
+ keluhan gangguan haid
ME bergairah, putus asa, menarik
7. keputihan diri, idea kematian
(komorbditas) 4. Penggunaan zat psikoaktif
5. Gejala retardasi mental
6. Gejala epilepsy
7. Gangguan perkembangan anak
dan remaja

D. PERTANYAAN (AKTIF)
1. Ada distress (penderitaan pada diri sendiri, dan/ atau
lingkungan/ keluarga)
2. Ada gangguan fungsi pekerjaan/ akademik, social, sehari-hari
3. (khusus anak) ada gangguan perkembangan, masih
mengompol, terlalu nakal/ aktif, gangguan makan, kesulitan
belajar, tak mau sekolah, sering melarikan diri dan menentang

Ada disertai kelainan organik


Tanpa kelainan organik

Dementia
Delirium
G psikotik
G psikosomatik
Gangguan fisik G depresi
G penggunaan zat
G cemas
G retardasi mental
G kesehatan anak dan remaja
Epilepsy
PENGKAJIAN 2 MENIT
1. Identitas Pasien
a. Nama :
b. Umur :
c. Jenis Kelamin :
d. Alamat :
e. Pekerjaan :

2. Keluhan saat ini


a. Keluhan fisik murni

b. Keluhan fisik ganda

c. Keluhan Psiko-Somatik

d. Keluhan Mental Emosional

3. pertanyaan-pertanyaan
a. Sudah berapa lama keluhan itu ada (lebih 3 bulan), dan timbulnya berapa kali
dalam satu bulan ? (1x / bulan).
b. Apakah keluhan timbul bila ada stress atau bila sedang banyak pikiran ? (Ya).
c. Bagaimana dengan produktivitas kerja, gairah belajar, nafsu makan dan gairah
seksual ? (menurun secara bermakna)
d. Apakah ada masalah dalam keluarga / pekerjaan / sekolah / masyarakat ? (Ya).
e. Apakah selama ini menggunakan obat tidur / penenang, alkohol, narkotik atau zat
psikoaktif lain tanpa petunjuk dokter ? (Ya).
f. Khusus anak : apakah ada gangguan perkembangan, masih mengompol, terlalu
aktif, terlalu nakal, gangguan makan, kesulitan belajar, tak mau sekolah, sering
melarikan diri, sering menentang, sering menantang ? (Ya).
(Bila salah satu pertanyaan diatas dijawab seperti jawaban yang dikurung, maka
dapat dikatakan bahwa pasien ini mempunyai masalah kesehatan jiwa)

4. Tindakan Keperawatan

5. Evaluasi

Resiko

Tidak beresiko

Anda mungkin juga menyukai