Anda di halaman 1dari 25

PRESENTASI

TUJUAN
• Media melatih kemampuan verbal dalam
menyampaikan pokok-pokok pikiran rencana
penelitian maupun hasil penelitian (jika telah
selesai).
• Menyampaikan secara lisan proposal penelitian yang
akan dilakukan.
• Mendapatkan feedback berupa saran-saran guna
penyempurnaan proposal peneliotian awal yang
telah dirumuskan.
• Menyampaikan secara lisan hasil penelitian yang
telah dilakukan (jika dilakukan pada saat pra sidang,
dapat digunakan sebagai media untuk mendapatkan
masukan-masukan jika ada masalah berat yang
dihadapi dalam penelitian).
HAL YANG DIPRESENTASIKAN
• USULAN PROPOSAL PENELITIAN
• KEMAJUAN HASIL PENELITIAN
(PERIODIK SESUAI KESEPAKATAN
DENGAN PEMBIMBING)
• HASIL PENELITIAN AKHIR (PRA
SIDANG  PERSIAPAN SIDANG, SAAT
SIDANG  PENILAIAN KELULUSAN).
ALOKASI WAKTU
• PRESENTASI USULAN PROPOSAL
(MAKSIMUM 15 MENIT)
• PRESENTASI KEMAJUAN PENELITIAN
(FLEXIBLE SESUAI KESEPAKATAN
DENGAN PEMBIMBING)
• PRESENTASI SIDANG TUGAS AKHIR +
DEMO JIKA ADA (20 MENIT)
MATERI PRESENTASI
• BERBENTUK POWER POINT (FILE
.PPT)
• PRESENTASI PROPOSAL TUGAS
AKHIR  MAX. 20 HALAMAN
• PRESENTASI SIDANG TUGAS AKHIR 
MAX. 30 HALAMAN
MATERI PRESENTASI
PROPOSAL PENELITIAN
• LATAR BELAKANG
• TUJUAN
• RUMUSAN MASALAH
• BATASAN MASALAH
• LANDASAN TEORI
• PEMODELAN AWAL HAL YANG DITELITI
• BENTUK KELUARAN PENELITIAN
• PERENCANAAN WAKTU (JADWAL)
BAGIAN 1 : LATAR BELAKANG
• PENJELASAN MENGENAI ALASAN
YANG MELATAR BELAKANGI
PEMILIHAN JUDUL TUGAS AKHIR.
• DISAMPAIKAN DALAM BENTUK ITEM-
ITEM YANG MERUPAKAN INTISARI
DARI DESKRIPSI YANG TERTULIS
PADA PROPOSAL (FORMATNYA TIDAK
SAMA DENGAN FORMAT LATAR
BELAKANG PROPOSAL).
BAGIAN 2 : TUJUAN
• MENJELASKAN TARGET YANG
DIHARAPKAN SETELAH PENELITIAN
SELESAI.
• KARENA PADA PROPOSAL UMUMNYA
SUDAH BERUPA URUT-URUTAN
TARGET, MAKA FORMAT YANG TELAH
TERTULIS PADA PROPOSAL DAPAT
DIPINDAHKAN KE SLIDE PRESENTASI.
BAGIAN 3 : RUMUSAN
MASALAH
• MERUPAKAN URUTAN TAHAPAN YANG
AKAN DISELESAIKAN DALAM
PENYELESAIAN TARGET PENELITIAN.
• PADA UMUMNYA PROPOSAL SUDAH
DALAM BENTUK URUTAN TAHAPAN,
SEHINGGA DAPAT DIPINDAHKAN
LANGSUNG PADA FORMAT POWER
POINT.
BAGIAN 4 : BATASAN MASALAH
• HAL-HAL SPESIFIK (ASUMSI-ASUMSI) YANG
DIGUNAKAN DALAM PENELITIAN, SEHINGGA
DAPAT MEMPERSEMPIT LINGKUP
PEMBAHASAN.
• MEMUAT JUGA HAL YANG AKAN DIANALISIS
SEBAGAI PARAMETER TINGKAT
KEBERHASILAN PENELITIAN YANG
DILAKUKAN.
• UMUMNYA SAMA DENGAN YANG TERTULIS
PADA PROPOSAL.
BAGIAN 5 : LANDASAN TEORI
• MENJELASKAN KONSEP-KONSEP TEORI
YANG DIPERLUKAN BAGI PENGERJAAN
TUGAS AKHIR.
• PADA SAAT PRESENTASI PENEKANAN
KONSEP YANG DISAMPAIKAN ADALAH
DALAM HAL ESENSI / FILOSOFI DARI
KONSEP TERSEBUT.
• JIKA ADA BAHASA MATEMATIS YANG PERLU
DISAMPAIKAN, SEBAIKNYA TIDAK TERLALU
DETAIL (DETAILNYA WAKTU TANYA JAWAB)
BAGIAN 6 : PEMODELAN AWAL
• MENGGAMBARKAN BLOK DIAGRAM
SISTEM / ARSITEKTUR SISTEM YANG
AKAN DIBANGUN.
• MEMBERI PENJELASAN DARI SETIAP
BAGIAN PADA BLOK DIAGRAM /
ARSITEKTUR YANG AKAN DIBANGUN
BESERTA TAHAPAN DALAM
PENGINTEGRASIANNYA.
BAGIAN 7 : BENTUK KELUARAN
PENELITIAN
• MERUPAKAN HASIL KELUARAN
SECARA FISIS DARI PENELITIAN YANG
DILAKUKAN, MISALNYA LAJU
KESALAHAN BIT, SPEKTRUM SINYAL.
• MERUPAKAN HAL YANG AKAN
DIANALISIS SEBAGAI UKURAN
