Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN MAMUJU TENGAH

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BABANA
Alamat : Desa Babana Kec. Budong – Budong Kab. Mamuju Tengah Kode Pos: 91461
No. Hp : 0823 5954 4445 E-mail: babanapuskesmas@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS BABANA
Nomor : /SK/PKM-BN/ /2019

TENTANG

JENIS-JENIS SEDASI YANG DAPAT DILAKUKAN DI PUSKESMAS BABANA


DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA PUSKESMAS BABANA,

Menimbang : a. bahwa pasien mempunyai hak untuk memproleh pelayanan


yang bermutu dan aman;
b. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan dan
keselamatan pasien di puskesmas perlu adanya penetapan
jenis sedasi pada beberapa tindakan;
c. bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut huruf (a) dan (b)
di atas, perlu ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas
Babana;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktek
Kedokteran(Lembar Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 116,Tambahan Lembaran Republik Indonesia Nomor
4431);
2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
( lembar Negara);
3. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014
Nomor 298, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5607);
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 Tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BABANATENTANG
JENIS-JENIS SEDASI YANG DAPAT DILAKUKAN DI
PUSKESMAS BABANA.
Kesatu : Jenis sedasi yang tersedia di Puskesmas Babana
1. Anastesi local dengan CLORETIL
2. Anastesi local dengan LIDOCAIN
Kedua : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Babana
Pada tanggal :
KEPALA PUSKESMAS BABANA

SUSANTO NURUDIN

Anda mungkin juga menyukai