Penilaian Tingkat Kesadaran

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Penilaian Tingkat Kesadaran

Pemeriksaan fisik secara menyeluruh ( head to toe) untuk mengetahui keaadan korban
bencana seperti adanya fraktur, adanya distensi pada abdomen, luka-luka serta pernapasan
yang abnormal pada korban bencana. Sehingga adanya diberikan label pada korban sesuai
dengan kondisinya, yang dimana dalam pemberian label tersebut dapat memudahkan tim
medis dalam menangani korban bencana, seperti adanya korban dengan fraktur di kaki

Penilaian tingkat kesadaran berhubungan erat dengan otak yang dimana otak sebagai pusat
pengendali kesadaran

Tingkat kesadaran menurut GCS

1. Composmentis : Baik/kondisi normal


2. Apatis : Perhatian kurang
3. Delirium : Gelisah/memberontak
4. Somnolen : Mudah tertidur meskipun sedang diajak berbicara
5. Sopor : Rangsangan kuat masih memberikan respon gerakan
6. Sopora coma : Tinggal refleks cornea mata
7. Coma : Tidak ada respon/tidak memberikan respon sama sekali

Mengukur tingkat Kesaadaran

1. Eye ( respon membuka mata) nilai normal (4)


1. Nilai 4 : Spontan membuka mata
2. Nilai 3 : Dengan rangsangan suara/perintah
3. Nilai 2 : Membuka mata dengan rangsangan nyyeri
4. Nilai 1 : Tidak dapat membuka mata dengan rangsangan apapun

2. Verbal ( respon verbal ) nilai normal 5


1. Nilai 5 : Dapat berorientasi dengan baik/mampu bebicara
2. Nilai 4 : Confuse/binggung
3. Nilai 3 : Bisa berbicara tetapi tidak nyambung
4. Nilai 2 : Bisa bersuara tanpa arti
5. Nilai 1 : Dapat berorientasi dengan baik/mampu bebicara Tidak besuara

3. Motorik nilai normal 6


1. Nilai 6 : Mengikuti perintah
2. Nilai 5 : Menunnjukkan tempat ransangan
3. Nilai 4 : Menjauh dari rangsangan
4. Nilai 3 : Flexi abnormal
5. Nilai 2 : Extensi abnormal
6. Nilai 1 : Tidak ada respon

Sumber : Miss Erni Buston SST.,M.Kes

Anda mungkin juga menyukai