PENCAPAIAN PENELITIAN YANG
DILAKUKAN.
BAGIAN 8 : PERENCANAAN
WAKTU
• MENDEFINISIKAN URUTAN PEKERJAAN
DALAM PENELITIAN BESERTA ALOKASI
WAKTU YANG DIBUTUHKAN.
• URUTAN PEKERJAAN BERHUBUNGAN ERAT
DENGAN PERUMUSAN MASALAH YANG
DITETAPKAN.
• KESELURUHAN WAKTU YANG DIBUTUHKAN
SAMPAI TERCAPAINYA TARGET
PENGERJAAN TUGAS AKHIR < 6 BULAN.
ALOKASI WAKTU TA DALAM 1
SEMESTER
• ASUMSI 1 SKS TA = 4 JAM/MINGGU.
• SKS TA = 4 SKS  16 JAM / MINGGU.
• 1 SEMESTER = 16 MINGGU.
• TOTAL ALOKASI WAKTU TERSEDIA
UNTUK PENGERJAAN TUGAS AKHIR =
16 JAM/MINGGU X 16 MINGGU = 256
JAM.
JIKA ASUMSI
1 SKS > 4 JAM,
PENYELESAIAN
TUGAS AKHIR
LEBIH CEPAT ?
MATERI PRESENTASI SIDANG
TUGAS AKHIR
• LATAR BELAKANG
• TUJUAN
• RUMUSAN MASALAH
• BATASAN MASALAH
• METODOLOGI PENELITIAN
• LANDASAN TEORI
• PEMODELAN/DESAIN HAL YANG DITELITI
• ANALISIS HASIL PENELITIAN
• KESIMPULAN DAN SARAN PENGEMBANGAN
• DEMONSTRASI
PENJELASAN MATERI SIDANG
TUGAS AKHIR
• BAGIAN 1 – 6 SAMA DENGAN PADA
PRESENTASI PROPOSAL, DENGAN
PENYEMPURNAAN SETELAH
MELEWATI PEMERIKSA DAN
PERSETUJUAN PEMBIMBING.
BAGIAN 7 : PEMODELAN
PENELITIAN
• MERUPAKAN PEMODELAN/DESAIN YANG
DIPILIH PADA PENELITIAN (SANGAT
MUNGKIN TERJADI PERUBAHAN DARI
MODEL PADA PRESENTASI PROPOSAL).
• BERUPA BLOK DIAGRAM SISTEM /
ARSITEKTUR SISTEM YANG TELAH
DISELESAIKAN PENELITIANNYA.
• MEMBERI PENJELASAN SETIAP BAGIAN
DARI BLOK DIAGRAM / ARSITEKTUR SISTEM
YANG TELAH DITELITI.
BAGIAN 8 : ANALISIS
• MERUPAKAN DOKUMENTASI TINGKAT
KEBERHASILAN PENCAPAIAN PENELITIAN.
• MENJELASKAN TENTANG PARAMETER
UKUR TINGKAT KEBERHASILAN PENELITIAN.
• HARUS DIDUKUNG DENGAN DATA-DATA
KELUARAN YANG DIPEROLEH DAN TELAH
DIGAMBARKAN DALAM BENTUK GRAFIK,
TABEL, KURVA YANG DAPAT MENUNJUKKAN
VISUALISASI UKURAN KEBERHASILAN
PENELITIAN.
BAGIAN 9 : KESIMPULAN &
SARAN
• MENYATAKAN HASIL PENCAPAIAN
PENELITIAN YANG DILAKUKAN DENGAN
MENGACU PADA TUJUAN YANG
DIDEFINISIKAN PADA PROPOSAL AWAL
(JAWABAN DARI TUJUAN).
• MENYATAKAN SARAN PENGEMBANGAN
DENGAN ASUMSI-ASUMSI YANG BELUM
DILAKUKAN PADA PENELITIAN INI.
BAGIAN 10 : DEMONSTRASI
• BERSIFAT TENTATIF (JIKA
DIPERLUKAN).
• MENUNJUKKAN JALANNYA PRODUK
TOOL PENGAMBILAN DATA YANG
DIHASILKAN DARI PENGERJAAN
TUGAS AKHIR, SEPERTI HARDWARE
DAN SIMULASI SOFTWARE.
MEMPERSIAPKAN
PRESENTASI (1)
• Menentukan hal-hal yang akan disampaikan
• Persiapkan semua file pendukung yang
diperlukan saat presentasi berlangsung atau
ketika muncul pertanyaan
• Kuasai seluruh aspek materi yang
dipresentasikan
• Setelah formulasi konten presentasi selesai,
ujikan pada person yang merupakan
representasi audiens yang akan dihadapi, minta
komentar terhadap konten dan cara presentasi
yang dilakukan.
MEMPERSIAPKAN
PRESENTASI (2)
• Perhatikan masukan-masukan yang diberikan
saat latihan dilakukan, beri respon berupa
perbaikan yang harus dilakukan
• Cari jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan
yang bersifat relevan yang muncul ketika latihan
presentasi dilakukan, siapa tahu pertanyaan
serupa akan muncul saat presentasi sidang
tugas akhir
• Teliti kembali seluruh masalah yang muncul
selama persiapan hingga latihan presentasi
yang dilakukan, dalam hal ini menyangkut
konten, ketepatan waktu, gaya presentasi, dll.

Anda mungkin juga menyukai